Praktisi ekonomi pertanian dari Institut Pertanian Bogor (IPB), Prima Gandhi mengapresiasi capaian program Kementerian Pertanian (Kementan) di tengah masa pandemi covid 19. Merujuk data BPS, nilai ekspor produk pertanian selama Januari hingga Desember 2020 sebesar Rp 451,8 triliun, meningkat 15,79 persen dibandingkan tahun 2019 senilai Rp390,2 triliun. Selain itu pada periode Januari-April 2024, ekspor pertanian mencapai Rp189,09 triliun, tumbuh 34,97 persen dibanding periode yang sama. “Patut diapresiasi pertumbuhan sektor pertanian dari waktu ke waktu. Perlahan tapi pasti, pertanian menjadi sebuah jawaban sekaligus harapan dalam membangkitkan ekonomi nasional. BPS pun melaporkan nilai ekspor sektor pertanian pada bulan Juni 2024 mengalami kenaikan 33,04 persen (M-to-M) atau 15,19 persen secara (Y-on-Y),” demikian dikatakan Prima Gandni berdasarkan rilis yang dikirimkan Kementan kepada Republika.co.id, Selasa (20/7). Oleh karena itu, pria yang akrab disapa Gandhi menilai Menteri Pertanian (Mentan) Sayhrul Yasin Limpo berhasil mengejewantahkan arahan Presiden Jokowi betapa strategisnya sektor pertanian saat pandemi seperti sekarang dalam menyelamatkan perekonomian nasional.
1
Praktisi ekonomi pertanian dari Institut Pertanian Bogor (IPB), Prima Gandhi mengapresiasi capaian program Kementerian Pertanian (Kementan) di tengah masa pandemi covid 19. Merujuk data BPS, nilai ekspor produk pertanian selama Januari hingga Desember 2020 sebesar Rp 451,8 triliun, meningkat 15,79 persen dibandingkan tahun 2019 senilai Rp390,2 triliun. Selain itu pada periode Januari-April 2024, ekspor pertanian mencapai Rp189,09 triliun, tumbuh 34,97 persen dibanding periode yang sama. “Patut diapresiasi pertumbuhan sektor pertanian dari waktu ke waktu. Perlahan tapi pasti, pertanian menjadi sebuah jawaban sekaligus harapan dalam membangkitkan ekonomi nasional. BPS pun melaporkan nilai ekspor sektor pertanian pada bulan Juni 2024 mengalami kenaikan 33,04 persen (M-to-M) atau 15,19 persen secara (Y-on-Y),” demikian dikatakan Prima Gandni berdasarkan rilis yang dikirimkan Kementan kepada Republika.co.id, Selasa (20/7). Oleh karena itu, pria yang akrab disapa Gandhi menilai Menteri Pertanian (Mentan) Sayhrul Yasin Limpo berhasil mengejewantahkan arahan Presiden Jokowi betapa strategisnya sektor pertanian saat pandemi seperti sekarang dalam menyelamatkan perekonomian nasional.
Pernyataan yang sesuai dengan bacaan di atas adalah
A. Seorang praktisi ekonomi pertanian dari IPB menilai Kementrian Pertanian cukup baik pencapaian programnya.
B. Ekspor sektor pertanian bulan Juni 2024 naik 33,04 persen dibandingkan dengan tahun sebelumnya.
C. Ekspor Desember 2020 mencapai Rp451,8 triliun.
D. Ekspor tahun 2019 meningkat 15,79 persen dibandingkan tahun sebelumnya.
E. Sektor pertanian tidak bisa diharapkan untuk kebangkitan ekonomi nasional.
Jawaban soal di atas adalah A. Seorang praktisi ekonomi pertanian dari IPB menilai Kementrian Pertanian cukup baik pencapaian programnya.
Untuk memahami alasannya, simak pembahasan berikut.
Paragraf adalah bagian suatu karangan yang di dalamnya terdapat lebih dari satu kalimat yang berisi satu gagasan utama dan beberapa gagasan pendukung. Di dalam paragraf terdapat informasi.
Informasi adalah sekumpulan data dan fakta yang dikemas dan disusun agar menjadi sesuatu yang bermanfaat bagi penerimanya. Informasi dalam sebuah paragraf dapat dibedakan menjadi informasi tersurat dan tersirat.
1. Informasi tersurat : informasi yang telah tertulis secara eksplisit atau langsung di dalam teks. Informasi ini dapat ditemukan pada tiap-tiap kalimat dalam teks tersebut.
2. Informasi tersirat: informasi yang tidak tertulis secara langsung dalam teks. Maka untuk mendapatkannya harus melalui proses pengambilan simpulan dari informasi tersebut.
Langkah-langkah menemukan informasi:
1. Membaca judul teks. Langkah pertama yang dapat dilakukan untuk menemukan informasi pada teks adalah dengan membaca judulnya. Judul akan memberikan gambaran besar akan pembahasan/isi teks.
2. Skimming atau kegiatan membaca sekilas. Tujuan skimming adalah menemukan informasi tertentu yang dibutuhkan. Skimming dapat membentuk keterampilan berpikir logis, cermat, dan sistematis dalam mencari informasi penting dalam penyelesaian masalah.
3. Mencatat isi pokok bacaan. Mencatat isi pokok bacaan menjadi langkah terakhir untuk menemukan informasi penting dalam teks. Langkah ini dapat dilakukan dengan menggunakan teknik adiksimba yang merupakan singkatan dari apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, bagaimana.
Pernyataan yang sesuai dengan bacaan di atas adalah “Seorang praktisi ekonomi pertanian dari IPB menilai Kementrian Pertanian cukup baik pencapaian programnya.” Hal ini dibuktikan pada kalimat “Praktisi ekonomi pertanian dari Institut Pertanian Bogor (IPB), Prima Gandhi mengapresiasi capaian program Kementerian Pertanian (Kementan) di tengah masa pandemi covid 19.”
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.
Semoga membantu.????
Rekomendasi Lain :
- Sebutkan jenis usaha dibidang pertanian dan perkebunan? Sebutkan jenis usaha dibidang pertanian dan perkebunan? Jawabannya menjual pupuk dan alat pertanian, menjual hasil pertanian, dan lainnya. Pembahasan: Jenis usaha di bidang pertanian dan perkebunan yang dapat dijalankan masyarakat,…
- Berdasarkan pernyataan diatas yang termasuk ekonomi… permasalahan ekonomi sebagai berikut : 1. pengangguran, 2. kenaikan bahan baku kecap, 3. inflasi, 4. keseimbangan harga dan pasar, 5. kemiskinan. berdasarkan pernyataan diatas yang termasuk ekonomi makro adalah... Jawaban…
- Berapakah persen massa dari 30 gram gula yang… Berapakah persen massa dari 30 gram gula yang dilarutkan dalam air sebanyak 100 gram? Jawaban : 23,08% Persen massa (% massa) adalah nilai yang menunjukkan perbandingan massa zat dengan massa…
- (1) Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan nilai… (1) Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan nilai ekspor sektor pertanian pada bulan Juni 2024 mengalami kenaikan sebesar 33,04 persen (M-to-M) atau sebesar 15,19 persen secara (Y-on-Y). (2) Kenaikan terjadi setelah…
- Jelaskan perbedaan antara PDB dan pendapatan nasional Jelaskan perbedaan antara PDB dan pendapatan nasional Jawaban: PDB atau Produk Domestik Bruto merupakan produksi yang dilakukan di suatu negara (termasuk warga negara yang berada di negara tersebut dan warga…
- Tuliskan antara hubungan iptek dengan kehidupan manusia Tuliskan antara hubungan iptek dengan kehidupan manusia Jawabannya adalah perkembangan iptek dapat mendorong berbagai inovasi dan memudahkan kehidupan manusia. Yuk, simak penjelasan berikut! Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi muncul karena…
- Sebutkan berbagai sumber dari pertumbuhan ekonomi! sebutkan berbagai sumber dari pertumbuhan ekonomi! Berikut ini pembahasan mengenai indikator pertumbuhan ekonomi ya! Pertumbuhan ekonomi adalah suatu kondisi terjadi peningkatan output suatu negara dari tahun ke tahun. Indikator pertumbuhan…
- The human population in Africa has increased… The human population in Africa has increased rapidly. It causes a growing demand for farmland. This demand for land has caused the natural habitat of elephants to shrink. As a…
- apa persamaan kehidupan sosial negara Vietnam dgn Indonesia? apa persamaan kehidupan sosial negara Vietnam dgn Indonesia? jawaban yang tepat untuk soal ini adalah kemiripan etnis yaitu Melayu Austronesia dan kehidupan masyarakatnya yang fokus di sektor pertanian. Berikut adalah…
- Masyarakat pantai atau sektor perikanan umumnya… masyarakat pantai atau sektor perikanan umumnya bermata pencarian sebagai nelayan karena didaerahnya pantai kebanyakan memiliki makanan laut, bisa di konsumsi. jadi para nelayan akan menangkap ikan dan di ekspor ke…
- Mengapa nilai tukar rupiah yang stabil dapat… mengapa nilai tukar rupiah yang stabil dapat mendorong ekspor? Karna kita dapat memperoleh keuntungan dan perkonomian stabil
- Pada semester 1 tahun 2020, banyak sektor industri… Pada semester 1 tahun 2020, banyak sektor industri yang kinerjanya berjatuhan. Hal ini akibat lesunya aktivitas bisnis dan industri sejak awal tahun, baik di dalam negeri maupun di berbagai negara…
- Praktek kebijakan tanam paksa pada masa gubernur… praktek kebijakan tanam paksa pada masa gubernur jenderal Van den Bosch mengalami penyelewengan. apa saja penyelewengan tersebut? Beberapa penyelewengan pada praktik kebijakan Tanam Paksa pada masa Gubernur Jenderal Van den…
- Perhatikan pernyataan berikut ini! 1. melelehnya es… perhatikan pernyataan berikut ini! 1. melelehnya es di kutub Utara dan Selatan bumi 2. meningkatnya permukaan air laut 3. perubahan iklim yang semakin ekstrim 4. meningkatnya gelombang panas 5. menurunnya…
- Apa yang dimaksud limbah pertanian apa yang dimaksud limbah pertanian Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah limbah yang dihasilkan dari aktivitas pertanian. Limbah adalah sisa atau buangan dari suatu usaha dan atau kegiatan manusia. Limbah…
- Cukup Modal NIK KTP Ada Bansos Modal Usaha Rp3,5 Juta Bila kamu kecewa sebab tidak bisa Dorongan Presiden Joko Widodo( Jokowi) Usaha Mikro, jangan panik terelebih dulu. Kali ini Departemen Sosial( Kemensos) bagikan Bansos Rp3, 5 juta buat digunakan selaku…
- Sebutkan kebijakan perdagangan internasional sebutkan kebijakan perdagangan internasional Jawaban: Kebijakan perdagangan internasional dapat berupa kebijakan di bidang impor dan kebijakan di bidang ekspor yang dapat dijelaskan sebagai berikut: 1. Kebijakan perdagangan internasional di bidang…
- Terjadinya revolusi industri dilatarbelakangi… Terjadinya revolusi industri dilatarbelakangi revolusi .... yang dipelopori oleh para ilmuwan, seperti Francis Bacon, Rene Descartes, dan Galileo Galilei. Jawaban dari soal di atas adalah revolusi ilmu pengetahuan. Yuk simak…
- Jenis tanaman yang dapat dijadikan obat jenis tanaman yang dapat dijadikan obat Jawabannya yaitu temulawak, bayam duri, lidah buaya, papermint, dandelion, seledri, belimbing wuluh, dan masih banyak lainnya. Yuk simak penjelasan berikut ini! Tanaman obat bisa…
- Tuliskan keuntungan dari letak geografis indonesia tuliskan keuntungan dari letak geografis indonesia tanah yang subur dan cocok untuk pertanian, sumber daya alam yang melimpah, sebagai negara di jalur perdagangan yang strategis
- Suatu negara yang terletak di kawasan amerika… suatu negara yang terletak di kawasan amerika selatan mengalami pertumbuhan dan kemajuan ekonomi yang sangat pesat bila dibanding dengan negara lain di kawasan tersebut. pemerintah di negara itu hanya mengurus…
- Cara Daftar Bantuan Sosial Tunai Rp 300 Ribu Tahun… Bansos tunai atau BST sejumlah Rp 300.000 akan diteruskan sampai Juni 2024. Kontribusi tunai yang habis periode berfungsinya pada April 2024 dipertambah pada paket pendistribusian 2 bulan pada Mei dan…
- Cara Siswa dan Guru Dapat Kuota Gratis sampai Desember okeforum.com - Cara Siswa dan Guru Dapat Kuota Gratis sampai Desember - Kabar gembira untuk para siswa, guru dan dosen, pemerintah akan menambah alokasi anggaran subsidi bantuan kuota internet gratis…
- Salah satu upaya pengendalian hama yang tidak… salah satu upaya pengendalian hama yang tidak menimbulkan pencemaran lingkungan adalah.... a.pengendalian tikus dengan rodentisida b.penyemprotan hama penggerek batang dengan pestisida c.pengendalian hama wereng dengan predator lain Jawaban yang benar…
- Pengembangan pertanian monokultur pada suatu wilayah… pengembangan pertanian monokultur pada suatu wilayah akan menyebabkan .... Jawaban benar mengenai pengembangan pertanian monokultur di suatu wilayah dapat menyebabkan menurunnya kesuburan tanah dan meningkatkan jumlah hama. Pertanian monokultur adalah…
- Uraikan beberapa kebijakan Pemerintah RI dalam… Uraikan beberapa kebijakan Pemerintah RI dalam memperbaiki perekonomian negara pada masa demokrasi liberal ! Perbaikan ekonomi pada masa Demokrasi Liberal adalah Gunting Syafruddin , Sistem Ekonomi Gerakan Benteng , asionalisasi…
- Salah satu prestasi ekonomi pemerintah Orde Baru… Salah satu prestasi ekonomi pemerintah Orde Baru adalah tercapainya Swasembada beras pada 1984. dampak positif keberhasilan tersebut adalah.... a. pemerintah Indonesia menyumbangkan beras ke negara lain b. para petani makin…
- Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan… Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan salah satu pilar ekonomi nasional yang sangat penting. Selama dua kali krisis (1998 dan 2008), UMKM menjadi andalan dalam upaya pemulihan perekonomian nasional…
- Pencemaran air yang disebabkan oleh limbah pertanian… Pencemaran air yang disebabkan oleh limbah pertanian yang berupa pupuk dapat mengakibatkan kematian beberapa jenis organisme yang ada di air. Kematian organisme tersebut terjadi karena air mengandung.... * Jawabannya adalah…
- Cara Mendaftar Bantuan Umkm Online Cara daftar BLT Banpres UMKM tahapan 3 (tiga) online terkini Juni 2024 bisa Anda baca di sini. Komplet persyaratan dan waktu registrasi melalui HP. Kontribusi Langsung Tunai (BLT) Rp1,dua juta…