dua buah lingkaran masing masing berjari-jari 15 cm dan 5 cm. garis singgung persekutuan dalam nya 25 cm, jarak kedua pusatnya adalah
Jawaban: 32,01 cm
Ingat konsep berikut ini:
Garis singgung persekutuan dalam:
d = √p² – (R + r)²
d = panjang garis singgung persekutuan dalam
p = jarak kedua titik pusat lingkaran
R = jari-jari lingkaran besar
r = jari-jari lingkaran kecil
Diketahui:
R = 15 cm
r = 5 cm
d = 25 cm
d = √p² – (R + r)²
25 = √p² – (15+ 5)²
25 = √p² – (20)²
25 = √p² – 400
(√p² – 400)² = 25²
p² – 400 = 625
p² = 625 + 400
p² = 1.025
p = ±√1.025
p = ±32,01
p = 32,01 (jarak tidak mungkin bernilai negatif)
Jadi, jarak kedua pusatnya adalah 32,01 cm.
Rekomendasi Lain :
- Jika dua garis yang sejajar panjangnya adalah 12 cm… Jika dua garis yang sejajar panjangnya adalah 12 cm dan jarak kedua garis sejajar adalah 8 cm maka luas bangun datar Tersebut adalah Jawaban yang tepat adalah 96 cm^2 Pembahasan…
- Tentukan kedudukan lingkaran K: x²+y²-2x-8=0… Tentukan kedudukan lingkaran K: x²+y²-2x-8=0 terhadap lingkaran L: x²+y²+4x-8y+16=0 Jawaban: bersinggungan Ingat! Langkah penyelesaian: 1. Eliminasi kedua persamaan lingkaran hingga mendapatkan persamaan garis 2. Subtitusi persamaan garis tersebut ke salah…
- Titik-titik A, B, dan C terletak pada lingkaran yang… Titik-titik A, B, dan C terletak pada lingkaran yang berpusat di P. Jika AB adalah diameter lingkaran dan sudut CAB = 30°, maka sudut CPB = ⋯ (A) 50° (B)…
- Perhatikan gambar di bawah ini! Hitunglah besar: ∠AOB Perhatikan gambar di bawah ini! Hitunglah besar: ∠AOB Jawaban yang benar adalah ∠AOB = 84° Pembahasan Ingat konsep: Jari-jari adalah jarak antara pusat lingkaran dengan keliling lingkaran Jumlah ketiga sudut…
- Sebuah roda berputar 200 kali dan menempuh jarak… Sebuah roda berputar 200 kali dan menempuh jarak 376,8 m. Jika л = 3,14 maka luas roda = . . . Jawaban: 2.826 cm² Ingat! Keliling lingkaran = 2 x…
- Seorang anak berlari pada lintasan berbentuk… Seorang anak berlari pada lintasan berbentuk lingkaran berjari-jari 56 m dan mengelilinginya sebanyak sepuluh kali. Berapa meter jarak yang ditempuh anak tersebut? Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 3.520 m.…
- Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran… Tentukan persamaan garis singgung pada lingkaran berikut! L=(x-4)²+(y-2)²= 1 dengan gradien 1 Jawaban : y = x - 2 + √(2) atau x - 2 - √(2) Konsep : Persamaan…
- Gaya tarik menarik antara dua benda.... Gaya tarik menarik antara dua benda.... a. Sebanding dengan jarak kedua benda b. Berbanding terbalik dengan jarak kedua benda c.Sebanding dengan kuadrat jarak kedua benda d.Berbanding terbalik dengan kuadrat jarak…
- Diketahui sebuah lingkaran berpusat di titik O.OB… Diketahui sebuah lingkaran berpusat di titik O.OB jari jari lingkaran yang panjangnya 6 cm jika OA adalah jarak antara titik pusat dengan titik diluar lingkaran yang panjangnya 10 cm tentukan…
- Perhatikan gambar di bawah ini! Hitunglah besar: ∠ACB Perhatikan gambar di bawah ini! Hitunglah besar: ∠ACB Jawaban: 42°. Sudut pusat merupakan sudut yang terbentuk antara dua jari-jari lingkaran dan titik sudutnya adalah titik pusat lingkaran. Sedangkan sudut keliling…
- Diketahui persamaan lingkaran L: x ^ 2 + y ^ 2 - 8x… Diketahui persamaan lingkaran L: x ^ 2 + y ^ 2 - 8x + 2y - 3 = 0 dan garis g: x-y+ m = 0 Jika garis g memotong…
- Luas taman yang berbentuk 1/4 lingkaran? luas taman yang berbentuk 1/4 lingkaran? diketahui : jari jari lingkaran = 21 cm ditanya : luas ¼ lingkaran jawab : luas ¼ lingkaran = ¼ × phi × r²…
- Buah keping mata uang yang terpisah pada jarak 150… buah keping mata uang yang terpisah pada jarak 150 cm diberi muatan yang sama Berapa besar muatan masing-masing keping logam tersebut jika gaya listrik yang timbul 6,4N? Jawaban yang benar…
- Diketahui dua lingkaran dengan pusat di A dan B yang… Diketahui dua lingkaran dengan pusat di A dan B yang masing-masing berjari jari 34 cm dan 10 cm.Garis CD merupakan garis singgung persekutuan luar kedua lingkaran tersebut. jika CD= 32…
- Tentukan panjang ruas garis AB, jika diketahui… Tentukan panjang ruas garis AB, jika diketahui koordinat masing-masing titik. A(-2, 5) dan B(6, 20) Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 17 satuan. Perhatikan konsep berikut. Panjang ruas garis AB…
- Suatu lingkaran memiliki sudut pusat sebesar 25° dan… suatu lingkaran memiliki sudut pusat sebesar 25° dan memiliki π yaitu 3,14 serta memiliki luas juring sebesar 31,4. Tentukan panjang jari jari lingkaran tersebut! Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut…
- Sebuah kisi difraksi dengan konstanta kisi 500… Sebuah kisi difraksi dengan konstanta kisi 500 garis/cm digunakan untuk mendifraksikan cahaya pada layar yang berjarak 1 m dari kisi. Jika jarak antara dua garis terang berurutan pada layer adalah…
- Diketahui sebuah lingkaran (x + 2)^2 + (y - 3)^2 =… Diketahui sebuah lingkaran (x + 2)^2 + (y - 3)^2 = 16 menyinggung garis y = 7 di titik... A. (3, - 7) B. (7, - 7) C. (2, 7)…
- Lingkaran L yang berpusat di kuadran pertama… Lingkaran L yang berpusat di kuadran pertama menyinggung sumbu y di titik (0, 4). Jika panjang tali busur perpotongan lingkaran L dengan sumbu x adalah 6 satuan, maka jari –…
- Jika lingkaran x^2 + y^2 - 4ay + b = 0 dimana… 1. Jika lingkaran x^2 + y^2 - 4ay + b = 0 dimana jari-jarinya adalah 4 dan menyinggung garis 2x - y = 0 Maka nilai a^2 +b adalah... A.…
- Sebuah taman berbentuk lingkaran yang luasnya 616… Sebuah taman berbentuk lingkaran yang luasnya 616 cm². Diameter taman tersebut adalah Jawaban yang benar adalah 28 cm. Pembahasan : Lingkaran merupakan suatu bangun datar yang hanya memiliki garis lengkung…
- Pada lingkaran yang berjari jari 17 cm terdapat tali… Pada lingkaran yang berjari jari 17 cm terdapat tali busur dengan panjang 30 cm . jarak terpendek dari titik pusat ke tali busur adalah .... A. 5 cm B. 8…
- Persamaan garis yang melalui titik ( -2 , 4 ) dan… Persamaan garis yang melalui titik ( -2 , 4 ) dan sejajar dengan garis 2y – 3x = 5 adalah . Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 3x - 2y…
- Persamaan garis melalui titik P (-1,2) bergradien ½ persamaan garis melalui titik P (-1,2) bergradien ½ Jawaban dari pertanyaan di atas adalah x - 2y + 5 = 0. Perhatikan konsep berikut. Persamaan garis yang melalui titik (x1,…
- Dua buah benda A dan B yang memiliki massa… Dua buah benda A dan B yang memiliki massa masing-masing 2 kg dan 8 kg terpisah pada jarak 15 cm. Letak suatu titik di antara kedua benda tersebut yang memiliki…
- Dalam membuat hiasan di stand Pasar Malam, Pak Kardi… Dalam membuat hiasan di stand Pasar Malam, Pak Kardi membuat hiasan dari plastik tebal yang dipotong-potong berbentuk lingkaran. Pak Kardi menghendaki luas tiap lingkaran 616 cm pangkat 2,Pak Kardi memiliki…
- Sebuah lingkaran dengan panjang jari jari = 20 cm.… Sebuah lingkaran dengan panjang jari jari = 20 cm. keliling dan luas lingkaran = . . . Jawaban: keliling lingkaran = 125,6 cm dan Luas lingkaran = 1.256 cm² Ingat!…
- Posisi garis x + 2y - 1 terhadap garis x² + y² = 4 adalah... Posisi garis x + 2y - 1 terhadap garis x² + y² = 4 adalah... jawaban dari pertanyaan di atas adalah memotong lingkaran di dua titik. Perhatikan penjelasan berikut ya.
- Persamaan garis singgung kurva y=x-3x+5 yang… Persamaan garis singgung kurva y=x-3x+5 yang sejajardengan garis 5x-y+1=0adalah.... jawaban dari pertanyaan di atas adalah y = 5x-11. Perhatikan penjelasan berikut ya.
- Persamaan lingkaran dengan pusat (2, -3) dan melalui… persamaan lingkaran dengan pusat (2, -3) dan melalui titik (-2 , -6) adalah Jawaban yang benar adalah x² + y² - 4x + 6y - 12 = 0 Untuk menentukan…