Rata-rata data
4, x, (x+2), 10 adalah 6.
Nilai x adalah…
a. 4
b. 5
c. 6
d. 7
jawaban untuk soal ini adalah A
Soal tersebut merupakan materi statistika. Perhatikan perhitungan berikut ya.
Ingat!
rata – rata = jumlah data : banyaknya data
Diketahui
rata-rata = 6
data : 4, x , (x + 2), 10
banyaknya data = 4
Ditanyakan,
nilai x
Dijawab,
rata – rata = jumlah data : banyaknya data
6 = (4 + x + x + 2 + 10)/4
6 • 4 = 16 + 2x
24 = 16 + 2x
2x = 24 – 16
2x = 8
x = 8/2
x = 4
Sehingga dapat disimpulkan bahwa, nilai x adalah 4
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A
Rekomendasi Lain :
- Sebuah kendaraan berangkat pukul 7.30 dan tiba di… Sebuah kendaraan berangkat pukul 7.30 dan tiba di tujuan pukul 13.00 menempuh jarak 330 km. Kecepatan rata-rata kendaraan tersebut adalah … km/jam a. 48 c. 54 b. 50 d. 60…
- Perhatikan pernyataan dibawah ini: 1) peningkatan… Perhatikan pernyataan dibawah ini: 1) peningkatan konsentrasi gas rumah kaca 2) radiasi matahari yang dipancarkan kembali oleh bumi 3) penyimpangan cuaca rata-rata harian 4) penyimpangan cuaca rata-rata bulanan Yang menyebabkan…
- Sebuah benda bergerak lurus dengan kecepatan tetap 2… sebuah benda bergerak lurus dengan kecepatan tetap 2 m/s selama 5 sekon, kemudian benda tersebut mengalami perlambatan sampai benda berhenti selang waktu 5 sekon. Besar kecepatan rata rata benda selama…
- Jika 4x + 14 = 10x −10, maka nilai x + 6 adalah Jika 4x + 14 = 10x −10, maka nilai x + 6 adalah jawaban untuk soal ini adalah 11. Soal tersebut merupakan materi persamaan linear satu variabel . Perhatikan perhitungan…
- Mean median modus 10,13,11,12,13 mean median modus 10,13,11,12,13 Jawaban: Mean = 11,8 Median = 12 Modus = 13 Rumus menghitung mean atau rata-rata: = Jumlah seluruh nilai/banyak data Median merupakan nilai tengah setelah data…
- Tentukan jenis iklim menurut schmidt-fergusson di… Tentukan jenis iklim menurut schmidt-fergusson di wilayah x jika dalam setahun mempunyai jumlah bulan basahnya 6, bulan keringnya 2 dan bulan lembabnya 4! jawaban dari soal ini adalah iklim basah.…
- Sebukan tiga fungsi dari distribusi frekuensi !.......... Sebukan tiga fungsi dari distribusi frekuensi !.......... Jawaban yang benar adalah memudahkan penyajian data, bahan informasi atau sumber referensi, serta menyederhanakan bentuk dan jumlah data. Distribusi frekuensi merupakan proses penyusunan…
- Nilai rata rata penilaian harian Matematika 31 siswa… Nilai rata rata penilaian harian Matematika 31 siswa adalah 73. Ada satu siswa yang mengikuti penilaian harian susulan, yaitu A. Jika nilai A ditambahkan, rata ratanya menjadi 73,125. Hasil penilaian…
- Diketahui fungsi f(x)=ax+b,f(−1)=1 dan f(1)=5 maka… Diketahui fungsi f(x)=ax+b,f(−1)=1 dan f(1)=5 maka nilai 3a−b=…. jawaban untuk soal ini adalah 3 Soal tersebut merupakan materi fungsi. Perhatikan perhitungan berikut ya. Diketahui, f(x)=ax+b f(−1)=1 f(1)=5 Ditanyakan, nilai 3a…
- Kereta Api Parahyangan berangkat dari Stasiun… Kereta Api Parahyangan berangkat dari Stasiun Bandung pukul 07.15 dan sampai di Stasiun Gambir pukul 09.30. Jarak antara kedua Stasiun adalah 270 km. Hitung kecepatan Rata-rata kereta api tersebut! jawaban…
- Adi menempuh perjalanan dari Semarang ke Yogyakarta… Adi menempuh perjalanan dari Semarang ke Yogyakarta dalam waktu 3 jam. Apabila jarak kedua kota tersebut adalah 129 Km, mak kecepatan rata- rata perjalanannya adalah ... Jawabannya adalah Yuk, simak…
- Di suatu kelurahan pada tahun 2006 terdapat 180… Di suatu kelurahan pada tahun 2006 terdapat 180 orang siswa dengan rincian sebagi berikut: 90 orang siswa SD, 50 orang siswa SLTP, 30 orang siswa SMA, dan 10 orang siswa…
- Tabel berikut adalah data waktu yang diperlukan… Tabel berikut adalah data waktu yang diperlukan sejumlah siswa menyelesaikan soal ulangan Waktu (menit)= 40 45 50 55 60 Banyak siswa = 5 a 6 4 7 Rata-rata waktu yang…
- Jarak 150 km ditempuh selama 2 1/2 jam,kecepatan… Jarak 150 km ditempuh selama 2 1/2 jam,kecepatan rata rata perjam adalah... Jawaban : 60 km/jam Ingat kembali : • Kecepatan = jarak/waktu • Mengubah pecahan campuran menjadi pecahan biasa…
- Jarak antara kota A dan B 360 km. Husein dapat… Jarak antara kota A dan B 360 km. Husein dapat menempuh jarak tersebut dalam waktu 4 jam 30 menit. Berapa rata rata kecepatan... Jawaban: 80 km/jam Ingat! * Rumus Kecepatan…
- Data berat badan siswa kelas 6 adalah sebagai… Data berat badan siswa kelas 6 adalah sebagai berikut : 28,28,28,28,28,29,29,30,30,30,30,30,30,30,30,30,30,30,30,31,31,31,31,32,33,33 Cari lah rata rata ( mean ) dari data tersebut Jawabannya adalah 30. Yuk disimak penjelasannya. Ingat! Nilai rata-rata…
- Rata-rata ulangan 9 siswa adalah 8, 2. Rata-rata… Rata-rata ulangan 9 siswa adalah 8, 2. Rata-rata total dengan penambahan nilai seorang anak menjadi 8,0. Tentukan nilai tambahan 1 anak tersebut Jawaban : 6,2 Perhatikan penjelasan berikut. Ingat rumus:…
- Perhatikan data berat badan siswa kelas V1 SD sehati… Perhatikan data berat badan siswa kelas V1 SD sehati di bawah Berat badan (kg) |banyak 34 | 2 36 | 3 38 | 5 40. | 3 42. | 4…
- Jika p = 2x² − 5x + 6 dan q = 5x² + 2x − 3 maka… Jika p = 2x² − 5x + 6 dan q = 5x² + 2x − 3 maka nilai 2p−2q adalah... A.. −6x² − 14x + 18 B..-14x² −14x+18 C. 11x²…
- Nila Frekuensi 6 2 7 2 8 3 9 2 10 1 Jika rata rata… Berikut tabel tentang nilai ulangan matematika siswa kelas VII Nila Frekuensi 6 2 7 2 8 3 9 2 10 1 Jika rata rata nilai ulangan matematika adalah 7, maka…
- Rata rata tinggi badan sekelompok anak yang terdiri… rata rata tinggi badan sekelompok anak yang terdiri atas 9 anak adalah 155cm. jika enam anak yang mempunyai tinggi badan sama masuk dalam kelompok tersebut, rata rata tingginya berkurang 2…
- Rata rata nilai Grace sebanyak 4 kali adalah78… rata rata nilai Grace sebanyak 4 kali adalah78 kemudian dia mengikuti ulangan dan memperoleh nilai 90 dan 65 nilai rata rata Grace sekarang adalah Jawaban : nilai rata-rata Grace sekarang…
- Data dari nilai susulan PTS 5 anak kelas 8I sebagai… Data dari nilai susulan PTS 5 anak kelas 8I sebagai berikut : 40, 50, 60, b, 80 . nilai rata-rata dari ke 5 anak adalah 59. Nilai b adalah Jawaban…
- Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata… Soal terdiri atas 3 bagian, yaitu PERNYATAAN; kata SEBAB; dan ALASAN yang disusun berurutan. Modifikasi data lama dengan data yang baru dalam pembuatan peta dapat dilakukan dengan menggunakan Sistem Informasi…
- Tujuan dilakukan pengelompokan data adalah............ Tujuan dilakukan pengelompokan data adalah............ Jawaban yang benar adalah data lebih terorganisir dan dapat dibaca dengan jelas. Pengelompokkan data merupakan salah satu tahapan dalam proses pengolahan data, biasanya berbentuk dokumen…
- Jangkauan data: 6, 5, x, 8 ,7 ,9 adalah 5. Nilai x… Jangkauan data: 6, 5, x, 8 ,7 ,9 adalah 5. Nilai x adalah ... a. 8 b. 4 c. 10 d. 4 atau 10 jawaban untuk soal ini adalah C…
- Data nilai ulangan kelas 7a sebagai berikut:… Data nilai ulangan kelas 7a sebagai berikut: 7,6,5,3,8,2,7,4,9,8,6. Tentukan mean media medus data berapa Urutkan data 2 3 4 5 6 6 7 7 8 8 8 Mean = 2+3+4+5+6+6+7+7+8+8+8…
- Nilai frekuensi 5 5 6 9 7 11 8 19 9 6 mean data… nilai frekuensi 5 5 6 9 7 11 8 19 9 6 mean data tersebut adalah Jawaban yang benar adalah 6,8. Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat rumus rata - rata…
- Apabila nilai rata rata dari data : 6 , × , 7 , dan… apabila nilai rata rata dari data : 6 , × , 7 , dan 2× - 4 adalah 6 , jangkauan data tersebut adalah Jawabanya 12 Ingat bahwa: 1) Jangkauan…
- Rata-rata berat badan Andri dan 19 orang temannya… Rata-rata berat badan Andri dan 19 orang temannya adalah 56 kg. Jika rata-rata berat badan 19 orang teman Andri adalah 55 kg, berapakah berat badan Andri ? jawaban untuk soal…