Gelombang stasioner memiliki persamaan Y = 0,8sin(0,5π)xcos10πt, Y dan x dalam m dan t dalam sekon. Letak perut ke 3 dari dari ujung terikat gelombang tersebut adalah…
a: 3 m
b: 4 m
c: 5 m
d: 6 m
e: 7 m
Jawaban yang benar adalah c. 5 m
Gelombang stasioner merupakan superposisi dari gelombang datang dan gelombang pantul yang saling berlawanan arah dan memiliki amplitudo dan frekuensi yang sama, disebut ujung terikat karena ujung tali yang tak digetarkan diikat kuat sehingga tidak dapat bergerak ketika ujung lainnya digetarkan.
Persamaan simpangan gelombang stasioner pada ujung tetap adalah :
y = 2A. sin kx. cos ωt
dengan :
y = simpangan gelombang (m)
A = Amplitudo gelombang berjalan (m)
k = bilangan gelombang (m^(-1))
x = jarak titik dari ujung tetap (m)
ω = frekuensi sudut (rad/s)
t = lama titik asal bergetar (s)
Persamaan kecepatan sudut dan bilangan gelombang dirumuskan dengan :
ω = 2πf dengan f = frekuensi (Hz)
k = 2π/λ dengan λ = panjang gelombang (m)
Rumus letak perut untuk gelombang stasioner pada ujung tetap adalah :
Letak perut
Pn = (2n – 1).λ/4 ; n = 1, 2, 3, ….
dengan :
Pn = letak perut ke-n dari ujung tetap (m atau cm)
λ = panjang gelombang (m atau cm)
n = 1 → perut ke -1
n = 2 → perut ke -2 dan seterusnya.
Diketahui :
y = 0,8 sin 0,5πx cos 10πt
y dan x dalam m serta t dalam s
n = 3
Ditanya :
P3 dari ujung terikat = …?
Pembahasan :
Berdasarkan persamaan simpangan gelombang stasioner ujung terikat :
y = 2A sin kx cos ωt → y = 0,8 sin 0,5πx cos 10πt
Maka :
2A = 0,8 → A = 0,4 m
k = 0,5π/m
ω = 10π rad/s
Panjang gelombang dihitung dengan :
k = 2π/λ
λ = 2π/k
λ = 2π/(0,5π)
λ = 4 m
Letak perut ke-3 dari ujung terikat :
P3 = (2.3 – 1).4/4
P3 = 5 m
Jadi letak perut ke-3 dari ujung terikat gelombang tersebut adalah 5 m.
Oleh karena itu jawaban yang benar adalah c.
Rekomendasi Lain :
- Sebuah pipa yang mempunyai penampang yang semakin… sebuah pipa yang mempunyai penampang yang semakin kecil di ujung yang lain. Diameter ujung pipa yang besar adalah 14 cm sedangkan ujung pipa yang kecil adalah 7 cm. kecepatan air…
- Seutas kawat yang panjangnya 2 m dan massanya 32 g… Seutas kawat yang panjangnya 2 m dan massanya 32 g ditegangkan dengan gaya 1,6 N. Kawat digetarkan transversal dengan frekuensi 200 Hz, maka cepat rambat gelombang transversal pada kawat adalah…
- Terdapat dua buah gelombang air yang sefase saling… Terdapat dua buah gelombang air yang sefase saling berinteraksi. interaksi tersebut menimbulkan peristiwa .... a. difraksi b. refraksi c. superposisi d. interferensi konstruktif e. interferensi destruktif Jawaban yang benar untuk…
- Dalam pramuka makna bahwa mulai dari ujung daun… Dalam pramuka makna bahwa mulai dari ujung daun hingga akar pohon kepala sangat bermanfaat adalah ……… a. Anggota pramuka adalah manusia yang berguna b. Anggota pramuka memiliki tekad yang kuat…
- Kenapa Air warna nya bening? Kenapa Air warna nya bening? jawaban pada soal ini adalah karena air tidak menyerap sinar tampak. Pembahasan: Jika air terkena cahaya (misalnya cahaya matahari) dengan panjang gelombang sekitar 400 -…
- Perhatikan rangkaian berikut! Nilai I total dan I1… Perhatikan rangkaian berikut! Nilai I total dan I1 berturut-turut adalah .... a. 1,33 a dan 2 a b. 2 a dan 1,33 a c. 2 a dan 0,67 a d.…
- Sebuah gelombang dengan cepat rambat 330m/s jika… Sebuah gelombang dengan cepat rambat 330m/s jika prfekuensi gelombang tersebut 75Hz,maka panjang gelombang tersebut adalah... Tolong dibantu kk^^ Jawabannya adalah 4,4 m. Cepat rambat gelombang merupakan perbandingan antara jarak satu…
- Ujung ujung dari dua buah rel kereta api akan tepat… ujung ujung dari dua buah rel kereta api akan tepat bertemu setelah bertambah panjang 2 cm. jika panjang rel kereta api tersebut adalah 20 M dan koefisien muai panjang baja…
- Dua logam P dan Q terbuat dari bahan logam yang… Dua logam P dan Q terbuat dari bahan logam yang berbeda disambung seperti gambar. Ujung kiri logam P dijaga pada suhu tetap 50 °C, sedangkan ujung kanan logam O pada…
- Titik p ke q ditempuh selama 40s dengan jarak 150… titik p ke q ditempuh selama 40s dengan jarak 150 m.tentukan cepat rambat gelombang tersebut ! jawaban yang benar adalah 3,75 m/s. Diketahui: t = 40 s x = 150…
- Seutas tali panjang 100 cm direntangkan horizontal,… seutas tali panjang 100 cm direntangkan horizontal, salah satu ujungnya digetarkan harmonik sedangkakn ujung lainnya terikat. jika frekuensi 1/8 Hz, amplitudo 16 cm dan cepat rambat 4,5 cm/s, letak perut…
- Gelombang stasioner ujung terikat memiliki persamaan… gelombang stasioner ujung terikat memiliki persamaan gelombang sebagai berikut Y = 6 sin (0,2πx) cos (4πt), x dan y dalam cm dan t dalam sekon. maka jarak perut ketiga dari…
- Gelombang stasioner bergerak dengan persamaan… Gelombang stasioner bergerak dengan persamaan gelombang y = 0,08 cos 15 πx sin πt meter. Jarak antara perut dan simpul terdekat adalah.... jawaban yang benar adalah 0,033 m. Diketahui: y…
- Perhatikan gambar. Tentukan berapa jumlah gelombang… Perhatikan gambar. Tentukan berapa jumlah gelombang pada gambar di samping? Jawaban: 2 Pembahasan: Yuk simak penjelasan berikut! - Gelombang adalah getaran yang merambat melalui suatu medium. - Getaran adalah gerak…
- Diketahui cepat rambat gelombang bunyi di udara… Diketahui cepat rambat gelombang bunyi di udara adalah 340 m/s. sebuah kapal memancarkan bunyi sonar ke dasar laut. jika 4 sekon kemudian orang di dalam kapal dapat mendengarkan bunyi pantulnya,…
- Diketahui cepat rambat gelombang bunyi di udara… Diketahui cepat rambat gelombang bunyi di udara adalah 340 m/s. Sebuah kapal memancarkan bunyi sonar ke dasar laut. Jika 4 sekon kemudian orang di dalam kapal dapat mendengarkan bunyi pantulnya,…
- Hasan yang sedang berdiri di dekat tebing berteriak,… Hasan yang sedang berdiri di dekat tebing berteriak, lalu ia mendengar bunyi pantulan dari suara teriakannya 0,8 sekon setelah berteriak. Jika cepat rambat bunyi di udara 400 m/s, jarak Hasan…
- Sebuah bandul ayunan berayun sebanyak 10 kali dalam… Sebuah bandul ayunan berayun sebanyak 10 kali dalam 2 detik. Tentukan frekuensi! Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah 5 Hz. Perhatikan penjelasan berikut ini. Diketahui: n = 10 t =…
- Jika Foton memiliki energi 4,4×10pangkat negatif 10… jika Foton memiliki energi 4,4×10pangkat negatif 10 juole maka panjang gelombang nya adalah.... jawaban dari pertanyaan ini adalah 4,52 × 10^-16 m. Diketahui : E = 4,4× 10^-10 J Ditanya…
- Seutas tali memiliki panjang 3 m salah satu ujungnya… seutas tali memiliki panjang 3 m salah satu ujungnya bebas dan terbentuk 3 gelombang penuh tentukan simpul kelima Jawaban yang benar adalah 2,25 m. Diketahui : L = 3 m…
- Cahaya monokromatik yang memiliki panjang gelombang… Cahaya monokromatik yang memiliki panjang gelombang 6.600 Å dijatuhkan pada permukaan logam yang memiliki fungsi kerja 1,5 eV. Jika nilai konstanta Planck = 6,6×10^(-34) Js dan kecepatan cahaya = 3×10^8…
- Dalam tari tradisional, debeg merupakan gerakan mengentakkan Dalam tari tradisional, debeg merupakan gerakan mengentakkan Jawaban yang benar adalah ujung telapak kaki. Pembahasan: Tari tradisional atau tari daerah adalah tarian yang merupakan perwujudan budaya di suatu daerah yang…
- letak sporogonium letak sporogonium Letak sporogonium tumbuhan lumut adalah di ujung seta (tangkai). Embrio hasil fertilisasi pada tumbuhan lumut akan berkembang menjadi sporogonium. Sporogonium adalah fase sporofit. Di dalam sporogonium terdapat kotak…
- Dua buah tali digetarkan bersama-sama. Tali A… Dua buah tali digetarkan bersama-sama. Tali A sepanjang 1 m digetarkan sehingga membentuk dua gelombang dalam waktu 0,5 sekon. Adapun tali B sepanjang 4 m digetarkan sehingga mem- bentuk dua…
- Sebuah pegas digetarkan sehingga pegas tersebut… sebuah pegas digetarkan sehingga pegas tersebut memiliki 4 rapatan dan 3 renggangan. pegas tersebut memiliki panjang 7 m. penjelasan yang benar berdasarkan penjelasan tersebut adalah... A. pegas memiliki 2,5 gelombang…
- Gejala gelombang yang bisa diamati untuk gelombang… perhatikan karakteristik gelombang berikut ini : (1) polarisasi (2) interferensi (3) difraksi (4) refraksi (5) resonansi gejala gelombang yang bisa diamati untuk gelombang bunyi di udara adalah .... A. (1),…
- Sebuah kolom udara panjangnya 45 cm.jika garpu tala… sebuah kolom udara panjangnya 45 cm.jika garpu tala yang mempunyai frekuensi 500 Hz didekatkan pada kolom udara,maka besarnya cepat rambat gelombang bunyi di udara pada saat terjadi resonansi kedua adalah...m/s…
- Kakak memiliki tali sepanjang 15 meter. Tali ter-… Kakak memiliki tali sepanjang 15 meter. Tali ter- sebut dipotong 40 dm untuk tali jemuran dan 600 cm untuk tali bendera. Sisa tali yang dimiliki ka- kak sekarang adalah ….…
- Sebuah senar menghasilkan nada dengan frekuensi 150… sebuah senar menghasilkan nada dengan frekuensi 150 Hz. berapakah frekuensi nada yang dihasilkan bila panjang senar dipendekkan 0,75 kali panjang semula tanpa mengubah tegangan? jawaban pada soal ini adalah 200…
- Sebuah Pemancar radio memancarkan siarannya dengan… Sebuah Pemancar radio memancarkan siarannya dengan panjang gelombang 120 m. Jika cepat rambat gelombang elektromagnetik 3 × 10⁸ m/s,frekuensi siarannya sebesar..... a. 0,25 MHz b. 2,5 MHz c. 25 MHz…