Kuat arus listrik total yang dihasilkan dari rangkaian di bawah ini sebesar I A, bila nilai hambatan BE dan CD dijadikan dua kali semula maka perbandingan kuat arus semula dengan kuat arus setelah hambatannya diganti adalah….
jawaban soal ini adalah 5 : 4
Diketahui :
I = 1 A
V = 12 Volt
R1 = 2 Ω
R2 = 1 Ω
R3 = 6 Ω
R4 = 6 Ω
R3′ = 12 Ω
R4′ = 12 Ω
Ditanya :
I : I’ = ?
Jawab :
Soal ini dapat diselesaikan dengan konsep rangkaian hambatan dan hukum ohm.
Hambatan total rangkaian awal :
1/Rp = 1/R3 + 1/R4
1/Rp = 1/6 + 1/6
1/Rp = 2/6
Rp = 6/2
Rp = 3 Ω
Rtot = Rp + R1 + R2 + r
Rtot = 3 + 2 + 1 + r
Rtot = 6 + r
Hambatan dalam baterai :
I = V/Rtot
1 = 12/(6 + r)
1 . (6+r) = 12
6 + r = 12
r = 12 – 6
r = 6 Ω
Hambatan total rangkaian akhir :
1/Rp = 1/R3′ + 1/R4′
1/Rp = 1/12 + 1/12
1/Rp = 2/12
Rp = 12/2
Rp = 6 Ω
Rtot = R1 + R2 + Rp + r
Rtot = 2 + 1 + 6 + 6
Rtot = 15 Ω
Kuat arus listrik pada rangkaian saat hambatan BE dan CD diganti :
I’ = V/Rtot
I’ = 12/15
I’ = 4/5 A
perbandingan kuat arus semula dengan kuat arus setelah hambatannya diganti :
I/I’ = 1/(4/5)
I/I’ = 5/4
I : I’ = 5 : 4
Jadi perbandingan kuat arus semula dengan kuat arus setelah hambatannya diganti adalah 5 : 4
Rekomendasi Lain :
- Hambatan pengganti pada rangkaian di atas sebesar.... Hambatan pengganti pada rangkaian di atas sebesar.... jawaban untuk soal di atas adalah 9 Ω Rangkaian seri merupakan rangkaian listrik yang hambatannya disusun secara bersebelahan. Rangkaian paralel adalah rangkaian listrik…
- Besarnya kuat arus (I5) adalah..... perhatikan gambar percabangan arus listrik berikut! besarnya kuat arus (I5) adalah..... A. 5 A masuk ke titik cabang A B. 10 A masuk ke titik cabang A C. 10 A…
- Arus maksimum yang dapat diinduksikan akibat… Arus maksimum yang dapat diinduksikan akibat perputaran sebuah motor adalah 12,56 A. Motor memiliki luas penampang 0,1 m² dan memerlukan waktu 1 s untuk melakukan satu putaran. Jika Dani menghubungkan…
- Larutan natrium klorida memiliki daya hantar listrik… larutan natrium klorida memiliki daya hantar listrik lebih besar dari pada NH3 karena.... a. larutan natrium klorida memiliki derajat ionisasi lebih kecil dari amonia b. larutan natrium klorida tidak terionisasi…
- Apakah yang dimaksud dengan elektrolisis? Apakah yang dimaksud dengan elektrolisis? Elektrolisis adalah suatu proses penguraian elektrolit oleh arus listrik. Elektrolisis dapat diartikan sebagai proses sel kimia yang meanfaatkan energi listrik untuk menjalankan reaksi redoks yang…
- Amatilah rangkaian listrik berikut! Berdasarkan… Amatilah rangkaian listrik berikut! Berdasarkan pengamatan rangkaian listrik diatas dapat disimpulkan .... a. hambatan r2 memiliki tegangan listrik terbesar b. hamabat r2 memiliki kuat arus listrik terbesar c. hambatan r3…
- Larutan NiSO4 dielektrolisis selama 1.930 detik.… Larutan NiSO4 dielektrolisis selama 1.930 detik. Untuk mengendapkan 0,1 mol nikel dengan Ar = 28, maka berapa arus listrik yang dibutuhkan? Jawaban yang benar adalah 10 A. Bunyi hukum Faraday…
- Rasio kelereng Andi : Budi : Iwan = 8:15:17. Jika… Rasio kelereng Andi : Budi : Iwan = 8:15:17. Jika selisih kelereng Budi dan Iwan adalah 30 butir, maka jumlah kelereng mereka adalah .... A. 600 butir B. 630 butir…
- Besaran pokok dan satuan menurut satuan… Besaran pokok dan satuan menurut satuan internasional (SI) yang benar adalah .... A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah A.1 Besaran adalah suatu…
- Pada diagram transformator tersebut, kuat arus… Perhatikan gambar berikut! Pada diagram transformator tersebut, kuat arus primer adalah .... A. 0,25 A B. 0,50 A C. 0,75 A D. 1,00 A Jawaban : A. 0,25 A Diketahui:…
- Dalam suatu induktor, mengalir arus listrik sebesar… Dalam suatu induktor, mengalir arus listrik sebesar 60 A dan berubah menjadi nol dalam waktu 3 s. Ternyata pada kumparan timbul GGL induksi diri sebesar 50 V. Tentukan induktansi diri…
- Berapa besar arus rangkaian di bawah ini? Berapa besar arus rangkaian di bawah ini? a. 1,8 A b. 2 A c. 2,3 A d. 2,5 A e. З А Jawaban yang tepat ialah (E) 3 A. Diketahui,…
- Ujung P berdasarkan prinsip induksi akan memiliki… Perhatikan elektromagnet dan batang baja OP yang terinduksi oleh elektromagnetik seperti gambar berikut! Ujung P berdasarkan prinsip induksi akan memiliki kutub ...... dan kemagnetan MN bersifat.... A. P Utara, MN…
- Perhatikan pernyataan berikut 1 kekuatan magnet… perhatikan pernyataan berikut 1 kekuatan magnet dapat diubah-ubah 2 kemagnetan bersifat permanen 3 bentuknya tetap 4 kutub-kutub magnet dapat diubah keuntungan elektromagnet yang benar adalah jawaban untuk soal tersebut adalah…
- Jika 50 mL larutan HCl 0,2 M dan 50 mL larutan KOH… Jika 50 mL larutan HCl 0,2 M dan 50 mL larutan KOH 0,2 M dicampurkan, pH larutan adalah... a. netral b. <7 c. tidak dapat ditentukan d. 0 e. >7…
- Besar arus total pada rangkaian di samping adalah .... Besar arus total pada rangkaian di samping adalah .... a. 0,8 A b. 0,9 A c. 1,0 A d. 1,2 A Jawabannya : (B) Arus listrik total pada rangkaian ialah…
- Dua buah lampu dirangkai secara seri, masing-masing… Dua buah lampu dirangkai secara seri, masing-masing lampu memiliki hambatan listrik 15 ohm dan 25 ohm, dan tegangan pada rangkaian tersebut 120 volt, kuat arus pada rangkaian listrik tersebut adalah.....…
- Sebuah pemanas listrik digunakan untuk memanaskan 1… Sebuah pemanas listrik digunakan untuk memanaskan 1 kg air yang mula mula suhunya 0 derajat celclus sehingga mendidih. Jika pemanas listrik tersebut dihubungkan dengan sumber tegangan 200 Volt dan kuat…
- Sebuah transformator dihubungkan dengan tegangan 150… Sebuah transformator dihubungkan dengan tegangan 150 volt. Jika lilitan primernya 400 dan lilitan sekundernya 40, arus primer 2 Ampere dan efisiensi trafo 60%, maka besar daya keluaran/output trafo adalah ...…
- Besar arus total pada rangkaian di samping adalah .... Besar arus total pada rangkaian di samping adalah .... a. 0,8 A b. 0,9 A c. 1,0 A d. 1,2 A R = R1 + R2 + R3 = 2…
- Berdasarkan gambar berikut, hitunglah tegangan pada R3 ! Berdasarkan gambar berikut, hitunglah tegangan pada R3 ! Jawaban yang benar adalah 4 V Hambatan listrik atau resistansi adalah kemampuan suatu bahan penghantar untuk menghambat aliran arus listrik. Prinsip dalam…
- Perhatikan gambar rangkaian hambatan berikut!… Perhatikan gambar rangkaian hambatan berikut! Hitunglah besar kuat arus I1! jawaban dari soal tersebut yaitu 2A Arus adalah laju aliran muatan listrik yang melewati suatu titik dalam suatu rangkaian. Besar…
- Sebuah rangkaian dengan tegangan sesaat v = 100 sin… Sebuah rangkaian dengan tegangan sesaat v = 100 sin 10t volt memiliki hambatan resistor 7 Ω dan induktansi induktor 24 H. Impedansi rangkaian tersebut adalah ... Jawaban untuk pertanyaan ini…
- Perhatikan gambar rangkaian kapasitor di samping!… perhatikan gambar rangkaian kapasitor di samping! jumlah muatan total yang dapat disimpan pada rangkaian kapasitor di samping adalah sebesar a. 20 mikrocoulomb b. 40 mikrocoulomb c. 45 mikrocoulomb d. 90…
- Berdasarkan rencana awal, suatu proyek dapat selesai… Berdasarkan rencana awal, suatu proyek dapat selesai dalam waktu 30 hari dengan pekerja sebanyak 25 orang. Jika proyek diminta selesai 5 hari lebih cepat dari rencana semula, maka berapa banyak…
- Beberapa penghambat dihubungkan dengan baterai… Beberapa penghambat dihubungkan dengan baterai seperti gambar. Kuat arus listrik yang mengalir pada rangkaian adalah ... Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah 10 A. Perhatikan penjelasan berikut ini. Diketahui: R1…
- Lihat gambarnya! jika arus sekunder adalah 1A,… lihat gambarnya! jika arus sekunder adalah 1A, hitung: a) tegangan sekunder b) primer arus c) jenis transformator jawaban untuk soal di atas adalah: a. 55 V b. 0,25 A c.…
- Sebuah transformator mempunyai kumparan primer dan… Sebuah transformator mempunyai kumparan primer dan sekunder dengan jumlah lilitan masing-masing 3000 dan 2000, dihubungkan dengan jaringan listrik dengan arus primer sebesar 4 ampere. Besar kuat arus sekunder yang dihasilkan…
- Dua buah hambatab 6ohm dan 3 ohm disusun parallel… Dua buah hambatab 6ohm dan 3 ohm disusun parallel dan dihubungkan dengan sebuah baterai bertegangan 9 volt. Kuat arus yg mengalir adalah Jawaban yang tepat ialah kuat arus yang mengalir…
- Berdasarkan gambar berikut, hitunglah hambatan pengganti! Berdasarkan gambar berikut, hitunglah hambatan pengganti! Jawaban : 15 Ω Diketahui: R1 = 10 ohm R2 = 30 ohm R3 = 20 ohm Ditanya: Rp = ... ? Ingat kembali…