Berilah nama senyawa-senyawa ion poliatomik berikut!
d. (NH4)2SO4
Jadi, nama senyawa (NH4)2SO4 adalah amonium sulfat.
Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut.
Senyawa poliatom adalah senyawa yang dibentuk dari ion poliatomik. Ion poliatomik tersusun atas dua atau lebih atom yang bergabung bersama dengan ikatan kovalen. Senyawa ion poliatomik (NH4)2SO4 terbentuk dengan ikatan ion yaitu karena adanya gaya tarik menarik antara muatan positif dari kation monoatomik dan muatan negatif dari anion poliatomik.
Penamaan dimulai dari ion positif (kation) lalu dilanjutkan dengan ion negatif (anion). Untuk ion logam yang memiliki lebih dari satu jenis muatan, diberikan keterangan angka romawi di tengahnya sesuai besar muatan.
Persamaan reaksi ionisasi senyawa ion poliatomik (NH4)2SO4 adalah sebagai berikut:
(NH4)2SO4 ==> 2NH4+ + SO42-
NH4+ adalah ion amonium
SO42- adalah ion sulfat
Sehingga nama senyawa (NH4)2SO4 adalah amonium sulfat
Dengan demikian, nama senyawa (NH4)2SO4 adalah amonium sulfat.
Rekomendasi Lain :
- Tentukan bilangan oksidasi masing masing atom : Tentukan bilangan oksidasi masing masing atom : a. KClO3 b. Cu(NO3)2 Jadi, biloks K, Cl, dan O dalam senyawa KClO3 secara berturut-turut adalah +1, +5, dan -2. Sedangkan, biloks Cu,…
- Berilah nama senyawa-senyawa molekul biner berikut!… Berilah nama senyawa-senyawa molekul biner berikut! d. Dibromin monoksida Izin memperjelas ya kak, mungkin yang dimaksud adalah menentukan rumus kimia senyawa tersebut. Jadi, nama senyawa Dibromin monoksida memiliki rumus kimia…
- Jika senyawa 2 propanol direaksikan dengan asam… Jika senyawa 2 propanol direaksikan dengan asam etanoat akan menghasilkan senyawa ... A. propil propanoat B. metil propanoat C. etil propanoat D. propil etanoat E. isopropil etanoat Jadi, jawabannya adalah…
- Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion… Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion kompleks. Tentukan : a. reaksi pembentukan ion kompleks tersebut Jadi, reaksi pembentukan ion kompleksnya adalah Cu2+ (aq) + 4NH3 (aq) ==> [Cu(NH3)4]2+ (aq).…
- Berilah nama senyawa-senyawa berikut ini. a. K2O Berilah nama senyawa-senyawa berikut ini. a. K2O Jawaban untuk pertanyaan ini adalah Kalium oksida Tatanama Senyawa Ion Biner Senyawa biner adalah senyawa ion yang terbentuk dari 2 buah unsur. Tatanama…
- Pasangan senyawa yang sesuai dengan hukum… Pasangan senyawa yang sesuai dengan hukum perbandingan berganda adalah... a. NaOH dan KOH b. H²SO⁴ dan Na²SO⁴ C. HCL dan HBr d. O² dan O³ e. SO² dan SO³ Jawabanya…
- Diketahui larutan CuSO4 dielektrolisis dengan arus… Diketahui larutan CuSO4 dielektrolisis dengan arus 2,25 A selama 22,5 menit. Hitung massa endapan Cu yang dihasilkan di katode! Jawaban : 1 gram Ayo simak pembahasan berikut agar kamu lebih…
- Tata nama senyawa poliatomik : 5. CH3COOK Tata nama senyawa poliatomik : 5. CH3COOK Jawaban: Kalium asetat. Senyawa ionik adalah senyawa yang terdiri dari ion positif (kation) dan ion negatif (anion). Terdapat jenis senyawa ionik yang terdiri…
- Jelaskan kelebihan dan kelemahan dari atom thomson jelaskan kelebihan dan kelemahan dari atom thomson jawaban dari pertanyaan ini adalah Kelebihan : membuktikan keberadaan partikel bermuatan negatif yang lebih kecil dari atom yaitu elektron (partikel subatomik). Kekurangannya :…
- Tentukan nama dari senyawa asam dan basa berikut. A. HF Tentukan nama dari senyawa asam dan basa berikut. A. HF HF adalh senyawa asam yang dapat melepaskan ion H+ dalam air. HF <=> H+ + F- * Kation : H+…
- Pada ikatan rangkap yang terjadi antara dua atom… Pada ikatan rangkap yang terjadi antara dua atom terdapat dua jenis ikatan yaitu ikatan pi dan ikatan sigma, pernyataan berikut ini yang benar untuk menjelaskan mengenai kedua jenis ikatan tersebut…
- Tulis rumus kimia senyawa-senyawa molekul biner… Tulis rumus kimia senyawa-senyawa molekul biner berikut! e. Fofsor trifluorida Jadi, nama senyawa Fofsor trifluorida memiliki rumus kimia PF3. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa kovalen biner adalah senyawa…
- Perhatikan reaksi berikut! ZnCO3(s) → ZnO(s) +… Perhatikan reaksi berikut! ZnCO3(s) → ZnO(s) + CO2(g) Identifikasilah reaksi tersebut tergolong reaksi redoks atau bukan redoks! reaksi tersebut bukan reaksi redoks. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :)…
- Tulis rumus kimia senyawa-senyawa molekul biner… Tulis rumus kimia senyawa-senyawa molekul biner berikut! d. Xenon dioksida Jadi, nama senyawa Xenon dioksida memiliki rumus kimia XeO2. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa kovalen yang paling sederhana…
- Reaksi redoks antar tembaga(II) sulfat dan asam… 10.reaksi redoks antar tembaga(II) sulfat dan asam nitrat berlangsung menurut persamaan reaksi berikut: 3CuS+8HNO3 ke 3Cu(NO3)2+2NO+3S+4H2O Pernyataan yang tepat mengenai persamaan reaksi tersebut adalah A.CuS berperan sebagai Oksidator, sedangkan HNO3…
- Tentukan rumus senyawa-senyawa berikut: c. Belerang… Tentukan rumus senyawa-senyawa berikut: c. Belerang heksafluorida rumus senyawa tersebut adalah SF6. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Senyawa kovalen biner diberi nama dengan aturan berikut. 1. Nama unsur…
- Tulislah rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut!… Tulislah rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut! e. Stronsium hidroksida Jadi, nama senyawa Stronsium hidroksida memiliki rumus kimia Sr(OH)2. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa poliatom adalah senyawa yang dibentuk…
- X=s² 2s² 2p¹ Y=1s² 2s² 2p⁶3s² 3p⁵ jika kedua unsur… X=s² 2s² 2p¹ Y=1s² 2s² 2p⁶3s² 3p⁵ jika kedua unsur tersebut membentuk senyawa,maka notasi VSEPR yang tepat adalah Notasi VSEPR yang tepat adalah AX₃. Yuk simak penjelasan berikut, agar kamu…
- Dua buah muatan positif masing-masing sebesar 5 uC… Dua buah muatan positif masing-masing sebesar 5 uC dan 6 uC keduanya terpisah pada jarak 30 cm. Jika konstanta coulomb sebesar 9x10^9 Nm2/C2 maka besarnya gaya coulomb yang terjadi antara…
- Identifikasikan zat yang bersifat oksidator dan… Identifikasikan zat yang bersifat oksidator dan reduktor dari reaksi berikut! b. Cu2O + 2H^+ → Cu + Cu^2+ H2O Jawabannya Cu2O Reaksi reduksi oksidasi ( reaksi redoks ) adalah reaksi…
- Tentukanlah massa molekul relatif (Mr) senyawa… Tentukanlah massa molekul relatif (Mr) senyawa berikut : 1. H2O Diketahui Ar H = 1; O = 16; N = 14; C = 12; S = 32; Ca = 40;…
- Tuliskan nama IUPAC untuk asam karboksilat berikut:… Tuliskan nama IUPAC untuk asam karboksilat berikut: CH2=CHCO2H Jadi, nama dari asam karboksilat CH2=CHCO2H adalah asam akrilat. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Tata nama senyawa asam karboksilat merupakan asam…
- Tulislah rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut!… Tulislah rumus kimia dari senyawa-senyawa berikut! h. Barium permanganat Jadi, nama senyawa Barium permanganat memiliki rumus kimia Ba(MnO4)2 Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa poliatom adalah senyawa yang dibentuk…
- Tentukan rumus senyawa-senyawa berikut: a. Nitrogen dioksida Tentukan rumus senyawa-senyawa berikut: a. Nitrogen dioksida Nitrogen dioksida => senyawa biner kovalen yg tersusun dari 2 nonlogam - nitrogen (N) - oksigen (O) ada awalan di pada oksida yg…
- Berilah nama senyawa-senyawa molekul biner berikut!… Berilah nama senyawa-senyawa molekul biner berikut! b. Dinitrogen pentaoksida Izin memperjelas ya kak, mungkin yang dimaksud adalah menentukan rumus kimia senyawa tersebut. Jadi, nama senyawa Dinitrogen pentaoksida memiliki rumus kimia…
- Tentukan rumus senyawa-senyawa berikut: d.… Tentukan rumus senyawa-senyawa berikut: d. Dinitrogen trioksida Jadi, senyawa Dinitrogen trioksida memiliki rumus kimia N2O3. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa kovalen biner adalah senyawa yang terbentuk dari dua…
- Buah keping mata uang yang terpisah pada jarak 150… buah keping mata uang yang terpisah pada jarak 150 cm diberi muatan yang sama Berapa besar muatan masing-masing keping logam tersebut jika gaya listrik yang timbul 6,4N? Jawaban yang benar…
- Pada saat musim hujan, dimana mana seringkali… Pada saat musim hujan, dimana mana seringkali terjadi banjir. Salah satu yang harus kalian perhatikan saat terjadinya banjir di rumah adalah tidak berada di dekat stop contact. a. Mengapa tidak…
- Tuliskan rumus kimia senyawa ion berikut dan… Tuliskan rumus kimia senyawa ion berikut dan tuliskan pula reaksi ionisasinya! Asam pospit Jawabannya H3PO3, H+ dan PO3^3- Senyawa asam adalah senyawa yang memiliki ion hidrogen ( H+ ) dan…
- Pasangan zat di bawah ini yang keduanya merupakan… Pasangan zat di bawah ini yang keduanya merupakan senyawa adalah ... a. air dan gula b. garam dan arang c. oksigen dan besi d. oksigen dan kayu Jawaban yang benar…