Adanya tanaman padi yang terdiri atas varietas IR, PB, rojolele, sedani, dan delanggu merupakan keanekaragaman hayati tingkat ….
a. gen
b. ekosistem
c. jenis
d. kingdom
e. spesies
Jawabannya adalah A.
Keanekaragaman hayati adalah suatu keberagaman makhluk hidup yang didasarkan pada ciri-ciri tubuh yang dimilikinya. Keanekaragaman hayati dibagi menjadi tiga yaitu keanekaragaman hayati tingkat gen, tingkat jenis dan tingkat ekosistem. Keanekaragaman hayati tingkat gen merupakan keanekaragaman yang terjadi karena adanya keanekaragaman susunan gen dalam satu spesies. Contohnya keanekaragaman varietas pada spesies padi yaitu padi IR, PB, rojolele, sedani dan delanggu.
Berdasarkan penjelasan di atas maka Jawabannya adalah A.
Semoga Jawabannya membantu ya.
Rekomendasi Lain :
- Jelaskan jika hasil urine seseorang menunjukkan… Jelaskan jika hasil urine seseorang menunjukkan adanya kandungan protein? Jawabannya adalah terjadi gangguan pada proses filtrasi di glomerulus ginjal. Urine merupakan zat sisa metabolisme yang dibentuk di nefron ginjal. Proses…
- Kondisi pasar bebas yang memberikan kebebasan bagi… kondisi pasar bebas yang memberikan kebebasan bagi masyarakat untuk membeli dan menjual barang, yang harga penjualan dan pembeliannya ditentukan oleh penawaran dan permintaan ini mengakibatkan adanya dampak baik itu dampak…
- 1. Perbedaa keadaan geografis masing- masing daerah… 1. Perbedaa keadaan geografis masing- masing daerah . 2. s umber daya alam yang beraneka ragam di setiap daerah 3. perbedaan teknologi 4. kesediaan tenaga kerja Berdasarkan pernyataan diatas yang…
- Tingkat kesejahteraan masyarakat di tepi pantai akan… Tingkat kesejahteraan masyarakat di tepi pantai akan berbeda dengan perkotaan hal tersebut di pengaruhi oleh ... A. Persebaran penduduk B.letak geografis C. Lapangan kerja D.kualitas masyarakat Jawaban yang tepat adalah…
- Faktor lingkungan geografis yang menyebabkan… faktor lingkungan geografis yang menyebabkan keanekaragaman suku bangsa yaitu.... a keadaan tranportasi dan komunikasi b pengaruh kebudayaan asing c negara kita berbentuk kepulauan d penerimaan masyarakat terhadap perubahan Jawaban untuk…
- Daerah sedang (700 - 1500 meter), daerah ini cocok… Daerah sedang (700 - 1500 meter), daerah ini cocok untuk tanaman perkebunan seperti ..... Jadi daerah sedang yang memiliki ketinggian 700 - 1500 meter cocok ditanami kopi, teh, karet, dan…
- Berikut ini merupakan karakteristik negara… Berikut ini merupakan karakteristik negara berkembang, KECUALI A. Tidak mandiri dalam hubungan Internasional. B. Informasi dan pasar tidak sempurna C. Tingkat pengangguran tinggi D. Tingkat rasio ketergantungan tinggi E. Tingkat…
- Sebutkan 5 kingdom dalam sistem klasifikasi dari… Sebutkan 5 kingdom dalam sistem klasifikasi dari tingkat rendah ke tinggi Klasifikasi bertujuan agar makhluk hidup yang sangat beragam bisa disederhanakan yaitu dengan mencari persamaannya. Persamaan-persamaan yang dapat diteliti adalah…
- Salah satu usaha menjaga keanekaragaman hayati adalah .... Salah satu usaha menjaga keanekaragaman hayati adalah .... A. penanaman secara monokultur B. membuang limbah rumah tangga ke sungai C. perburuan hewan D. menangkap ikan menggunakan peledak E. pelestarian hewan…
- Urutan tingkatan takson yang tertinggi sampai… Urutan tingkatan takson yang tertinggi sampai terendah adalah .... A. kingdom - filum/divisio - kelas - ordo - genus - familia - spesies B. kingdom - filum/divisio - kelas -…
- Sebutkan dan jelaskan pembabakan / periodesasi masa… sebutkan dan jelaskan pembabakan / periodesasi masa praksara secara geologi ! Pembabakan masa praaksara secara geologi antara lain sebagai berikut : 1. Arkaekum 2. Paleozoikum 3. Mesozoikum 4. Neozoikum Agar…
- Di pinggiran sungai terdapat banyak sekali tumbuhan… Di pinggiran sungai terdapat banyak sekali tumbuhan parasit atau ecenggondok. Hal tersebut dikarenakan air sudah terkontaminasi bahan kimia, Seperti limbah rumah tangga, yang berlebihan. Semakin tingginya tingkat pencemaran tersebut akan…
- Besar tekanan hidrostatik dapat di tingkat kan dengan cara besar tekanan hidrostatik dapat di tingkat kan dengan cara jawaban yang benar adalah dengan memperbesar kedalaman benda. Tekanan hidrostatis adalah tekanan yang diakibatkan oleh gaya yang ada pada zat cair…
- Zea mays adalah nama ilmiah tanaman jagung. Kata Zea… Zea mays adalah nama ilmiah tanaman jagung. Kata Zea pada nama ilmiah tersebut menunjukkan ..... A. familia B. kelas C. bangsa D. genus E. spesies Jawabannya adalah D. Penulisan nama…
- Hubungan evolusi antara tangan manusia dan dengan… Hubungan evolusi antara tangan manusia dan dengan sayap burung adalah .... Jawabannya adalah homologi. Homologi merupakan salah satu bukti adanya evolusi. Homologi adalah organ-organ tubuh makhluk hidup yang bentuk dasarnya…
- Sebutkan tiga patahan atau sesar yang terjadi akibat… sebutkan tiga patahan atau sesar yang terjadi akibat pergeseran lempeng pada kerak bumi Tiga patahan atau sesar yang terjadi akibat pergeseran lempeng pada kerak bumi adalah normal fault, reserve fault,…
- Hutan memiliki keanekaragaman hayati yang sangat… Hutan memiliki keanekaragaman hayati yang sangat tinggi, karena di hutan dapat ditemukan berbagai jenis makhluk hidup. karena itu hutan disebut gudang... Jawabannya adalah: Gudang plasma nutfah. Pembahasan: Hutan disebut…
- Pada sebuah persawahan padi, saat panen menghasilkan… Pada sebuah persawahan padi, saat panen menghasilkan 45 kuintal padi, apabila terdapat 90 karung dan hasil panen akan dibagikan dengan berat yang sama pada setiap karungnya yaitu X kg, maka…
- Objek Biologi dikaji mulai dari ruang lingkup yang… Objek Biologi dikaji mulai dari ruang lingkup yang sempit sampai pada ruang lingkup terluas. Objek Biologi yang memiliki kajian terluas adalah .... a. individu b. biosfer c. komunitas d. ekosistem…
- Penduduk setempat beradaptasi dengan lingkungan yang… Penduduk setempat beradaptasi dengan lingkungan yang dihuni sehingga menghasilkan keragaman budaya SEBAB Pada dasarnya perbedaan keanekaragaman budaya disebabkan oleh kondisi lingkungan Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di atas adalah…
- Kelompok makhluk hidup di bawah ini yang memiliki… Kelompok makhluk hidup di bawah ini yang memiliki hubungan kekerabatan yang dekat adalah ..... (1) Oryza sativa (padi) (2) Phaseolus vulgaris (buncis) (3) Beta vulgaris (bit gula) (4) Phaseolus radiatus…
- Salah satu bukti dari evolusi adalah adanya organ… Salah satu bukti dari evolusi adalah adanya organ homolog. Contoh dari organ homolog adalah ... a. kaki katak dengan kaki belalang b. sirip remora dengan sirip lumba-lumba c. sayap kelelawar…
- Perhatikan tabel berikut Unsur yang memiliki… Perhatikan tabel berikut Unsur yang memiliki konfigurasi elektron ns² np³ adalah ... a. P b. Q c. R d. S e. T Jawaban yang tepat D Konfigurasi elektron adalah penulisan…
- Hasil dari perbandingan 2 km dan 15 m adalah Hasil dari perbandingan 2 km dan 15 m adalah Jawaban yang benar adalah 400 : 3 Konsep: Satuan jarak _km ____hm ________dam ____________ m ______________dm _________________cm ___________________mm jika turun 1…
- Keanekaragaman hayati dibedakan atas tiga tingkatan,… Keanekaragaman hayati dibedakan atas tiga tingkatan, yaitu keanekaragaman gen, keanekaragaman jenis, dan keanekaragaman .... a. suku d. ekosistem b. budaya e. lingkungan c. biotik Jawabannya adalah D Keanekaragaman hayati adalah…
- Apa yang di maksud stimulan? apa yang di maksud stimulan? Jawaban dari soal di atas adalah obat-obatan yang menaikkan tingkat kewaspadaan di dalam rentang waktu singkat. Yuk simak pembahasan berikut. Stimulan adalah obat-obatan yang menaikkan…
- Akibat yang timbul dari tingginya tingkat inflasi di… Akibat yang timbul dari tingginya tingkat inflasi di suatu negara adalah.... a. daya beli rumah tangga menguat dan kekayaan rumah tangga meningkat b. suku bunga turun dan rumah tangga terdorong…
- Di bawah ini yang bukan merupakan bagian dari… Di bawah ini yang bukan merupakan bagian dari tingkatan organisme kehidupan adalah .... A. sel B. jaringan C. organ D. lingkungan E. populasi Jawaban yang tepat untuk soal tersebut adalah…
- Jelaskan Materi Aplikasi Bioteknologi Tradisional Di… Jelaskan Materi Aplikasi Bioteknologi Tradisional Di Bidang di bawah Ini 1.pembuatan Tempe. 2.Hidroponik Bioteknologi adalah suatu teknik yang memanfaatkan agen hayati untuk menghasilkan produk atau meningkatkan nilai suatu produk. Bioteknologi…
- Contoh negara yang memiliki piramida penduduk tua adalah ... Contoh negara yang memiliki piramida penduduk tua adalah ... a. Indonesia b. Swedia c. Amerika Serikat d. Afrika Selatan e. Argentina Untuk jawaban soal di atas adalah B dan C.…