Integrasi sosial dalam masyarakat yang memiliki tingkat homogenitas rendah lebih cepat terwujud benarkah pertanyaan tersebut? jelaskan pendapat dasar anda!
Jawabannya adalah pernyataan tersebut salah.
Integrasi adalah proses penyesuaian unsur-unsur sosial yang berbeda dalam masyarakat sehingga menjadi satu kesatuan. Unsur-unsur yang berbeda tersebut dapat meliputi perbedaan kedudukan sosial, ras, etnik, agama, bahasa, kebiasaan, sistem nilai, dan sebagainya.
Salah satu faktor pendorong integrasi sosial adalah adanya persamaan dalam unsur-unsur kebudayaan atau disebut dengan homogenitas kelompok. Semakin homogen suatu masyarakat maka proses integrasi sosial membutuhkan waktu yang lebih cepat. Sebaliknya, integrasi pada masyarakat yang memiliki tingkat homogenitas rendah lebih lama terwujud. Semakin majemuk atau heterogen dalam suatu masyarakat maka proses integrasi sosial akan membutuhkan waktu yang lebih lama, hal ini disebabkan banyaknya perbedaan dalam suatu kelompok atau masyarakat tersebut yang menghambat proses integrasi sosial.
Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pernyataan pada ilustrasi soal di atas adalah salah. Seharusnya, integrasi sosial dalam masyarakat yang memiliki tingkat homogenitas rendah, lebih lama terwujud.
Rekomendasi Lain :
- Gambaran tentang konsep yang mengacu pada hubungan… Gambaran tentang konsep yang mengacu pada hubungan yang terjadi akibat adanya proses sosial dalam kehidupan masyarakat disebut sebagai?.. A. Tindakan sosial B. Hubungan sosial C. Stratifikasi sosial D. Pranata sosial…
- Dalam kehidupan sosial sehari-hari akan dijumpai… Dalam kehidupan sosial sehari-hari akan dijumpai suatu proses pembelajaran seorang individu sebagai warga baru dalam masyarakat agar individu dapat beradaptasi dalam masyarakat. Proses itu disebut .... Jawabannya adalah sosialisasi. Yuk,…
- Jelaskan hubungan antara ke langkaan dengan… Jelaskan hubungan antara ke langkaan dengan permintaan dan penawaran. Jawaban yang benar adalah kesejahteraan dan persatuan bangsa Indonesia akan terwujud. Halo Arum A, kakak bantu jawab ya. Cermati pembahasan berikut…
- Bacalah teks berikut! Selama April 2017, Koperasi… Bacalah teks berikut! Selama April 2017, Koperasi Peduli Sosial mengumpulkan dana sumbangan. (2) Dana itu digunakan untuk membeli bahan-bahankebutuhan hidup, seperti beras, gula, teh, kopi, mie instan, dan lain-lain. (3)…
- Letak gagasan utama paragraf tersebut adalah .... Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa juga merupakan bentuk tanggung jawab warga negara yang berdampak pada semakin kuatnya suatu negara. Dalam kehidupan sehari-hari, menjaga persatuan dan kesatuan dapat dilaksanakan dengan saling…
- Jelaskan faktor keberagaman bahasa,budaya,agama,dan suku! Jelaskan faktor keberagaman bahasa,budaya,agama,dan suku! Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan ini bahwa keragaman bahasa, budaya, agama, dan suku dipengaruhi beberapa faktor yaitu letak geografis wilayah Indonesia, Kondisi negara Indonesia…
- Penyebab banyaknya masalah sosial yang terdapat… penyebab banyaknya masalah sosial yang terdapat dalam kehidupan masyarakat perkotaan yakni karena tekanan pekerjaan yang menumpuk sehingga jadi luapan emosi.Ini adalah salah satu penyebab masalah sosial yang di sebabkan faktor…
- Apa yang dimaksud dengan teori waisyah apa yang dimaksud dengan teori waisyah Teori Waisya adalah salah satu teori berdasarkan kasta Hindu mengenai masuknya ajaran Hindu ke Indonesia yang dikemukakan oleh ahli sejarah N. J. Krom bahwa…
- Apa dampak perkembangan iptek bagi manusia secara umum ? apa dampak perkembangan iptek bagi manusia secara umum ? Jawabannya adalah memudahkan dalam mengakses informasi bidang-bidang kehidupan sosial dan meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam interaksi sosial masyarakat. Yuk simak pembahasannya…
- Bangsa adalah bangsa adalah Jawaban yang benar adalah kelompok masyarakat yang memiliki kesamaan asal keturunan, adat, bahasa, serta sejarahnya, dan memiliki pemerintahan sendiri. Pembahasan: Bangsa adalah kelompok masyarakat yang memiliki kesamaan asal…
- Cepat rambat bunyi pada suhu 0 °C adalah 332 m/s.… Cepat rambat bunyi pada suhu 0 °C adalah 332 m/s. Cepat rambat bunyi pada suhu 25 °C adalah .... Jawaban yang benar adalah 347 m/s. Cepat rambat bunyi di udara…
- Apa yang dimaksud tentang modernisasi? Apa yang dimaksud tentang modernisasi? Modernisasi adalah suatu proses perubahan dari keadaan tradisional menuju masyarakat yang lebih maju (modern) atau masa kini. Untuk mengetahui lebih lanjut tentang modernisasi, mari simak…
- Ketika terjadi bencana alam di berbagai negara… Ketika terjadi bencana alam di berbagai negara anggota ASEAN, negara-negara anggota ASEAN lainnya cepat tanggap memberikan bantuan. Termasuk kerja sama dalam bidang apakah tindakan tersebut? Jelaskan alasanmu. Kerja sama dalam…
- Bagaimana cara menjaga toleransi dalam perbedaan… bagaimana cara menjaga toleransi dalam perbedaan profesi orang yang beraneka ragam Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah tetap berteman dengan orang lain tanpa memandang apa profesinya, saling menghargai di antara sesama…
- Integrasi nasional adalah suatu konsep yang… Integrasi nasional adalah suatu konsep yang multidimensi, kompleks, dan dinamis. Pernyataan tersebut dikemukakan oleh Jawaban dari soal di atas adalah Drake. Yuk simak pembahasan berikut. Integrasi mengindikasikan adanya kekuatan yang…
- Berikan tanggapan serta alasanmu, jika tawuran… berikan tanggapan serta alasanmu, jika tawuran merupakan salah satu contoh penghambat integrasi nasional? tanggapan saya mengenai tawuran itu sangat buruk secara tawuran sangat merugikan banyak orang, dimana tawuran sendiri adalah…
- Kalimat utama pada paragraf tersebut adalah ... Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa juga merupakan bentuk tanggung jawab warga negara yang berdampak pada semakin kuatnya suatu negara. Dalam kehidupan sehari-hari, menjaga persatuan dan kesatuan dapat dilaksanakan dengan saling…
- Bagaimana perwujudan prinsip kesatuan dalam konteks… Bagaimana perwujudan prinsip kesatuan dalam konteks kehidupan sosial Jawaban yang benar adalah: Perwujudan prinsip kesatuan dalam konteks kehidupan sosial, antara lain: 1. Mengutamakan sikap toleransi dan solidaritas antar sesama. 2.…
- Di suatu masyarakat terdapat berbagai kelompok… Di suatu masyarakat terdapat berbagai kelompok primordial seperti kelompok berdasarkan suku bangsa, agama, dan ras. Mereka hidup berdampingan secara damai meskipun memiliki perbedaan ciri sosial. Karakteristik masyarakat multikultural yang terdapat…
- Jelaskan lah secara rinci mengenai "kerja sama" Jelaskan lah secara rinci mengenai "kerja sama" Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. Kerja sama dilakukan sejak manusia berinteraksi…
- Di suatu perusahaan swasta. kinerja pegawai bisa… Di suatu perusahaan swasta. kinerja pegawai bisa mcnentukan perpindahan kcdudukan scorang pegawai. Pegawai yang prestasi kerjanya bagus bisa naik jabatan ke kedudukan yang lebih tinggi. Sebaliknya bagi orang yang kinerjanya…
- Peran penting untuk melakukan sosialisasi tentang… Peran penting untuk melakukan sosialisasi tentang hormat-menghormati perbedaan budaya dilakukan oleh Jawabannya adalah keluarga dan lembaga pendidikan. Berikut penjelasannya ya! Prof. Dr. Nasution, S.H menyatakan bahwa sosialisasi adalah proses membimbing…
- Beberapa negara di eropa memiliki angka kelahiran… beberapa negara di eropa memiliki angka kelahiran penduduk rendah hal ini disebabkan.... A. pola pikir untuk mementingkan kqrir sehingga menunda untuk memiliki anak B. sering terjadi pertikaian antar wilayah-wilayah di…
- Faktor penyebab ketimpangann sosial sangat beragam.… Faktor penyebab ketimpangann sosial sangat beragam. Faktor penyebab ketimpangan sosial berkaitan dengan angka pengangguran yang tinggi dan tingkat kesejahteraan hidup yang rendah adalah... A.keamanan dan ekonomi B.pendidikan dan Ekonomi C.ekonomi…
- Dampak positif globalisasi ditunjukkan pada nomor.... Perhatikan dampak-dampak globalisasi berikut! 1) Meningkatnya aspek kebebasan individu. 2) Meningkatnya taraf hidup masyarakat. 3) Tingkat pembangunan yang semakin tinggi. 4) Komunikasi yang semakin cepat dan mudah. 5) Tingkat dekadensi…
- Apakah lakon teater bisa menjadi cermin kehidupan… Apakah lakon teater bisa menjadi cermin kehidupan masyarakat? Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah lakon teater bisa menjadi cermin kehidupan masyarakat, karena bentuk-bentuk garapan teater rakyat selalu dan merupakan cerminan kehidupan…
- Tuntutan reformasi di Indonesia makin menguat pada… tuntutan reformasi di Indonesia makin menguat pada awal 1998. salah satu pemicu kondisi tersebut adalah... a. hasil pemilu 1997 yang dimenangi Golkar secara mutlak b. pendidikan masyarakat Indonesia makin rendah…
- Munculnya golongan intelektual di Indonesia pada… Munculnya golongan intelektual di Indonesia pada awal abad XX memp ercepat proses berkembangnya nasionalisme Indonesia. Menurut Anda, benar atau salah pernyataan tersebut? Jelaskan dasar pendapat Anda! Jadi, jawabannya adalah benar,…
- Masyarakat yang tinggal di wilayah pegunungan dengan… Masyarakat yang tinggal di wilayah pegunungan dengan aksesibilitas terbatas umumnya memiliki karakteristik budaya cenderung homogen. Apakah pernyataan tersebut benar? Tuliskan alasannya! Jadi penyataan pada soal adalah benar, karena masyarakat desa…
- Nilai-nilai kekeluargaan dan Tolong-menolong… Nilai-nilai kekeluargaan dan Tolong-menolong tercermin dalam sikap A. Festival budaya B. Gotong royong C. Diskusi kelompok D. Menjenguk tetangga Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah B. Gotong royong. Berikut ini penjelasannya.…