Sebanyak 360 gr gula pasir dapat digunakan untuk membuat 24 gelas jus buah. Berapa gula pasir diperlukan untuk membuat 60 gelas jus buah?
Jawaban : 900 gr
Ingat!
Perbandingan senilai adalah perbandingan dua besaran yang apabila nilai suatu besaran meningkat maka nilai besaran yang lain juga akan meningkat.
x1 -> y1
x2 -> y2
maka perbandingannya menjadi:
????1 / ????2 = y1 / y2
Pembahasan
misalkan x2 = gula pasir diperlukan untuk membuat 60 gelas jus buah
360 gr-> 24 gelas
x2 rg -> 60 gelas
x1 = 360
y1 = 24
y2 = 60
????1 / ????2 = y1 / y2
360/x2 = 24/60
x2 = 60/24 × 360
x2 = [60 × 360]/24
x2 = 21.600/24
x2 = 900 gr
Jadi, gula pasir diperlukan untuk membuat 60 gelas jus buah adalah 900 gr
Rekomendasi Lain :
- Contoh homogen contoh homogen Jawaban pertanyaan di atas adalah Contoh campuran homogen adalah larutan seperti larutan gula, larutan garam, dan sirup. Campuran adalah suatu zat yang terbuat dari gabungan dua atau lebih…
- Dini ingin menjual salad buah yang bahannya terdiri… Dini ingin menjual salad buah yang bahannya terdiri dari Melon, Anggur, dan Pepaya. Dini menghabiskan Rp19.000,00 untuk pepaya, Rp20.000,00 untuk Melon, dan Rp21.000,00 untuk anggur. Dari bahan yang dibeli, ia…
- Pak Adi membeli 10 karung gula kelapa alami dengan… Pak Adi membeli 10 karung gula kelapa alami dengan harga seluruhnya Rp9.700.000,00. Pada setiap karung tertulis bruto 50 kg dan tarra 1 kg. Ongkir dan ongkos kuli pengangkut tiap karung…
- Paman akan mencetak baliho seluas 8m² dengan jenis… Paman akan mencetak baliho seluas 8m² dengan jenis bahan flexi 340 gsm dan desain sendiri. Jadi, berapa biaya yang harus dibayar? Jawaban : Rp280.000,00 Ingat! Perbandingan senilai adalah perbandingan dua…
- Ibu ingin membuat dua buah bendera segitiga… Ibu ingin membuat dua buah bendera segitiga siku-siku yg alas nya berukuran 60 cm dan tingginya 50 cm. Jika ibu mempunyai kain dengan ukuran panjang 2 M dan lebar 1,2…
- Salak= 7% Melon= 18% Semangka= 12% Duku= 13% Jambu=… Salak= 7% Melon= 18% Semangka= 12% Duku= 13% Jambu= 11% Mangga= 14% Apel= 25% Diagram di samping menunjukkan daerah penjualan buah dari toko Binar Mas Sejahtera di bulan maret 2024.…
- Di suatu koperasi menjual 7 lusin pensil,6 lusin… Di suatu koperasi menjual 7 lusin pensil,6 lusin balpoint,36 buah penggaris,dan 60 buah buku.Banyaknya barang yang terjual di koperasi tersebut adalah......lusin Jawaban: 21 lusin Konsep: - 1 lusin = 12…
- Untuk membuat 36 pasang pakaian seorang penjahit… Untuk membuat 36 pasang pakaian seorang penjahit memerlukan waktu selama 60 hari jika penjahit tersebut bekerja selama 80 hari banyak pakaian yg di buat adalah... Jawaban : 48 pasang Ingat!…
- Sinta mempunyai pita sepanjang 75 cm sebanyak 4… Sinta mempunyai pita sepanjang 75 cm sebanyak 4 buah, Kaila memiliki pita sepanjang 35 cm sebanyak 5 buah. Mereka masing-masing memberikan 2 pita kepada Lusi. Berapa panjang pita yang dimiliki…
- Sederhanakan perbandingan berikut : 0,75 liter : 80 ml Sederhanakan perbandingan berikut : 0,75 liter : 80 ml Jawaban soal ini adalah 75 : 8 Ingat! Perbandingan atau rasio adalah cara atau metode yang digunakan dalam membandingkan dua besaran…
- Untuk menjamu 12 orang tamu diperlukan 5kg beras.… Untuk menjamu 12 orang tamu diperlukan 5kg beras. Jika akan menjamu 30 orang tamu, beras yang diperlukan adalah ... kg. A. 10 B. 12,5 C. 25 D. 40 Jawaban soal…
- Dua gelas masing-masing berisi 0,2 kg air dengan… Dua gelas masing-masing berisi 0,2 kg air dengan suhu 70 oC dan 0,3 kg air pada 20 oC. Jika air dalam gelas dicampur maka suhu campuran adalah . . .…
- Monomer dari polistirena itu apa? Monomer dari polistirena itu apa? Polistirena merupakan hidrokarbon cair yang dibuat secara komersial dari minyak bumi. Pada suhu ruangan, polistirena biasanya bersifat termoplastik padat, dapat mencair pada suhu yang lebih…
- Aisya akan membuat sendiri sapu tangan dari kain… Aisya akan membuat sendiri sapu tangan dari kain yang baru dibeli ibu dari pasar sumber rejeki. Ibu membeli kain dengan ukuran 1,6 m x 1,2 m. Jika Aisya membuat sapu…
- Diketahui dua buah bilangan.jika selisih kedua… Diketahui dua buah bilangan.jika selisih kedua bilangan tersebut adalah 5 dan hasil perkalian keduanya adalah 6,berapa jumlah kuadrat dari kedua bilangan tersebut? Jawaban soal ini adalah 26 atau 37 Ingat!…
- Dwi membel sebuah baju dan 2 buah jillab dengan… Dwi membel sebuah baju dan 2 buah jillab dengan harga Rp100.000,00 di Toko Baju Chelonii. Ternyata, Massida juga menbeli 2 buah baju dan 3 buah jillab ditoko yang sama dengan…
- Hal yang akan terjadi jika campuran air dan pasir… Hal yang akan terjadi jika campuran air dan pasir didiamkan selama beberapa waktu adalah... A. Melarut B. Terpisah C. Menguap D. Bercampur Jawaban pertanyaan di atas adalah B. terpisah Campuran…
- Sederhanakan perbandingan berikut : 50 m² : 30 dm² Sederhanakan perbandingan berikut : 50 m² : 30 dm² Jawaban soal ini adalah 500 : 3 Ingat! Perbandingan atau rasio adalah cara atau metode yang digunakan dalam membandingkan dua besaran…
- Sebuah perusahaan membuat dua jenis kapak meja a dan… sebuah perusahaan membuat dua jenis kapak meja a dan b. Untuk membuat taplak meja jenis a diperlukan kain batik 2 m dan kain lurik 8 m, sedangkan taplak meja b…
- Sebuah kotak berbentuk balok dengan ukuran 150 cm *… Sebuah kotak berbentuk balok dengan ukuran 150 cm * 80 cm * 50 cm jika kotak tersebut diisi kotak kecil berbentuk kubus dengan panjang rusuk 5 cm maka tentukan banyak…
- Persediaan makanan untuk 250 ekor itik akan habis… Persediaan makanan untuk 250 ekor itik akan habis selama 15 hari. Bila pemilik ternak menjual sejumlah itik, maka persediaan makanannya ternyata habis dalam waktu 25 hari. Banyaknya itik yang dijual…
- Sebuah mobil memerlukan bensin 4 liter untuk… Sebuah mobil memerlukan bensin 4 liter untuk menempuh jarak 50 km. jika mobil tersebut menempuh jarak 75 km, maka bensin yang diperlukan sebanyak liter Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut…
- Rafif, Namira dan Kalila pergi ke toko buku Rafif… Rafif, Namira dan Kalila pergi ke toko buku Rafif membeli 8 buah buku tulis dan 6 buah pensil dengan harga rp79.000 Namira membeli 6 buah buku tulis dan 5 buah…
- Untuk mengetahui adanya kalor maka kita harus mengukur untuk mengetahui adanya kalor maka kita harus mengukur jawaban yang benar adalah dengan mengukur suhu suatu benda. Kalor merupakan energi panas yang berpindah dari benda yang bersuhu lebih tinggi ke…
- Seorang penjahit memiliki 7,65 meter kain. Sebanyak… seorang penjahit memiliki 7,65 meter kain. Sebanyak 1⅗ meter digunakan untuk membuat kemeja dan 4 celana yang masing masing memerlukan 1,2 meter kain. Sisa kain yang dimiliki penjahit tersebut adalah........…
- Dalam membuat hiasan di stand Pasar Malam, Pak Kardi… Dalam membuat hiasan di stand Pasar Malam, Pak Kardi membuat hiasan dari plastik tebal yang dipotong-potong berbentuk lingkaran. Pak Kardi menghendaki luas tiap lingkaran 616 cm pangkat 2,Pak Kardi memiliki…
- Seorang pedagang membeli 50 pensil dengan harga… Seorang pedagang membeli 50 pensil dengan harga 2.000per buah jika uang yg sama iq ingin membeli 32 penghapus maka harga penghapus adalah ..... Jawaban: Rp3.125,00 Ingat bahwa! Pada perbandingan berbalik…
- Harga 5 mangkok bakso dan 4 gelas jus jeruk di rumah… Harga 5 mangkok bakso dan 4 gelas jus jeruk di rumah makan "Sedap" adalah Rp50.000,00. Sedangkan harga 2 mangkok bakso dan 3 gelas jus jeruk di tempat yang sama adalah…
- Sederhanakan perbandingan berikut : 3 lusin : 4 kodi Sederhanakan perbandingan berikut : 3 lusin : 4 kodi Jawaban soal ini adalah 9 : 20 Ingat! Perbandingan atau rasio adalah cara atau metode yang digunakan dalam membandingkan dua besaran…
- Sebuah taman berbentuk persegi panjang dengan ukuran… sebuah taman berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang : lebar = 2 : 1. diketahui luas taman 392m². di sekeliling taman akan dipasangi tiang lampu dengan jarak 2 m. banyak…