Pipa U mula mula diisi air, kemudian pada salah salah satu kaki pipa dimasukkan minyak tanah setinggi 10 cm, jika massa jenis air 1000 kg/m3 dan massa jenis minyak 800 kg/m3, tentukan tinggi permukaan air!
A.0,08 cm
B.0,8 cm
C.8 cm
D.80 cm
Jawaban yang benar adalah C. 8 cm.
Pada bejana berhubungan, berlaku hukum pokok hidrostatik yaitu semua titik yang terletak pada bidang datar yang sama di dalam zat cair yang sejenis memiliki tekanan yang sama.
Secara matematis persamaannya ditulis :
P1 = P2
ρ1 g h1 = ρ2 g h2
ρ1 h1 = ρ2 h2
Keterangan :
ρ = massa jenis zat cair (kg/m³ atau gr/cm³)
h = kedalaman dari permukaan zat cair (m atau cm)
Diketahui :
Tetapkan minyak tanah sebagai indeks 1 dan air sebagai indeks 2.
h1 = 10 cm
ρ2 = 1.000 kg/m³
ρ1 = 800 kg/m³
Ditanya :
h2 = …?
Pembahasan :
P1 = P2
ρ1 h1 = ρ2 h2
(800)(10) = (1.000)h2
h2 = 8 cm
Jadi tinggi permukaan air adalah 8 cm
Oleh karena itu jawaban yang benar adalah C.
Rekomendasi Lain :
- Penentuan massa atom relatif dilakukan dengan… penentuan massa atom relatif dilakukan dengan membandingkan massa rata-rata suatu unsur dengan massa unsur pembanding yaitu… a. C-12 b. C-13 c. C-14 d. Semua benar e. Semua salah Jawaban: a.…
- Rahmad membeli 3 ikan dan 3 akuarium dengan ukuran… Rahmad membeli 3 ikan dan 3 akuarium dengan ukuran dan massa yang sama, ketiga ikan dimasukkan ke dalam akuarium yang diisi dengan zat cair yang berbeda dengan tinggi permukaan yang…
- Proses kelahiran kerja sama Utara-Selatan diawali… Proses kelahiran kerja sama Utara-Selatan diawali dari pertemuan negara-negara penghasil minyak dengan negara-negara konsumen minyak pada tanggal 7 April 1975 di Paris, Prancis. Salah satu tujuan pokok dibentuknya kerja sama…
- Sebuah pemanas listrik digunakan untuk memanaskan 1… Sebuah pemanas listrik digunakan untuk memanaskan 1 kg air yang mula mula suhunya 0 derajat celclus sehingga mendidih. Jika pemanas listrik tersebut dihubungkan dengan sumber tegangan 200 Volt dan kuat…
- Sepotong besi memiliki massa 40 kg dan memiliki suhu… Sepotong besi memiliki massa 40 kg dan memiliki suhu 50°C dicelupkan kedalam air yang bersuhu 20°C masanya 24 kg dan kalor jenisnya 4 J/kg°C. Jika suhu campuran air tersebut 27,5°C.…
- Perhatikan gambar berikut! Manakah dari keempat… Perhatikan gambar berikut! Manakah dari keempat balok tersebut yang memiliki tekanan yang sama besar? A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 E. 2…
- Sebutkan faktor-faktor yang memengaruhi besar… Sebutkan faktor-faktor yang memengaruhi besar tekanan hidrostatis! Jawaban : massa jenis zat cair, percepatan gravitasi, dan kedalaman titik Pembahasan: Tekanan hidrostatis adalah tekanan yang diakibatkan oleh gaya yang ada pada…
- Jika massa bumi menjadi 3/4 massanya sekarang dan… jika massa bumi menjadi 3/4 massanya sekarang dan diameter nya menjadi setengah nya, maka besarnya percepatan gravitasi di permukaan bumi... jawaban pada soal ini adalah 3 kali percepatan gravitasi mula-mula.…
- Jumlah kelereng Anton sama dengan 3 kali jumlah… Jumlah kelereng Anton sama dengan 3 kali jumlah kelereng Budi. Lalu Anton memberikan satu kelereng kepada Budi, sehingga banyak kelereng Budi sama dengan setengah dari jumlah kelereng Anton. Banyak kelereng…
- Besar tekanan hidrostatik dapat di tingkat kan dengan cara besar tekanan hidrostatik dapat di tingkat kan dengan cara jawaban yang benar adalah dengan memperbesar kedalaman benda. Tekanan hidrostatis adalah tekanan yang diakibatkan oleh gaya yang ada pada zat cair…
- Suatu tabung gas (elpiji) untuk kompor gas, sebelum… Suatu tabung gas (elpiji) untuk kompor gas, sebelum digunakan beratnya 13 kg, sedangkan dalam keadaan kosong beratnya 5 kg. Tekanan gas mula-mula 6 atm. Setelah dipakai beberapa saat beratnya tinggal…
- Berapa massa Ca(CH3COO)2 Mr = 158 yang volumenya 100… Berapa massa Ca(CH3COO)2 Mr = 158 yang volumenya 100 mL terdapat larutan pH hidrolisis = 8,85? massa Ca(CH3COO)2 yang diperlukan adalah 0,395 gram. Ka CH3COOH dianggap 1x10^-5. Ayo simak pembahasan…
- Jika sebuah benda mula-mula berada pada ketinggian… Jika sebuah benda mula-mula berada pada ketinggian h1 kemudian benda tersebut bergerak hingga mencapai posisi pada ketinggian h2, maka hubungan antara energi potensial antara 2 keadaan benda tersebut adalah... a.…
- Mobil tengki mengalirkan minyak tanah selama 0,5… mobil tengki mengalirkan minyak tanah selama 0,5 jam. minyak tanah yang dialirkan sebanyak 3,600 liter. Berapa liter/menit debit aliran minyak tanah tersebut?? Jawaban yang benar adalah 120 liter/menit. Perhatikan penjelasan…
- Sebuah pipa yang mempunyai penampang yang semakin… sebuah pipa yang mempunyai penampang yang semakin kecil di ujung yang lain. Diameter ujung pipa yang besar adalah 14 cm sedangkan ujung pipa yang kecil adalah 7 cm. kecepatan air…
- Perhatikan gambar di bawah ini! Sebuah pipa U diisi… Perhatikan gambar di bawah ini! Sebuah pipa U diisi dengan dua macam fluida, yaitu air dan minyak. Kedua fluida tersebut memiliki ketinggian yang berbeda ketika didalam pipa U. Jika massa…
- Sebuah drum minyak berbentuk tabung berjari-jari 42… Sebuah drum minyak berbentuk tabung berjari-jari 42 cm dan tinggi 1,5 meter. Jika harga minyak Rp. 8.000 per liter, maka harga 1 drum minyak adalah … jawaban untuk soal ini…
- Dalam suatu ruangan terdapat 4m³ yang mempunyai… Dalam suatu ruangan terdapat 4m³ yang mempunyai tekanan 3 atmosfer. Bila volume gas dijadikan 2m³ tekanan menjadi..... A. 4 atmosfer B. 6 atmosfer C. 8 atmosfer D. 12 atmosfer Jawabannya…
- Sebuah pipa sepanjang 50 cm pada saat ditiupkan… Sebuah pipa sepanjang 50 cm pada saat ditiupkan udara ternyata kecepatan bunyinya 340 m/s. Tentukan frekuensi nada atas pertama jika : a. Pipa tersebut adalah pipa organa terbuka b. Pipa…
- Seorang penjual minyak tanah memiliki persediaan… seorang penjual minyak tanah memiliki persediaan sebanyak 20 liter, kemudian membeli lagi 3,5 m³.berapa liter persediaan minyak tanah pada penjual tersebut Jawaban yang benar adalah 3.520 liter. Perhatikan penjelasan berikut.…
- Larutan penyangga asam yang terdiri dari 5 mL… Larutan penyangga asam yang terdiri dari 5 mL CH3COOH 0,10 M dan 5 mL CH3COOK 0,10 M. Setelah penambahan 1 mL HCl 0,10 M : c. Tentukan stoikiometri yang terjadi…
- Sebuah tabung dengan luas penampang 20 cm2. Tabung… Sebuah tabung dengan luas penampang 20 cm2. Tabung tersebut diisi air sebanyak 1 liter. Jika massa jenis air 1.000 kg/m3 dan g = 10 m/s², hitunglah berat air dalam tabung!…
- Hitunglah energi potensial yang dimiliki oleh 350 m3… Hitunglah energi potensial yang dimiliki oleh 350 m3 air yang berada pada ketinggian 55 m. Jika massa jenis air 1000 kg/m3, dan percepatan gravitasi di tempat tersebut 10 m/s2! Jawaban…
- Perhatikan gambar berikut! (1) tekanan di titik 1 >… Perhatikan gambar berikut! (1) tekanan di titik 1 > tekanan di titik 2 (2) massa jenis cairan A > massa jenis cairan B (3) massa jenis cairan A < massa…
- Perhatikan gambar berikut ! Mengapa air pada gelas… Perhatikan gambar berikut ! Mengapa air pada gelas tidak tumpah ? Jawaban yang benar adalah ketika gelas dibalik tekanan udara akan sama besar. Udara di luar akan memberi tekanan lebih…
- Sebuah benda diukur seperti gambar 1 dan gambar 2.… Sebuah benda diukur seperti gambar 1 dan gambar 2. Massa jenis benda yang diukur adalah .... jawaban untuk soal di atas adalah 4 g/cm³ Massa jenis adalah perbandingan antara massa…
- Sebuah balok dengan massa 10 kg mula mula diam… Sebuah balok dengan massa 10 kg mula mula diam terletak pada lantai datar yang licin, di mana pada benda tersebut bekerja gaya sebesar 30 newton dengan sudut 45 derajat terhadap…
- Penerapan bioteknologi dengan memanfaatkan bakteri… Penerapan bioteknologi dengan memanfaatkan bakteri untuk membersihkan cemaran minyak di atas, disebut …. Penerapan bioteknologi dengan memanfaatkan bakteri untuk membersihkan cemaran minyak disebut bioremediasi. Bioremediasi adalah proses pembersihan zat pencemar…
- Benda bermassa 5 kg mula-mula diam. Kemudian dipukul… 22. Benda bermassa 5 kg mula-mula diam. Kemudian dipukul dengan gaya 500 N. jika pemukul menempel pada benda selama 0,2 s maka kecepatan benda menjadi.... a. 100 m/s b. 50…
- Suatu larutan X diketahui mempunyai molalitas… Suatu larutan X diketahui mempunyai molalitas sebesar 0,5 molal. Jika larutan tersebut dibuat dengan melarutkan 9 gram kristal X dalam 100 gram air. Tentukan massa molekul relatif zat X tersebut!…