A. Fill the blank with simple present sense (s/es) 10. She come (…) from Paris.

A. Fill the blank with simple present sense (s/es) 10. She come (…) from Paris.

Jawaban yang benar adalah comes.
She ‘comes’ from Paris.

Soal meminta untuk melengkapi kalimat positif dalam Simple Present Tense.

Formula Simple Present Tense:
(+) S + Verb 1 + s/es + O/C
Note:
Jika Singular Subject (he, she, it) maka Verb 1 ditambah s/es

Terjemahan soal:
Dia datang (….) dari Paris.

Berdasarkan penjelasan diatas, kalimat menggunakan Singular Subject ‘she’ maka Verb 1 ‘come’ harus ditambah +s menjadi ‘comes’.

Jadi, jawaban yang benar adalah comes.
She ‘comes’ from Paris.
(Dia ‘datang’ dari Paris.)