bagaimana cara menjaga toleransi dalam perbedaan profesi orang yang beraneka ragam
Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah tetap berteman dengan orang lain tanpa memandang apa profesinya, saling menghargai di antara sesama rekan kerja di perusahaan, termasuk untuk orang dengan jabatan yang lebih rendah, dan tidak menyombongkan profesi yang dimiliki kepada banyak orang.
Yuk simak pembahasan berikut.
Diferensiasi atau keberagaman sosial merupakan suatu pengelompokan sosial berdasarkan karakteristik tertentu yang bersifat sederajat. Salah satu jenis diferensiasi sosial adalah diferensiasi profesi atau pekerjaan. Diferensiasi atau keberagaman profesi merupakan suatu pengelompokkan masyarakat berdasarkan jenis pekerjaan atau profesinya.
Profesi atau pekerjaan berkaitan dengan keahlian-keahlian khusus yang diperlukan oleh masyarakat dalam pemenuhan kebutuhannya. Semakin beragam suatu masyarakat, akan semakin banyak kebutuhannya sehingga semakin beragam pula profesi yang diperlukan untuk proses pemenuhannya.
Berikut merupakan cara menjaga toleransi dalam perbedaan profesi orang yang beraneka ragam:
1. Tetap berteman dengan orang lain tanpa memandang apa profesinya.
2. Saling menghargai di antara sesama rekan kerja di perusahaan, termasuk untuk orang dengan jabatan yang lebih rendah.
3. Tidak menyombongkan profesi yang dimiliki kepada banyak orang.
Dengan demikian, cara menjaga toleransi dalam perbedaan profesi orang yang beraneka ragam adalah tetap berteman dengan orang lain tanpa memandang apa profesinya, saling menghargai di antara sesama rekan kerja di perusahaan, termasuk untuk orang dengan jabatan yang lebih rendah, dan tidak menyombongkan profesi yang dimiliki kepada banyak orang.
Semoga membantu ya.
Rekomendasi Lain :
- Sebutkan 3 sudut pandang sebutkan 3 sudut pandang Tiga sudut pandang adalah 1) orang pertama sebagai pelaku utama, 2) orang pertama sebagai pelaku sampingan, dan 3) orang ketiga serba tahu. Perhatikan penjelasan berikut, ya.…
- Pluralitas adalah pluralitas adalah Jawaban dari pertanyaan di atas, pluralitas adalah keberagaman atau kemajemukan yang terdapat dalam suatu masyarakat. Yuk simak penjelasannya! Terdapat beberapa pengertian pluratitas menurut para ahli diantranya : •…
- Sebutkan contoh yang menunjukkan sila ke lima ! Sebutkan contoh yang menunjukkan sila ke lima ! Saya senang membantu menjawab pertanyaan di atas. Sila ke Lima berbunyi: "Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia" Contohnya: 1. Bersikap adil kepada…
- Kalimat 6 dan 7 dalam bacaan di atas mengandung hubungan …. (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Di suatu perusahaan swasta. kinerja pegawai bisa… Di suatu perusahaan swasta. kinerja pegawai bisa mcnentukan perpindahan kcdudukan scorang pegawai. Pegawai yang prestasi kerjanya bagus bisa naik jabatan ke kedudukan yang lebih tinggi. Sebaliknya bagi orang yang kinerjanya…
- 1. Perbedaa keadaan geografis masing- masing daerah… 1. Perbedaa keadaan geografis masing- masing daerah . 2. s umber daya alam yang beraneka ragam di setiap daerah 3. perbedaan teknologi 4. kesediaan tenaga kerja Berdasarkan pernyataan diatas yang…
- Reva selalu rajin belajar agar lolos seleksi SBMPTN.… Reva selalu rajin belajar agar lolos seleksi SBMPTN. faktor yang mempengaruhi interaksi sosial adalah A. imitasi B. identifikasi C. sugesti D. simpati E. motivasi Jawabannya adalah E. Motivasi Yuk, simak…
- Surat undangan yang dibuat oleh perusaha atau… Surat undangan yang dibuat oleh perusaha atau instansi dalam rangka menyelenggarakan sebuah agenda atau kegiatan yang diadakan dengan mengundang baik perseorangan kelompok disebut .... a. surat undangan tidak resmi b.…
- Jelaskan lah secara rinci mengenai "kerja sama" Jelaskan lah secara rinci mengenai "kerja sama" Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. Kerja sama dilakukan sejak manusia berinteraksi…
- Apa yang dimaksud dengan jaringan meristem apa yang dimaksud dengan jaringan meristem Yang dimaksud dengan jaringan meristem adalah jaringan yang sel – selnya mampu membelah diri dengan cara mitosis secara terus menerus ( bersifat embrional) untuk…
- Badan usaha perseorangan adalah badan usaha yang di… Badan usaha perseorangan adalah badan usaha yang di miliki oleh satu orang, sedangkan badan usaha yang di miliki oleh beberapa orang adalah badan usaha …. Jawaban yang benar adalah Firma,…
- Bagaimana perwujudan prinsip kesatuan dalam konteks… Bagaimana perwujudan prinsip kesatuan dalam konteks kehidupan sosial Jawaban yang benar adalah: Perwujudan prinsip kesatuan dalam konteks kehidupan sosial, antara lain: 1. Mengutamakan sikap toleransi dan solidaritas antar sesama. 2.…
- Apa manfaat hujan apa manfaat hujan Jawabannya adalah menyuburkan tanaman, menambah persediaan air minum, sebagai sumber perekonomian sebagian masyarakat diantaranya orang yang memiliki profesi sebagai ojek payung, taksi, ataupun bagi orang-orang yang menjual…
- 1. sudut pandang yang digunakan pengarang dalam… kedua anakku sungguh sangat berbeda ibarat air dan minyak. sikap dan gagasan yang mereka lontarkan selalu berbeda. yang kakak selalu mengalah karena ingin selalu menjaga hubungan baik. sedangkan yang adik…
- Dikatakan Paul Montgomery, profesor dari Birmingham… Dikatakan Paul Montgomery, profesor dari Birmingham University, orang-orang yang terlibat dalam kasus kekerasan di media sosial pada dasarnya memiliki masalah ¹²traumatik yang hampir sama. Itu yang biasanya memotivasi para pelaku…
- Salah satu profesi penunjang di pasar modal yang… Salah satu profesi penunjang di pasar modal yang berperan sebagai pemeriksa kewajaran laporan keuangan dari perusahaan emiten secara umum adalah... a. Badan pemeriksa Keuangan b. Notaris c. Bapepam-LK d. Akuntan…
- Bermakna luas artinya Bermakna luas artinya Makna kata "luas", yaitu ungkapan untuk menyatakan lapang, umum, merata, ukuran panjang-lebarnya suatu bidang, beragam, dapat melihat bebas dan lepas, atau besar dan banyak. Berikut ini pembahasan…
- Familiar adalah Familiar adalah Familier merupakan sifat kekeluargaan atau sifat akrab antara satu orang dengan lainnya. Mari kita simak pembahasan berikut ini ya. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), familier berarti bersifat…
- Jelaskan perbedaan antara PDB dan pendapatan nasional Jelaskan perbedaan antara PDB dan pendapatan nasional Jawaban: PDB atau Produk Domestik Bruto merupakan produksi yang dilakukan di suatu negara (termasuk warga negara yang berada di negara tersebut dan warga…
- Berikut ini yang tidaak termasuk unsur-unsur dalam… Berikut ini yang tidaak termasuk unsur-unsur dalam surat lamaran pekerjaan adalah... a.Tanggal surat b.Ucapan terima kasih c.Alamat surat d.Isi surat e.Hal Jawabannya adalah B. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Surat lamaran…
- Rendra adalah dramawan terkenal dari Yogyakarta.… Rendra adalah dramawan terkenal dari Yogyakarta. Arti imbuhan —wan dalam kalimat tersebut adalah.... a. Orang yang suka b. Orang yang ahli c. Orang yang bekerja d. Orang yang melakukan tindakan…
- Hal-hal yang dapat memperkuat dan memperlemah… hal-hal yang dapat memperkuat dan memperlemah persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia Jawaban yang benar adalah: Hal-hal yang dapat memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia adalah: 1. Sikap toleransi dan solidaritas…
- Semua perjalanan yang menarik membuat seseorang… Semua perjalanan yang menarik membuat seseorang memiliki pemikiran yang terbuka. Semua orang yang mempelajari budaya lain memiliki batas toleransi yang luas. Perjalanan Amir menarik dan Amir mempelajari budaya lain. Ingkaran…
- Seorang pemborong bangunan dapat menyelesaikan suatu… Seorang pemborong bangunan dapat menyelesaikan suatu pekerjaan selama 40 hari dengan pekerja 24 orang. Jika pekerjaan-pekerjaan akan diselesaikan selama 30 hari tentukan banyak pekerja yg diperlukan! Jawaban yang benar adalah…
- Uarikan secara rinci mengapa setiap individu… uarikan secara rinci mengapa setiap individu memiliki peran yang berbeda dimasyarakat Jawabannya adalah karena manusia adalah makhluk sosial yang saling membutuhkan satu sama lain, sehingga perbedaan peran akan mengisi kebutuhan-kebutuhan…
- Apakah kata "barang siapa" termasuk kata penghubung syarat ? apakah kata "barang siapa" termasuk kata penghubung syarat ? Kata "barang siapa" bukan termasuk kata penghubung bersyarat, tetapi kata ganti yang tidak menunjuk orang atau benda. Untuk memahami jawaban tersebut,…
- Tambahan pada surat resmi disebut.. tambahan pada surat resmi disebut.. a. lampiran b. tambahan c. catatan d. hal Jawaban yang tepat adalah A. Mari kita simak pembahasan berikut ini ya. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia…
- Jelaskan jenis-jenis kebutuhan berdasarkan tingkat… Jelaskan jenis-jenis kebutuhan berdasarkan tingkat kepentingannya. Jawabannya kebutuhan primer, sekunder dan tersier. Penjelasan: Berdasarkan intensitas atau tingkat kepentingannya, kebutuhan dapat dibedakan menjadi : 1. Kebutuhan primer Kebutuhan primer adalah kebutuhan…
- Tujuan penulisan kalimat 10 adalah …. (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Jawa Tengah ini menjadi buah bibir di kalangan… Jawa Tengah ini menjadi buah bibir di kalangan masyarakat. Ungkapan buah bibir pada kalimat diatas bermakna .... A.banyak membual B.yang menjadi bahan pembicaraan C.tutur katanya menarik D.suka mengadu hal kepada…