Hitunglah massa PbCrO4 yang dapat larut dalam 400 mL air jika kelarutan PbCrO4 dalam air adalah 1,34 mol/L! (Pb = 208, Cr = 52, O = 16)
jawabannya adalah 173,7 gram.
Kelarutan (s) merupakan jumlah maksimum dari mol suatu senyawa yang dapat larut di dalam pelarutnya yang dinyatakan dengan satuan mol/L. Jadi nilai kelarutan sama dengan nilai molaritas larutan.
Menentukan mol PbCrO4: (Dik, V = 400 mL = 0,4 L)
mol PbCrO4 = M x V
mol PbCrO4 = 1,34 mol/L x 0,4 L
mol PbCrO4 = 0,536 mol
Menentukan Mr PbCrO4:
Mr PbCrO4 = Ar Pb + Ar Cr + (4 x Ar O)
Mr PbCrO4 = 208 + 52 + (4 x 16)
Mr PbCrO4 = 208 + 52 + 64
Mr PbCrO4 = 324 g/mol
Menentukan massa PbCrO4:
massa PbCrO4 = mol x Mr
massa PbCrO4 = 0,536 mol x 324 g/mol
massa PbCrO4 = 173,7 gram
Jadi, massa PbCrO4 yang dapat larut adalah 173,7 gram.
Rekomendasi Lain :
- Setelah 8 hari, massa inti atom radioaktif yang… Perhatikan grafik peluruhan berikut! Setelah 8 hari, massa inti atom radioaktif yang telah meluruh adalah .... A. 15 gram B. 14 gram C. 12 gram D. 4 gram E. 1…
- Larutan 0,74 gram Ca(OH)2 dalam 1 liter air… Larutan 0,74 gram Ca(OH)2 dalam 1 liter air mempunyai harga pH ... (Ar H = 1, O = 16 dan Ca = 40) Jawaban: 12 + log 2 Molaritas aadalah…
- Suatu fungsi g dinyatakan dengan g(x) = px + q,… Suatu fungsi g dinyatakan dengan g(x) = px + q, nilai g(4) = 11 dan nilai g(2) = 5. Tentukan nilai g(-3) + g(10)! Jawaban dari pertanyaan di atas adalah…
- Berikut ini beberapa sifat yang dimiliki suatu zat.… Berikut ini beberapa sifat yang dimiliki suatu zat. 1) mudah terbakar 2) dapat menghantarkan arus listrik 3) sifatnya keras 4) mudah berkarat Pasangan pernyataan berikut yang merupakan sifat fisika zat…
- Fungsi f dinyatakan oleh f(x) = ax + b. Jika f(1) =… Fungsi f dinyatakan oleh f(x) = ax + b. Jika f(1) = -1 dan f(3) = 5, maka nilai a dan b berturut-turut adalah … jawaban untuk soal ini adalah…
- Jika massa rata-rata unsur Nitrogen (N) adalah 14… Jika massa rata-rata unsur Nitrogen (N) adalah 14 sma maka nilai Ar N adalah… a. 12 b. 13 c. 14 d. 15 e. 16 Jawaban benar adalah C. Massa Atom…
- Jika Ksp BaSO4 = 1x10^-10 dan Mr BaSO4 =233,… Jika Ksp BaSO4 = 1x10^-10 dan Mr BaSO4 =233, kelarutan garam BaSO4 tersebut dalam 500 mL air adalah .... a. 233 mg/L b. 23, 3 mg/L c. 1,165 mg/L d.…
- Berapa massa Ca(CH3COO)2 Mr = 158 yang volumenya 100… Berapa massa Ca(CH3COO)2 Mr = 158 yang volumenya 100 mL terdapat larutan pH hidrolisis = 8,85? massa Ca(CH3COO)2 yang diperlukan adalah 0,395 gram. Ka CH3COOH dianggap 1x10^-5. Ayo simak pembahasan…
- Sebuah tabung dengan luas penampang 20 cm2. Tabung… Sebuah tabung dengan luas penampang 20 cm2. Tabung tersebut diisi air sebanyak 1 liter. Jika massa jenis air 1.000 kg/m3 dan g = 10 m/s², hitunglah berat air dalam tabung!…
- Masa NH4Cl yang larut dalam 200 mL larutan NH4Cl… Masa NH4Cl yang larut dalam 200 mL larutan NH4Cl dengan pH sebesar 5 adalah ... Jawaban yang benar adalah 1,07 g. Hidrolisis asam adalah larutan garam hidrolisis yang terbentuk dari…
- Diketahui Ksp dari PbCrO4 adalah 9 x 10^-15,… Diketahui Ksp dari PbCrO4 adalah 9 x 10^-15, hitunglah kelarutan dari PbCrO4 tersebut dalam: b. larutan K2CrO4 0,001 M Jawaban : 9 x 10^-12 mol/L Kelarutan (s) menyatakan jumlah maksimum…
- Jika diketahui Ar Fe = 56, S = 32, O = 16, hitung… Jika diketahui Ar Fe = 56, S = 32, O = 16, hitung massa S yg terdapat dalam 40 gram Fe2 ( SO4 )3 Jawaban yang benar adalah 9,6 gram.…
- Jika jajargenjang . Panjang AB = (5× - 30) cm CD =… Jika jajargenjang . Panjang AB = (5× - 30) cm CD = (2× + 15) cm besar sudut A = 4y + 25 dan sudut D = 3y - 5…
- Hitunglah nilai dari cos 75 = ...... hitunglah nilai dari cos 75 = ...... Jawabannya adalah ¼(√6 - √2) Ingat rumus jumlah dan selisih dua sudut trigonometri cos( a+ b) = cos a · cos b -…
- Diketahui Ksp CaSO4 = 2,3 × 10^-4. Apabila dalam… Diketahui Ksp CaSO4 = 2,3 × 10^-4. Apabila dalam 100ml larutan terdapat 0,002mol CaSO4, apakh akan terbentuk endapan/tidak? Jawabannya adalah larutan belum jenuh, dan tidak terbentuk endapan. Berikut pembahasannya. Ksp…
- Dari hasil analisis suatu senyawa diketahui… Dari hasil analisis suatu senyawa diketahui mangandung 26,57% kalium; 35,36% kromium dan 38% oksigen. Jika diketahui Ar K= 39; Cr=52 dan O= 16. Tentukan rumus empiris senyawa tersebut ! Jawaban…
- Sebuah tabung dengan luas penampang 20 cm2. Tabung… Sebuah tabung dengan luas penampang 20 cm2. Tabung tersebut diisi air sebanyak 1 liter. Jika massa jenis air 1.000 kg/m3 dan g = 10 m/s², hitunglah tekanan yang dialami dasar…
- Diketahui beberapa peristiwa berikut : a. Benda cair… Diketahui beberapa peristiwa berikut : a. Benda cair dalam botol mengikuti bentuk botol. Bentuk benda cair dalam gelas mengikuti bentuk gelas. b. Gabus terapung dalam air. Sifat fisika apakah yang…
- Hitunglah derajat keasaman (pH) larutan berikut : a.… Hitunglah derajat keasaman (pH) larutan berikut : a. HCl 0,01 M Jawaban : 2 HCl termasuk dalam golongan asam kuat. Konsentrasi ion H+ dan pH larutan asam kuat dapat ditentukan…
- Hitunglah modus dari nilai kelas berikut : 10, 9, 8,… Hitunglah modus dari nilai kelas berikut : 10, 9, 8, 7, 8, 9, 8, 6, 6, 7, 9, 8, 7, 9, 10, 9, 8, 7, 7, 6, 7, 8, 9,…
- Massa balok beton berukuran 0,5m x 1m x 2m adalah… Massa balok beton berukuran 0,5m x 1m x 2m adalah 200 kg. Berapa tekanan maksimum yang dapat dihasilkan balok? (g = 10 m/s2) Jawaban : 4000 N/m² Diketahui: Untuk menghasilkan…
- Berapa nilai pH dari 200 mL larutan yang mengandung… Berapa nilai pH dari 200 mL larutan yang mengandung 4 gram NaOH , MrNaOH=40 ... A. 9+log 5 B. 10+log 5 C. 11+log 5 D. 12+log 5 E. 13+log 5…
- Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion… Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion kompleks. Tentukan : c. geometri ion kompleks yang terbentuk Jadi, geometri ion kompleks [Cu(NH3)4]2+ adalah segiempat planar. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut.…
- Sebuah balok volumenya 1 cm² dan massa nya 0,8 gram,… Sebuah balok volumenya 1 cm² dan massa nya 0,8 gram, masa jenis balok tersebut adalah... A) 0,8 gram/cm² B) 8 gram/cm³ C) 1,25 gram/cm³ D) 0,125 gram/cm³ jawaban pada soal…
- Hitunglah nilai dari sin 75 derajat =..... hitunglah nilai dari sin 75 derajat =..... Jawabannya adalah ¼(√2 + √6) Ingat rumus jumlah dan selisih dua sudut trigonometri sin( a+ b) = sin a · cos b +…
- Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : a. 64 29Cu Tentukan jumlah elektron, proton, dan neutron : a. 64 29Cu Jumlah elektron, proton, dan neutron atom tersebut berturut-turut adalah 29, 29, 35. Jumlah elektron, proton, dan neutron atom diketahui dari…
- Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion… Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion kompleks. Tentukan : a. reaksi pembentukan ion kompleks tersebut Jadi, reaksi pembentukan ion kompleksnya adalah Cu2+ (aq) + 4NH3 (aq) ==> [Cu(NH3)4]2+ (aq).…
- Hitunglah ph larutan (NH4) S04 0,01M, bila Kb NH4OH=10^-6 hitunglah ph larutan (NH4) S04 0,01M, bila Kb NH4OH=10^-6 jawabannya adalah pH dari (NH4)2SO4 0,01 M yaitu 4,85. Untuk lebih jelasnya, yuk simak pembahasan berikut ^_^ Sebelumnya izin mengoreksi ya,…
- Jika a̅=i−2j+2k dan b̅=3i+6j−2k, maka hitunglah |a̅−b̅| Jika a̅=i−2j+2k dan b̅=3i+6j−2k, maka hitunglah |a̅−b̅| Jawabannya adalah 2√21 Jika diketahui : u = [(u₁) (u₂) (u₃)] v = [(v₁) (v₂) (v₃) ] u ± v = [(u₁) (u₂)(u₃)]…
- Tentukan jumlah mol dan jumlah partikel yang… Tentukan jumlah mol dan jumlah partikel yang terdapat pada 64 gram oksigen (O2)! Jawaban yang benar adalah jumlah mol gas O₂ yaitu 2 mol dan jumlah partikelnya 1,204 × 10²⁴…