apa itu bonus demografi?
Bonus demografi adalah populasi penduduk di suatu negara banyak diisi oleh penduduk usia produktif.
Berikut adalah penjelasannya.
Bonus demografi merupakan suatu peristiwa kependudukan pada suatu wilayah yang didominasi oleh penduduk usia produktif. Bonus demografi merupakan salah satu peluang yang sangat baik dalam pembangunan negara. Adanya bonus demografi yang selaras dengan kualitas SDM yang tinggi akan dapat mendorong tingkat kemakmuran dan kesejahteraan masyarakat di suatu wilayah. Selain itu, SDA yang melimpah di suatu wilayah dapat dieksplorasi untuk optimalisasi pemanfaatan bagi kebutuhan masyarakat, peningkatan devisa negara, dan penurunan angka pengangguran.
Jadi, dapat disimpulkan bahwa bonus demografi adalah populasi penduduk di suatu negara banyak diisi oleh penduduk usia produktif.
Semoga membantu ya!
Rekomendasi Lain :
- Sebutkan indikator pemerataan pendapatan! Sebutkan indikator pemerataan pendapatan! Indikator yang dapat diukur dalam pemerataan pendapatan 1. Pendapatan penduduk 2. Jumlah penduduk 3. Angka kemiskinan 4. Tingkat konsumsi masyarakat Berikut ini pembahasannya ya! Berdasarkan perhitungan…
- Sebutkan Perbedaan Sensus, Survei dan Registrasi ? Sebutkan Perbedaan Sensus, Survei dan Registrasi ? Sensus adalah kegiatan mengumpulkan, mengolah, dan menyajikan data kependudukan secara menyeluruh. Survei metode pengumpulan data informasi kepadatan sekelompok penduduk yang mewakili suatu populasi.…
- Jelaskan keberagaman masyarakat di bidang ekonomi! jelaskan keberagaman masyarakat di bidang ekonomi! Jawabannya adalah kondisi dimana dalam suatu masyarakat memiliki perbedaan tingkat atau taraf ekonomi. Yuk, simak penjelasan berikut! Keragaman ekonomi merupakan kondisi dimana dalam suatu…
- Organisasi pasar bebas antara negara-negara anggota… Organisasi pasar bebas antara negara-negara anggota ASEAN yaitu .... A. Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) B. APEC C. Uni Eropa D. PBB Jawabannya adalah A. Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Berikut penjelasannya,…
- Jumlah penduduk di kota-kota besar di Indonesia… Jumlah penduduk di kota-kota besar di Indonesia umumnya mempunyai pertumbuhan yang sangat tinggi terutama disebabkan oleh faktor... a. imigrasi dan emigrasi b. kelahiran dan kematian c. kelahiran dan migrasi d.…
- Jelaskan cara penanganan korban banjir jelaskan cara penanganan korban banjir jawaban dari soal ini adalah mendirikan posko bencana, modifikasi cuaca, membantu pasokan makanan serta membuat dapur umum. Berikut pembahasannya: Indonesia berada di Iklim tropis yang…
- Tujuan usaha-usaha dibidang ekonomi adalah... tujuan usaha-usaha dibidang ekonomi adalah... a. mensejahterakan masyarakat adil dan merata b. membuat negara indonesia sebagai negara paling maju ekonominya di usia c. menciptakan kalangan wirausahawan- wirausahawan baru d. menciptakan…
- Yang bukan manfaat perdagangan antar daerah/pulau, yaitu... yang bukan manfaat perdagangan antar daerah/pulau, yaitu... a. meningkatkan faktor produksi b. memperoleh keuntungan c. memperluas kesempatan kerja bagi masyarakat d. menyediakan alat pemuas kebutuhan bagi konsumen Jawaban yang tepat…
- Pada tahun 2016, angka kematian kasar di Kecamatan… Pada tahun 2016, angka kematian kasar di Kecamatan Kumbang adalah 33,3 jiwa. Menurut klasifikasi tingkat CDR, maka tingkat angka kematian kasar Kecamatan Kumbang adalah... Tingkat angka kematian kasar Kecamatan Kumbang…
- manfaat kegiatan ekonomi di bidang jasa adalah ?manfaat kegiatan ekonomi di bidang jasa adalah Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah : - menciptakan lapangan pekerjaan. - mengurangi jumlah pengangguran. - meningkatkan pendapatan nasional. - meningkatkan pendapatan per kapita…
- Integrasi sosial dalam masyarakat yang memiliki… Integrasi sosial dalam masyarakat yang memiliki tingkat homogenitas rendah lebih cepat terwujud benarkah pertanyaan tersebut? jelaskan pendapat dasar anda! Jawabannya adalah pernyataan tersebut salah. Integrasi adalah proses penyesuaian unsur-unsur sosial…
- Apabila sebuah penduduk pindah dari suatu daerah ke… Apabila sebuah penduduk pindah dari suatu daerah ke daerah lain di wilayah suatu negara disebut juga dengan .. a. Forensen b. Migrasi internal c. Migrasi internasional d. Le retour aux…
- Pesisir pantai merupakan wilayah perbatasan antara… pesisir pantai merupakan wilayah perbatasan antara titik-titik dan titik-titik Pesisir pantai merupakan wilayah perbatasan antara daratan dan perairan laut. Mari kita simak pembahasan berikut. Pesisir pantai adalah wilayah peralihan antara…
- Sebutkan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi… sebutkan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi pertumbuhan ekonomi Jawaban Terdapat 6 faktor yang mempengaruhi pertumbuhan perekonomian suatu negara 1. Sumber Daya Alam (SDA) 2. Sumber Daya Manusia (SDM) 3. Modal 4.…
- Sebutkan berbagai sumber dari pertumbuhan ekonomi? sebutkan berbagai sumber dari pertumbuhan ekonomi? Jawabannya SDA, SDM, modal, dan teknologi. Pembahasan Pertumbuhan ekonomi adalah suatu kondisi terjadinya peningkatan pendapatan nasional (PNB/PDB) dalam suatu negara selama satu tahun tanpa…
- Akibat yang timbul dari tingginya tingkat inflasi di… Akibat yang timbul dari tingginya tingkat inflasi di suatu negara adalah.... a. daya beli rumah tangga menguat dan kekayaan rumah tangga meningkat b. suku bunga turun dan rumah tangga terdorong…
- Jelaskan dampak positif letak laut teritorial… Jelaskan dampak positif letak laut teritorial terhadap indonesia! Jawaban benar mengenai dampak positif letak laut teritorial terhadap Indonesia adalah Indonesia memiliki batas wilayah laut yang jelas, sumber daya laut di…
- Peta persebaran penduduk tersebut dapat dipergunakan… peta persebaran penduduk tersebut dapat dipergunakan untuk menentukan lokasi ... Jawaban benar mengenai peta persebaran penduduk tersebut dapat dipergunakan untuk menentukan lokasi pusat perbelanjaan dan penentuan lokasi padat penduduk. Berikut…
- Pada mata pelajaran geografi, Ani berbeda pendapat… Pada mata pelajaran geografi, Ani berbeda pendapat dengan Joni. Menurut Ani, jumlah penduduk lelaki indonesia lebih banyak daripada jumlah penduduk perempuan. Namun menurut Joni, jumlah penduduk lelaki lebih sedikit daripada…
- Jumlah penduduk kabupaten tolitoli pada tahun 2014… jumlah penduduk kabupaten tolitoli pada tahun 2014 yaitu 223.318 jiwa terdiri dari 113.916 laki-laki dan 109.402 wanita, maka rasio jenis kelaminnya adalah .... a. 89 b. 98 c. 101 d.…
- Integrasi sosial adalah proses penyesuaian antara… integrasi sosial adalah proses penyesuaian antara unsur-unsur sosial yang berbeda-beda sehingga membentuk suatu kesatuan masyarakat yang serasi. Apabila integrasi dapat terjalin dengan baik, maka.. a. tercapai tujuan bersama b. menimbulkan…
- Berikut ini merupakan bukti bahwa letak geografis… Berikut ini merupakan bukti bahwa letak geografis Indonesia sangat strategis ….. A. dilalui jalur pegunungan sirkum Mediterania dan sirkum Pasifik B. kaya akan sumberdaya alam mineral dan barang tambang C.…
- Salah satu dampak negatif akibat adanya bonus… Salah satu dampak negatif akibat adanya bonus demografi dapat dirasakan pada bidang lingkungan. Hal ini disebabkan oleh.... а. persebaran penduduk yang tidak merata b. kualitas sumberdaya manusia yang rendah c.…
- Menurut tahap-tahapan pertumbuhan-pertumbuhan… menurut tahap-tahapan pertumbuhan-pertumbuhan ekonomi rostow, di tahap yang manakah pertumbuhan ekonomi indonesia pada saat ini? apa alasan atau indikqtornya? Jawaban Taham menuju kematangan Pembahasan Pertumbuhan ekonomi merupakan kondisi produksi barang…
- Masyarakat yang tinggal di wilayah pegunungan dengan… Masyarakat yang tinggal di wilayah pegunungan dengan aksesibilitas terbatas umumnya memiliki karakteristik budaya cenderung homogen. Apakah pernyataan tersebut benar? Tuliskan alasannya! Jadi penyataan pada soal adalah benar, karena masyarakat desa…
- Gunung Taal merupakan salah satu gunungapi aktif di… Gunung Taal merupakan salah satu gunungapi aktif di dekat Manila, Filipina. Pada Juli 2024 gunungapi tersebut menyemburkan gas belerang dioksida selama beberapa hari. Jika penduduk yang tinggal di sekitar gunungapi…
- Jelaskan perbedaan antara PDB dan pendapatan nasional Jelaskan perbedaan antara PDB dan pendapatan nasional Jawaban: PDB atau Produk Domestik Bruto merupakan produksi yang dilakukan di suatu negara (termasuk warga negara yang berada di negara tersebut dan warga…
- Daerah dataran rendah memudahkan pembangunan… Daerah dataran rendah memudahkan pembangunan infrastruktur, pemukiman serta sentra bisnis. Keadaan ini menyebabkan daerah berkembang menjadi pusat ekonomi penduduk. Aktivitas penduduk yang sesuai di wilayah tersebut adalah .... A. pertanian…
- Temukanlah gagasan pokok dan gagasan pendukung pada… Temukanlah gagasan pokok dan gagasan pendukung pada paragrat berikut! Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki jumlah penduduk terbesar keempat di dunia Dengan jurnlah penduduk yang banyak ini memunculkan sebuah…
- Kendala yang dihadapi untuk mewujudkan kesejahteraan… Kendala yang dihadapi untuk mewujudkan kesejahteraan penduduk di Indonesia agar memiliki kualitas hidup yang lebih memadai meliputi... A. pendapatan perkapita Indonesia yang dianggap masih rendah dibanding negara lain di Asia…