Pada percobaan Melde digunakan dawai yang panjangnya 2 m dan massanya 40 gram. Dawai diberi tegangan 32 N. Cepat rambat gelombang sepanjang dawai adalah…
Jawaban : 40 m/s
Diketahui:
L = 2 m
m = 40 g = 0,04 kg
F = 32 N
Ditanya: v = … ?
Pembahasan:
Percobaan Melde adalah eksperimen yang dilakukan pada tahun 1859 oleh fisikawan Jerman Franz Melde untuk mengetahui kecepatan gelombang transversal. Secara matematis dirumuskan:
v = √(F x L / m)
Keterangan:
v : kecepatan gelombang (m/s)
F : gaya yang diberikan (N)
L : panjang dawai (m)
m : massa dawai (kg)
Dengan menerapkan rumus di atas diperoleh:
v = √(F x L / m)
v = √(32 x 2 / 0,04)
v = √(64 / 0,04)
v = √1600
v = 40 m/s
Jadi, kecepatan gelombang pada dawai adalah 40 m/s.
Rekomendasi Lain :
- Sebuah gelombang dengan cepat rambat 330m/s jika… Sebuah gelombang dengan cepat rambat 330m/s jika prfekuensi gelombang tersebut 75Hz,maka panjang gelombang tersebut adalah... Tolong dibantu kk^^ Jawabannya adalah 4,4 m. Cepat rambat gelombang merupakan perbandingan antara jarak satu…
- Diketahui cepat rambat gelombang bunyi di udara… Diketahui cepat rambat gelombang bunyi di udara adalah 340 m/s. Sebuah kapal memancarkan bunyi sonar ke dasar laut. Jika 4 sekon kemudian orang di dalam kapal dapat mendengarkan bunyi pantulnya,…
- Suatu gelombang berjalan dinyatakan dengan persamaan… 23. Suatu gelombang berjalan dinyatakan dengan persamaan y = 20 sin (4πt - 2πx) dimana x dan y dalam meter dan t dalam sekon. Maka persamaan kecepatan gelombangnya adalah.... a.…
- Seutas kawat yang panjangnya 2 m dan massanya 32 g… Seutas kawat yang panjangnya 2 m dan massanya 32 g ditegangkan dengan gaya 1,6 N. Kawat digetarkan transversal dengan frekuensi 200 Hz, maka cepat rambat gelombang transversal pada kawat adalah…
- Sebuah bandul ayunan berayun sebanyak 10 kali dalam… Sebuah bandul ayunan berayun sebanyak 10 kali dalam 2 detik. Tentukan frekuensi! Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah 5 Hz. Perhatikan penjelasan berikut ini. Diketahui: n = 10 t =…
- Sebuah kisi difraksi dengan konstanta kisi 500… Sebuah kisi difraksi dengan konstanta kisi 500 garis/cm digunakan untuk mendifraksikan cahaya pada layar yang berjarak 1 m dari kisi. Jika jarak antara dua garis terang berurutan pada layer adalah…
- Seutas tali memiliki panjang 3 m salah satu ujungnya… seutas tali memiliki panjang 3 m salah satu ujungnya bebas dan terbentuk 3 gelombang penuh tentukan simpul kelima Jawaban yang benar adalah 2,25 m. Diketahui : L = 3 m…
- Dua buah gelombang ditunjukkan pada gambar berikut!… Dua buah gelombang ditunjukkan pada gambar berikut! Pernyataan yang benar mengenai kedua gelombang tersebut adalah .... a. gelombang 1 memiliki periode 0,4 s b. gelombang 2 memiliki periode 0,2 s…
- Seutas tali membentuk pola gelombang yang merambat… Seutas tali membentuk pola gelombang yang merambat dari kiri ke kanan sejauh 15 m. Apabila panjang gelombang, amplitudo dan waktu tempuh berturut-turut 3 m, 9 cm, dan 5 detik, maka…
- Sebuah per ditarik lalu dilepaskan sehingga… Sebuah per ditarik lalu dilepaskan sehingga menghasilkan gelombang longitudinal dengan jarak antara pusat regangan dengan pusat rapatan 20 cm. Jika frekuensi gelombang 60 Hz, maka tentukan cepat rapat gelombang longitudinal…
- Ketika Andi berjalan sepulang sekolah, Andi… Ketika Andi berjalan sepulang sekolah, Andi mendengar suara ban meletus. Suara terdengar setelah 2,5 sekon ban mobil tersebut meletus. Jarak Andi dengan letusan tersebut sejauh 500 m. Berapakah laju rambat…
- Sebuah pegas digetarkan sehingga pegas tersebut… sebuah pegas digetarkan sehingga pegas tersebut memiliki 4 rapatan dan 3 renggangan. pegas tersebut memiliki panjang 7 m. penjelasan yang benar berdasarkan penjelasan tersebut adalah... A. pegas memiliki 2,5 gelombang…
- Seorang pembalap motor mengendarai motornya di… Seorang pembalap motor mengendarai motornya di tikungan yang berjari-jari 10 m dengan kecepatan 180 km/jam. Jika massa motor dan pembalap 200 kg, gaya sentripetal yang dialami pembalap adalah .... A.…
- Titik p ke q ditempuh selama 40s dengan jarak 150… titik p ke q ditempuh selama 40s dengan jarak 150 m.tentukan cepat rambat gelombang tersebut ! jawaban yang benar adalah 3,75 m/s. Diketahui: t = 40 s x = 150…
- Cahaya monokromatik yang memiliki panjang gelombang… Cahaya monokromatik yang memiliki panjang gelombang 6.600 Å dijatuhkan pada permukaan logam yang memiliki fungsi kerja 1,5 eV. Jika nilai konstanta Planck = 6,6×10^(-34) Js dan kecepatan cahaya = 3×10^8…
- Dua celah sempit satu sama lain berjarak 2 mm.… dua celah sempit satu sama lain berjarak 2 mm. seberkas cahaya melewati kedua celah tersebut dan jatuh pada layar yang berjarak 1,5 m dari celah. jika jarak antara dua garis…
- Gelombang stasioner ujung terikat memiliki persamaan… gelombang stasioner ujung terikat memiliki persamaan gelombang sebagai berikut Y = 6 sin (0,2πx) cos (4πt), x dan y dalam cm dan t dalam sekon. maka jarak perut ketiga dari…
- Getaran slinki dengan frekuensi 2 hz menghasilkan… perhatikan gambar berikut. getaran slinki dengan frekuensi 2 hz menghasilkan gambar sebagai berikut. cepat rambat gelombang yang terukur adalah .... a. 0,8 m/s b. 0,3 m/s c. 1,2 m/s d.…
- Perhatikan gambar. Tentukan berapa jumlah gelombang… Perhatikan gambar. Tentukan berapa jumlah gelombang pada gambar di samping? Jawaban: 2 Pembahasan: Yuk simak penjelasan berikut! - Gelombang adalah getaran yang merambat melalui suatu medium. - Getaran adalah gerak…
- Pengukuran kedalam laut menggunakan gelombang bunyi… Pengukuran kedalam laut menggunakan gelombang bunyi dilakukan dengan merambat kan bunyi di dalam air cepat rambat gelombang bunyi dalam air adalah 125 m/s jika bunyi pantulan terdengar setelah 4 Sekon…
- Massa Ca yang bersenyawa dengan 1 gram O untuk… Massa Ca yang bersenyawa dengan 1 gram O untuk membentuk CaO adalah... (Ar Ca = 40, Ar O = 16) jawaban dari pertanyaan kamu adalah 2,5 gram. Diketahui: massa O…
- Pengertian polarisator pengertian polarisator polarisator adalah sebuah filter optik yang memungkinkan gelombang cahaya dari polarisasi tertentu melewatinya sambil memblokir gelombang cahaya dari polarisasi lain. Pembahasan: Polarisasi diartikan sebagai pengurang arah getar gelombang…
- Jika Foton memiliki energi 4,4×10pangkat negatif 10… jika Foton memiliki energi 4,4×10pangkat negatif 10 juole maka panjang gelombang nya adalah.... jawaban dari pertanyaan ini adalah 4,52 × 10^-16 m. Diketahui : E = 4,4× 10^-10 J Ditanya…
- Bunyi dipantulkan oleh tebing yang jaraknya 510 m… Bunyi dipantulkan oleh tebing yang jaraknya 510 m dari sumber bunyi. Jika cepat rambat bunyi di udara 340 m/s, selang waktu antara gema dengan bunyi asli adalah .... a. 6…
- Lampu merkuri memancarkan cahaya dengan panjang… Lampu merkuri memancarkan cahaya dengan panjang gelombang 4,36 x 10^-7 m, jika kecepatan cahaya 2,99 x 10 8 m/dtk, tetapan planck 6,62 x 10^- 34 J dtk maka hitunglah energi…
- Pada percobaan efek fotolistrik digunakan logam… Pada percobaan efek fotolistrik digunakan logam target yang memiliki fungsi kerja 2,35 eV. Jika pada logam target tersebut dikenai foton dengan panjang gelombang 400 nm. Tuliskan perhitungan besar energi kinetik…
- Jarak antara garis terang dan garis gelap terdekat… Jarak antara garis terang dan garis gelap terdekat pada percobaan Young 0,1 mm jika layar terletak sejauh 180 cm dari celah ganda. Apabila Iebar celah 0,4 mm, hitung panjang gelombang…
- Sebuah kolom udara panjangnya 45 cm.jika garpu tala… sebuah kolom udara panjangnya 45 cm.jika garpu tala yang mempunyai frekuensi 500 Hz didekatkan pada kolom udara,maka besarnya cepat rambat gelombang bunyi di udara pada saat terjadi resonansi kedua adalah...m/s…
- Hasan yang sedang berdiri di dekat tebing berteriak,… Hasan yang sedang berdiri di dekat tebing berteriak, lalu ia mendengar bunyi pantulan dari suara teriakannya 0,8 sekon setelah berteriak. Jika cepat rambat bunyi di udara 400 m/s, jarak Hasan…
- Jika tinggi kolom udara dalam tabung resonansi pada… Jika tinggi kolom udara dalam tabung resonansi pada saat sumber bunyi berresonansi pertama 0,2 meter. Panjang gelombang sumber bunyi adalah … Jawaban : 0,8 m Diketahui: n = 1 L1…