Penyebaran fauna di Indonesia memiliki suatu keunikan tersendiri yang berkaitan dengan letak geografis. Berikut ini, yang bukan merupakan keunikan penyebaran fauna di Indonesia adalah… *

Penyebaran fauna di Indonesia memiliki suatu keunikan tersendiri yang berkaitan dengan letak geografis. Berikut ini, yang bukan merupakan keunikan penyebaran fauna di Indonesia adalah… *

c.tidak bercampurnya hewan-hewan dari kawasan lain di wilayah Indonesia

a.ada sebagian yang termasuk kawasan Oriental (benua Asia)

adanya garis Weber (garis pemisah abstrak) sebagai pemisah di timur Sulawesi (tengah dan timur)

b.ada sebagian yang termasuk kawasan Australia (benua Australia)

d.adanya garis Wallace (garis abstrak sebagaipemisah di Selat Sulawesi) (barat dan tengah)

Jawaban yang tepat adalah opsi D.

Indonesia terletak di antara 2 daerah biogeografi besar, yaitu daerah biogeografi Oriental dan Australian. Berdasarkan hal tersebut, tipe fauna di Indonesia terbagi ke dalam 3 kelompok besar sebagai berikut.
1. Tipe Oriental, daerahnya meliputi wilayah Indonesia bagian barat seperti Pulau Sumatera, Jawa, Kepulauan Riau, dan Kalimantan.
2. Tipe Peralihan, daerahnya meliputi wilayah Pulau Sulawesi, Kepulauan Maluku, Sumba, Sumbawa, Lombok, dan Timor.
3. Tipe Australian, daerahnya meliputi wilayah Indonesia bagian timur seperti Irian Jaya dan sekitarnya.

Zona Australian (wilayah timur) dan Zona Peralihan dibatasi oleh garis Weber yang berada pada bagian timur Pulau Sulawesi. Garis khayal tersebut membentang dari Kepulauan Maluku hingga ke sisi barat paparan sahul. Kemudian dari dangkalan sahul menuju sisi timur Nusa Tenggara Timur. Sedangkan Zona Peralihan dengan Zona Oriental (wilayah barat) dibatasi oleh garis Wallace yang membentang dari utara hingga ke selatan, tepatnya memanjang dari Selat Makassar hingga perbatasan antara Bali dan Lombok.

Semoga membantu ^_^