Sebuah prisma segitiga mempunyai volume 4000 cm³. Tinggi prisma tersebut adalah 25 cm. Jika tinggi segitiga 20 cm, berapa panjang alasnya?
Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 16 cm.
Perhatikan konsep berikut.
volume prisma = luas alas x tinggi prisma
luas segitiga = (alas x tinggi)/2
Luas alas prisma tersebut yaitu:
volume prisma = luas alas x tinggi prisma
4.000 = luas alas x 25
luas alas = 4.000/25
luas alas = 160
Alas berbentuk segitiga sehingga panjang alasnya yaitu:
luas segitiga = (alas x tinggi)/2
160 = (alas x 20)/2
160 = 10 x alas
alas = 160/10
alas = 16 cm
Jadi panjang alasnya adalah 16 cm.
Semoga membantu ya, semangat belajar 🙂
Rekomendasi Lain :
- Keliling alas sebuah kubus adalah 48 cm, luas… 2. keliling alas sebuah kubus adalah 48 cm, luas permukaan kubus tersebut adalah......cm². a. 144 b. 432 c. 669 d. 864 Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah d. 864…
- Perhatikan gambar berikut ! Berapa luas permukaan… Perhatikan gambar berikut ! Berapa luas permukaan prisma gambar di samping? Jawaban yang benar adalah 1.800 cm². Pembahasan Bangun diatas adalah bangun prisma segiempat, yang alasnya berupa belah ketupat. Ingat…
- Sebuah tabung mempunyai luas alas 440 cm², tinggi 10… Sebuah tabung mempunyai luas alas 440 cm², tinggi 10 cm. maka volume tabung tersebut adalah Jawabannya: 4.400 cm³ Topik: Bangun Ruang Konsep: - Volume tabung = Luas alas × t…
- Luas limas, segi empat yang memiliki panjang alas… Luas limas, segi empat yang memiliki panjang alas rusuk 10 cm, lebar 5 cm dan tinggi sisi tegak segitiga limas 8 cm adalah.... Cm ³ Jawabannya: 864 cm² Topik: Luas…
- Panjang sisi miring segitiga siku siku… panjang sisi miring segitiga siku siku (3×+1)cm,sedangkan panjang sisi siku sikunya 2×dan (2×+2).jika keliling segitiga tersebut 24cm,maka luas segitiga adalah jawaban untuk soal di atas adalah 24 cm² Segitiga: L…
- Diketahui segitiga dengan sisi samping 3 cm dan sisi… Diketahui segitiga dengan sisi samping 3 cm dan sisi depan 4 cm berapa sisi miring nya dan hitung setengah luas segitiganya jawaban untuk soal ini adalah panjang sisi miring adalah…
- Sebuah drum minyak berbentuk tabung. Drum tersebut… Sebuah drum minyak berbentuk tabung. Drum tersebut memiliki diameter alas 28 cm. Jika volume drum 61.600 cm3 , maka tinggi drum adalah … Jawabannya: 100 cm Topik: Bangun Ruang Konsep:…
- Diketahui sebuah segitiga siku-siku ABC. Panjang… Diketahui sebuah segitiga siku-siku ABC. Panjang alasnya bertambah 20% sedangkan tingginya berkurang 10%. Kesimpulan apa yang bisa kamu peroleh? L∆= ½×a×t alas bertambah 20% a1 = a + 20% a…
- Limas T.ABCD mempunyai panjang rusuk alas 12 dan… Limas T.ABCD mempunyai panjang rusuk alas 12 dan tinggi 8 cm luas permukaan Limas adalah Jawaban : 384 cm² Ingat bahwa rumus luas permukaan limas adalah luas alas + luas…
- Sebuah prisma alasnya berbentuk segitiga siku-siku… Sebuah prisma alasnya berbentuk segitiga siku-siku dengan panjang sisi hipotenusa 10 cm dan salah satu sisi sikunya 8 cm. Jika tinggi prisma itu 20 cm maka volume prisma tersebut adalah…
- Luas selimut tabung =176 cm².jika panjang jari jari… Luas selimut tabung =176 cm².jika panjang jari jari alasnya7 cm .berapa cm³ volume tabung tersebut Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah 616 cm². Pertama-tama, kita mencari tinggi tabung tersebut dengan menggunakan…
- Panjang sisi miring suatu segitiga siku-siku adalah… Panjang sisi miring suatu segitiga siku-siku adalah 5 cm. Jika panjang salah satu sisi siku-sikunya 4 cm, tentukan panjang sisi segitiga siku-siku yang lain! Jawaban yang benar adalah 3 cm.…
- Diketahui alas sebuah prisma berbentuk segitiga… diketahui alas sebuah prisma berbentuk segitiga siku-siku dengan ukuran 9 cm 12 cm dan 15 cm jika tinggi prisma tersebut 5 cm maka luas seluruh permukaan prisma adalah... A. 288…
- Hitunglah luas permukaan bangun prisma segitiga… Hitunglah luas permukaan bangun prisma segitiga berikut dengan melengkapi titik-titik berikut! diketahui : a = ... t = .... t prisma = .... ditanyakan luas permukaan prisma segi tiga ......??…
- Sebuah bak air berbentuk balok. Volumenya adalah… Sebuah bak air berbentuk balok. Volumenya adalah 1.512 dm³. Luas alasnya adalah 126 dm². Tinggi balok tersebut adalah … . Jawabannya: 12 dm Topik: Bangun Ruang Konsep: Volume balok =…
- Rumus luas permukaan prisma segitiga adalah .... a.… Rumus luas permukaan prisma segitiga adalah .... a. L=(2× luas alas )+ luas sisi tegak b. L=(2× luas segitiga) + luas selimut c. L=(2× luas segitiga )+ (keliling alas ×…
- Berapa luas permukaan bangun ruang gabungan di atas? Berapa luas permukaan bangun ruang gabungan di atas? jawaban dari pertanyaan di atas adalah 2.448 cm². Mari kita bahas! Ingat rumus luas permukaan balok: Lp = 2(p×l+p×t+l×t) dengan: p: panjang,…
- panjang alas segitiga sama kaki 48cm dan panjang… panjang alas segitiga sama kaki 48cm dan panjang sisi lainnya 26cm. maka luas segitiga tersebut adalah ½×48×26 = 24×26=624
- Luas seluruh permukaan kubus yang keliling alasnya… Luas seluruh permukaan kubus yang keliling alasnya 24 cm adalah..... Jawaban : 216 cm² Pembahasan : Kubus merupakan suatu bangun ruang yang memiliki 6 sisi, 12 rusuk, dan 8 titik…
- Diketahui √2 : 1.41 dan √3 : 1.73. Tentukan luas… diketahui √2 : 1.41 dan √3 : 1.73. Tentukan luas permukaan prisma segi-6 beraturan berikut jika ukuran rusuk alas dan tingginya berturut - turut adalah 4cm dan 6cm jawaban yang…
- Sebuah kerucut memiliki panjang jari-jari alas r dan… Sebuah kerucut memiliki panjang jari-jari alas r dan tinggi t jika panjang jari-jari alas kerucut tersebut diperkecil menjadi setengah kali ukuran semula dan tingginya diperbesar menjadi 3 kali ukuran semula…
- Panjang 13 cm,tinggi 6 cm, lebar 10 cm. Tentukan… panjang 13 cm,tinggi 6 cm, lebar 10 cm. Tentukan volume segitiga berikut Jawabannya: 780 cm³ Topik: Bangun Ruang Kita asumsikan, yang ditanya adalah volume balok yaa. Konsep: Volume balok =…
- Sebuah segitiga panjang alas 24cm dan tinggi 9cm,… sebuah segitiga panjang alas 24cm dan tinggi 9cm, luas segitiga adalah Jawaban: 108 cm^2 Pembahasan: Ingat! Rumus luas segitiga berikut. Luas = 1/2 x a x t dengan a =…
- Diketahui tabung dengan jari jari alasnya 21 cm dan… Diketahui tabung dengan jari jari alasnya 21 cm dan tingginya 2 dm. Luas permukaan tabung tersebut adalah ......cm³ a.4512 b.4521 c.5412 d.5412 Jawaban: C dan D rumus menghitung luas permukaan…
- Diketahui sebuah segitiga PQR dengan QR = 13 cm, dan… Diketahui sebuah segitiga PQR dengan QR = 13 cm, dan PR = 12 cm. Keliling segitiga tersebut adalah ... cm A. 17 B. 18 C. 25 D. 30 jawaban untuk…
- Tinggi sebuah segitiga 11cm jika luasnya 66 cm2,maka… tinggi sebuah segitiga 11cm jika luasnya 66 cm2,maka panjang alasnya adalah ..cm Rumus mencari alas adalah a=(2×L) : t Jika tinggi sebuah segitiga 11cm dan luasnya 66cm², maka panjang alasnya…
- Diket : sudut KLM = 120° panjang NM = 16 cm panjang… Diket : sudut KLM = 120° panjang NM = 16 cm panjang LM = 12 cm Ditanya : Luas jajar genjang KLMN adalah Jawaban : 96√3 cm^2 Ingat! Luas jajar…
- Sebuah topi berbentuk kerucut dengan ukuran jari… Sebuah topi berbentuk kerucut dengan ukuran jari jari alas 7 cm dan tinggi 12cm . Volume dari topi tersebut adalah.... Cm3 a. 12.936 b. 1.848.c.1.078 d. 616 Jawaban : D…
- Ibu ingin membuat dua buah bendera segitiga… Ibu ingin membuat dua buah bendera segitiga siku-siku yg alas nya berukuran 60 cm dan tingginya 50 cm. Jika ibu mempunyai kain dengan ukuran panjang 2 M dan lebar 1,2…
- Jelaskan fungsi, karakteristik, suhu, dan keberadaan… jelaskan fungsi, karakteristik, suhu, dan keberadaan lapisan atmosfer: a. troposfer b. stratosfer c. mesosfer d. termosfer e. eksosfer dengan singkat dan jelas! Jawaban yang tepat adalah Simak penjelasan berikut. LImas…