Larutan di bawah ini yang dapat mengubah lakmus biru menjadi merah adalah…
larutan di bawah ini yang dapat mengubah lakmus biru menjadi merah adalah… a. NaCl b. NH4Cl c. Al(OH)3 d. NaCO3 e. CH3COONa Sebelum kita bahas, perlu kita ingat bahwa yang dapat mengubah lakmus biru menjadi merah adalah senyawa asam. Tidak hanya asam saja, tetapi garam yang bersifat asam pun bisa merubah lakmus biru menjadi merah. … Baca Selengkapnya