Tuliskan tiga tarian tradisional beserta daerah asalnya!
Jawaban:
1. Tari Kecak dari Bali
2. Tari Jaipong dari Jawa Barat
3. Tari Piring dari Sumatera Barat
Pembahasan:
Tarian tradisional menunjukkan salah satu bentuk keragaman budaya yang patut dibanggakan masyarakat Indonesia. Banyak daerah di Indonesia yang mempunyai tari tradisional. Tari tradisional di Indonesia awalnya diciptakan untuk kepentingan upacara kerajaan dan ritual khusus suatu daerah. Seiring berkembangnya zaman, tari tradisional banyak dijadikan sebagai sarana hiburan maupun pendidikan.
Berikut ini contoh tari tradisonal beserta nama daerah asalnya:
1. Tari Kecak dari Bali
Kecak adalah pertunjukan drama tari khas dari Bali. Pentas seni ini menceritakan tentang Ramayana, dan dimainkan utamanya oleh laki-laki. Tarian ini mempertontonkan banyak (puluhan atau lebih) penari laki-laki yang duduk berbaris melingkar dan dengan irama tertentu menyerukan “cak” dan mengangkat kedua lengan mereka.
2. Tari Jaipong dari Jawa Barat
Tari Jaipong merupakan tarian yang lahir dari budaya Sunda. Gerakan-gerakan dari tari Jaipong adalah gabungan dari beberapa kesenian tradisional, seperti Wayang Golek, Pencak Silat dan Ketuk Tilu.Karakteristik tarian ini sangat enerjik dan unik. Dalam setiap pementasannya akan diiring oleh musik tradisional bernama degung. Selain enerjik, tarian ini juga dilakukan dalam suasana ceria dan humoris, sehingga sangat menghibur penonton.
3. Tari Piring dari Sumatera Barat
Tari Piring (bahasa Minang: Tari Piriang) adalah tarian tradisional Minangkabau yang menampilkan atraksi menggunakan piring. Para penari mengayunkan piring di tangan mengikuti gerakan-gerakan cepat yang teratur, tanpa ada satu pun piring terlepas dari tangan sang penari. Gerakannya diambil dari langkah dalam silat Minangkabau atau silek.
Jadi, tiga tarian tradisional beserta daerah asalnya sebagai berikut:
1. Tari Kecak dari Bali
2. Tari Jaipong dari Jawa Barat
3. Tari Piring dari Sumatera Barat
Semoga membantu 🙂
Rekomendasi Lain :
- Tarian apa saja yang berasal dari aceh ? tarian apa saja yang berasal dari aceh ? Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah tari saman, tari seudati, dan tari guel. Yuk simak pembahasan berikut. Tari tradisional atau tari daerah adalah…
- Sebutkan ciri-ciri lagu daerah Sebutkan ciri-ciri lagu daerah Ciri ciri lagu daerah : •Lirik menggunakan bahasa daerah •Diwariskan secara turun temurun •Menggambarkan budaya masyarakat daerah tersebut •Biasanya diiringi dengan alat musik daerah
- Mengapa teater klasik zaman Yunani Kuno merupakan… mengapa teater klasik zaman Yunani Kuno merupakan salah satu contoh dari teater yang berhubungan dengan kehidupan masyarakat? Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah karena di dalamnya menceritakan tentang kehidupan yang berlangsung…
- Naina menari menggunakan selendang. selendang… Naina menari menggunakan selendang. selendang termasuk unsur tari yang disebut a. Iringan b. Pertunjukan c. Busana d. Properti Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah d. Properti. Berikut ini penjelasannya. Selendang termasuk…
- Pulau bali dan pulau jawa dihubungkan dengan sebuah… Pulau bali dan pulau jawa dihubungkan dengan sebuah selat, yaitu selat .... Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan ini bahwa selat yang menghubungkan Jawa dan Bali disebut dengan Selat Bali.…
- Pasar tradisional merupakan tempat bertemunya… Pasar tradisional merupakan tempat bertemunya penjual dan pembeli yang ditandai dengan adanya transaksi penjual dan pembeli secara langsung dan biasanya ada proses tawar-menawar yang secara psikologis memberi kepuasan kepada konsumen…
- Unsur-unsur tari adalh unsur-unsur tari adalh Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah gerak, busana, tata rias, iringan, properti, tempat pertunjukan. Berikut ini penjelasannya. 1. Gerak tari adalah serangkaian gerakan indah dari anggota tubuh yang…
- Pasar tradisional merupakan tempat bertemunya… Pasar tradisional merupakan tempat bertemunya penjual dan pembeli yang ditandai dengan adanya transaksi penjual dan pembeli secara langsung dan biasanya ada proses tawar-menawar yang secara psikologis memberi kepuasan kepada konsumen…
- Jelaskan Materi Aplikasi Bioteknologi Tradisional Di… Jelaskan Materi Aplikasi Bioteknologi Tradisional Di Bidang di bawah Ini 1.pembuatan Tempe. 2.Hidroponik Bioteknologi adalah suatu teknik yang memanfaatkan agen hayati untuk menghasilkan produk atau meningkatkan nilai suatu produk. Bioteknologi…
- Temukanlah gagasan pokok dan gagasan pendukung pada… Temukanlah gagasan pokok dan gagasan pendukung pada paragrat berikut: Pesta reba merupakan salah satu pesta adat yang digelar di Susa Tenggara Timur menyambut tahun baru Pesta ini selalu diselenggarakan setiap…
- Gagasan pada kalimat 3 dapat diungkapkan melalui kalimat … (1)Negara Indonesia merupakan miniatur dunia yang memiliki beragam kultur dan adat istiadat. (2) Keberagaman tersebut menunjukkan bahwa Indonesia kaya akan budaya yang […], mulai dari rumah adat, tarian adat, upacara…
- Temukanlah gagasan pokok dan gagasan pendukung pada… Temukanlah gagasan pokok dan gagasan pendukung pada paragrat berikut! Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki jumlah penduduk terbesar keempat di dunia Dengan jurnlah penduduk yang banyak ini memunculkan sebuah…
- Seni tari ada apa saja? seni tari ada apa saja? ada banyak dalah satunya adalah tari tunggal dan tari berpasangan
- Keluarga Suroto berlibur ke Pulau Bali membeli… Cermati kalimat berikut! Keluarga Suroto berlibur ke Pulau Bali membeli topeng Bali, salak bali, dan Ukiran Bali. Perbaikan kesalahan penggunaan huruf kapital dalam kalimat di atas adalah …. A. kata…
- Apa itu angklung apa itu angklung Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah Angklung alat musik tradisional berasal dari Jawa Barat yang terbuat dari bambu. Di mana cara memainkannya dengan digoyangkan, sehingga menghasilkan nada. Berikut…
- Tari tradisional rakyat biasanya digunakan sebagai sarana Tari tradisional rakyat biasanya digunakan sebagai sarana Jawaban yang benar adalah upacara adat daerah yang bersangkutan. Pembahasan: Tari tradisional atau tari daerah adalah tarian yang merupakan perwujudan budaya di suatu…
- Nama tari daerah yg berasal dari papua nama tari daerah yg berasal dari papua Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah tari Falabea atau tari perang. Berikut ini pembahasannya ya! Tari daerah atau tari tradisional adalah tarian yang berkembang…
- Apa arti tumpal pada batik Apa arti tumpal pada batik Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah sebuah motif batik dengan lukisan tiga setrip yang berjajar. Yuk simak pembahasan berikut. Kain batik adalah kain bergambar yang pembuatannya…
- Jenis tarian daerah jawa barat jenis tarian daerah jawa barat tari jaipong
- Makanan Khas Nusantara 1.rendang 2.papeda 3.soto… Makanan Khas Nusantara 1.rendang 2.papeda 3.soto Banjar 4.gudeg 5.pempek 6.sate Padang Berdasarkan jenis makanan khas di atas, yang termasuk jenis makanan khas daerah Sumatra adalah A.1, 2 dan 4 B.1,…
- Didik Nini Thowok adalah tokoh tari dari Didik Nini Thowok adalah tokoh tari dari Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah Yogyakarta. Berikut ini pembahasannya ya! Didik Nini Thowok memiliki nama asli Didik Hadiprayitno, lahir di Yogyakarta pada 13…
- Hak, kewenangan dan kewajiban daerah otonom untuk… Hak, kewenangan dan kewajiban daerah otonom untuk mengatur dan mengurus urusan pemerintahan dan kepentingan masyarakat menurut peraturan perundangan undangan di sebut Jawabannya adalah otonomi daerah. Otonomi daerah adalah hak, wewenang,…
- Kutipan teks prosedur berikut yang merupakan cara… Kutipan teks prosedur berikut yang merupakan cara melakukan adalah .... A. Angklung merupakan warisan seni tradisional Indonesia. Sebagai warisan seni yang sangat berharga, kita hendaknya belajar memainkan angklung. B. Anda…
- Contoh² tari aceh adalah ? contoh² tari aceh adalah ? Tari saman Tari seudati Tari tarek pukat Tari ratoh jaroe
- Tarian daerah Sumatera Selatan tarian daerah Sumatera Selatan pertanyaan:Tarian daerah dari Sumatra Selatan adalah? jawaban: - Tari Gending Sriwijaya - Tari Sambut Silampari Semoga membantu????
- Gerak tarian meliputi gerak… gerak tarian meliputi gerak .........,........,..........dan .......... Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah gerak terpola, gerak spontan, gerak improvisasi,gerak maknawi dan gerak murni. Berikut ini pembahasannya ya! Macam gerak tari antara lain…
- Apa tujuan otonomi daerah apa tujuan otonomi daerah Apa itu Otonomi daerah?? Otonomi daerah adalah kewenangan untuk mengatur sendiri kepentingan masyarakat atau kepentingan untuk membuat aturan guna mengurus daerahnya sendiri. Otonomi daerah berasal dari…
- Produksi bidang perikanan di Indonesia belum… Produksi bidang perikanan di Indonesia belum optimal. Ada beberapa hal yang menyebabkan belum optimalnya produksi di bidang perikanan. Produktivitas nelayan rendah, jika sebagian besar nelayan merupakan nelayan tradisional yang menggunakan…
- Bangsa Indonesia memiliki budaya yang beragam… bangsa Indonesia memiliki budaya yang beragam keragaman tersebut dapat dilihat dari pakaian adat rumah adat makanan khas serta senjata tarian lagu dan alat musik tradisional keragaman keberagaman budaya di Indonesia…
- Daerah manakah yang sering terjadi gempa di negara… daerah manakah yang sering terjadi gempa di negara indonesia? Jawaban yang benar adalah Aceh, Sumatra Barat, Bali, dan Nusa Tenggara. Secara geologis, Indonesia terletak di antara pertemuan tiga lempeng dunia…