Dimana letak bulan saat gerhana bulan panumbra?

dimana letak bulan saat gerhana bulan panumbra?

Jawaban pertanyaan di atas adalah ketika posisi bulan berada persis sejajar dengan matahari dan bumi.

Gerhana bulan penumbra merupakan sebuah fenomena alam yang terjadi ketika posisi bulan berada persis sejajar dengan matahari dan bumi. Gerhana bulan penumbra terjadi ketika seluruh bagian bulan berada di bagian penumbra. Sehingga bulan masih dapat terlihat dengan warna yang suram.

Jadi, letak bulan saat gerhana bulan panumbra adalah ketika posisi bulan berada persis sejajar dengan matahari dan bumi.