lampu taman terdiri atas 3 warna, lampu hijau menyala setiap 2 menit , lampu merah menyala setiap 3 menit dan kuning setiap 5 menit jika pada pukul 18.00 ketiga lampu menyala secara bersamaan maka pukul berapa ketiga lampu itu menyala bersama lagi??
Jawaban : 18.30
Pertanyaan di atas dapat diselesaikan dengan konsep KPK
KPK merupakan kelipatan persekutuan terkecil. Kelipatan dari a merupakan hasil kali a dengan bilangan asli.
Pembahasan,
Diketahui:
lampu taman terdiri atas 3 warna, lampu hijau menyala setiap 2 menit , lampu merah menyala setiap 3 menit dan kuning setiap 5 menit.
Sehingga ketiga lampu menyala secara bersamaan dapat ditentukan dengan KPK dari 2, 3, dan 5, yaitu:
2 = 2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16, 18, 20, 22, 24, 26, 28, 30, 32, …
3 = 3, 6, 9, 12, 15, 18, 21, 24, 27, 30, …
5 = 5, 10, 15, 20, 25, 30, …
KPK = 30
Jadi, ketiga lampu akan menyala secara bersamaan 30 menit kemudian. Jika pada pukul 18.00 ketiga lampu menyala secara bersamaan maka ketiga lampu itu menyala bersama lagi pada pukul:
= 18.00 + 00.30
= 18.30
Sehingga jawabannya adalah 18.30
Rekomendasi Lain :
- Tujuh bola lampu dirangkai secara seri, bila bola… tujuh bola lampu dirangkai secara seri, bila bola lampu itu terdiri dari 3 bola merah, 2 kuning dan 2 biru, banyak susunan yang berbeda dari ke tujuh bola lampu tersebut…
- Di dalam sebuah kotak terdapat 3 kelereng Merah 4… di dalam sebuah kotak terdapat 3 kelereng Merah 4 kelereng kuning dan 5 kelereng hijau diambil 3 kelereng sekaligus peluang terambil kelereng itu berlainan warna adalah a. 1/22 b. 1/11…
- Kereta Api Parahyangan berangkat dari Stasiun… Kereta Api Parahyangan berangkat dari Stasiun Bandung pukul 07.15 dan sampai di Stasiun Gambir pukul 09.30. Jarak antara kedua Stasiun adalah 270 km. Hitung kecepatan Rata-rata kereta api tersebut! jawaban…
- kecepatan mobil A adalah 45 km/jam.kecepatan mobil B… kecepatan mobil A adalah 45 km/jam.kecepatan mobil B adalah 1 km/menit.mobil manakah yang paling cepat?.... Jawaban: Mobil B Membandingkan dua besaran dapat dilakukan dengan membandingkan nilainya dengan syarat kedua besaran…
- Di sebuah ruangan terdapat dua buah lampu. Lampu A… di sebuah ruangan terdapat dua buah lampu. Lampu A menyala setiap 15 menit, sedangkan lampu B menyala setiap 20 menit. jika pada pukul 17.15 kedua lampu menyala bersama, maka kedua…
- Raisay belajar matematika 2 3/4 jam dan IPA 80… raisay belajar matematika 2 3/4 jam dan IPA 80 menit, berapa menitkah lamanya Raisya belajar Jawaban yang benar adalah 245 menit. Perhatikan penjelasan berikut. Ingat bahwa: 1 jam = 60…
- Jarak antara rumah Arfan ketempat kursus adalah 10… Jarak antara rumah Arfan ketempat kursus adalah 10 km jika Arfan memerlukan waktu 20 menit untuk sampai ke tempat kursus kecepatan Arfan adalah.... Km/menit Jawaban: 0,5 km/menit Rumus menghitung kecepatan:…
- Lintang yang datang ke perpustakaan setiap 4 hari… lintang yang datang ke perpustakaan setiap 4 hari sekali, Vera datang setiap 6 hari sekali, dan Luna datang setiap 18 hari sekali. jika awalnya mereka bertiga datang ke perpustakaan bersama-sama…
- Sebuah lampu bertuliskan 220 V/50 W, maka daya lampu… Sebuah lampu bertuliskan 220 V/50 W, maka daya lampu saat diberi 110 V adalah... Jawaban : 12,5 W Diketahui: P1 = 50 W V1 = 220 V V2 = 110…
- Pak Amin akan membangun sebuah taman yang berbentuk… Pak Amin akan membangun sebuah taman yang berbentuk lingkaran. Taman tersebut mempunyai jari-jari 21 m. Di sekeliling taman akan ditanami pohon dengan jarak 2 m. Harga setiap pohon adalah Rp40.000,00.…
- Kawat lift pada sebuah hotel memiliki tegangan… Kawat lift pada sebuah hotel memiliki tegangan maksimal 8.400 N ketika lift bergerak ke atas dengan percepatan 2 m/s2. Jika massa lift 200 kg dan jumlah maksimal orang yang diperbolehkan…
- Di dalam sebuah kotak terdapat 3 kelereng Merah 4… di dalam sebuah kotak terdapat 3 kelereng Merah 4 kelereng kuning dan 5 kelereng hijau diambil 3 kelereng sekaligus peluang terambil kelereng itu berlainan warna adalah a. 1/22 b. 1/11…
- 1. Sebuah balok memiliki panjang 16 cm dan tinggi 8… 1. Sebuah balok memiliki panjang 16 cm dan tinggi 8 cm, jika volume balok sama dengan volume kubus dengan panjang rusuk 12 cm. Tentukan lebar balok tersebut! 2. Sebuah bak…
- Pak Budi menyalakan pompa air untuk mengisi tabung… Pak Budi menyalakan pompa air untuk mengisi tabung penampungan air. Tabung tersebut penuh setelah 53 menit. Pak Budi mematikan mesin pompa air setelah tabung penuh, yaitu pukul 15.30. Pukul berapakah…
- Sebuah transformator terdiri dari 10 lilitan primer… Sebuah transformator terdiri dari 10 lilitan primer dan 100 lilitan sekunder. Transformator tersebut dihubungkan dengan lampu 10 W/200 V. Andi menghubungkan transformator tersebut dengan tegangan V dan mengukur daya yang…
- Amuba akan membelah diri menjadi dua setiap 15… Amuba akan membelah diri menjadi dua setiap 15 menit,jika mula mula ada 30 amuba tentukan banyaknya amuba selama 1 jam Jawaban: 480 Amuba Rumus untuk menentukan suku ke n barisan…
- Sebuah kantong berisi 5 bola hijau 3 bola kuning dan… Sebuah kantong berisi 5 bola hijau 3 bola kuning dan 2 bola merah diambil dua bola sekaligus peluang terambil bola kuning dan hijau adalah.. a. 3/50 b. 1/6 c. 1/3…
- Andika berlatih renang setiap 4 hari sekali Boni… Andika berlatih renang setiap 4 hari sekali Boni berlatih setiap 7 hari sekali kedua anak berlatih bersamaan pertama kali pada tanggal 18 Januari 2019 pada tanggal berapa mereka akan berlatih…
- Deli dan Meri mengikuti ekstrakurikuler menari… Deli dan Meri mengikuti ekstrakurikuler menari setelah jam sekolah. Ekstrakurikuler tersebut dimulai pukul 14.30. Jika ekstrakurikuler selesai pada pukul 15.45, berapa lama kegiatan ekstrakurikuler berlangsung? Jawaban yang benar adalah 1…
- Sebuah lilin berbentuk tabung dengan diameter 5 cm… Sebuah lilin berbentuk tabung dengan diameter 5 cm dan tinggi 14 cm. Berapa lamakah lilin tersebut akan terbakar habis jika 1 ????????3 lilin akan habis terbakar selama 3 menit? jawaban…
- Jika lampu tersebut dinyalakan selama 10 menit dan… Jika lampu tersebut dinyalakan selama 10 menit dan banyaknya muatan listrik yang mengalir selama selang waktu tersebut adalah 30 C maka besar kuat arus listrik yang mengalir adalah jawaban yang…
- Dalam menyiapkan Ujian Tertulis, Andra membuat… Dalam menyiapkan Ujian Tertulis, Andra membuat peninjauan sebagai berikut: Ujian terdiri dari 20 soal Pilihan Ganda; Andra memperkirakan diperlukan 6 menit untuk menyelesaikan tiap soal; Ujian dilaksanakan…
- Tentukan perubahan warna indikator metil merah (4,0… Tentukan perubahan warna indikator metil merah (4,0 – 6,3 (merah – kuning)) saat diteteskan pada larutan di bawah ini: c. 0,0001 M larutan CH3COOH (Ka = 1 x 10^-5) mengetahui…
- Sebuah bandul mampu bergetar hingga 1.200 getaran… sebuah bandul mampu bergetar hingga 1.200 getaran dalam 1 menit. frekuensi getar bandul tersebut adalah jawaban pada soal ini adalah 20 Hz. Diketahui: n = 1200 getaran t = 1…
- Sebuah kompor listrik dihidupkan pada pukul 12.25,… Sebuah kompor listrik dihidupkan pada pukul 12.25, dan dimatikan pukul 13.45. Berapa lama kompor listrik dihidupkan? Jawabannya: 1 jam 20 menit Topik: Satuan Waktu Konsep: - satuan jam dikurangi satuan…
- Merah campur hijau merah campur hijau Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah kuning. Berikut ini penjelasannya. Warna hijau dicampurkan dengan warna merah, warna yang dihasilkan adalah warna kuning. Warna pada dasarnya berasal dari beberapa…
- Sebuah akuarium mempunyai volume 120liter. Jika… Sebuah akuarium mempunyai volume 120liter. Jika akuarium kosong tersebut dialiri air dengan debit 40 liter/menit.Berapakah waktu yang dibutuhkan untuk mengisi akuarium kosong tersebut hingga penuh? Jawabannya: 3 menit Konsep: -…
- Mula-mula suhu sebuah ruangan pendingin adalah -4°C.… Mula-mula suhu sebuah ruangan pendingin adalah -4°C. Setelah pendingin ruangan dimatikan, suhunya naik 3°C setiap 5 menit. Tentukan suhu ruangan pendingin tersebut setelah 15 menit! Jawabannya adalah 5°C Konsep :…
- 3.dalam waktu 1/5 menit terjadi 1200 getaran… 3.dalam waktu 1/5 menit terjadi 1200 getaran ,tentukan periode frekuensi! jawaban soal ini adalah 0,01 sekon dan 100 Hz. Diketahui : t = 1/5 menit = 1/5 . 60 sekon…
- Pengertian lampu Pengertian lampu Lampu adalah alat yang digunakan untuk menerangi. Ikuti pembahasannya yuk. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah pedoman dalam mencari arti atau makna kata. Cara menemukan arti kata dalam…