berapa persen air tawar di bumi ini?

berapa persen air tawar di bumi ini?

air tawar di Bumi ini adalah sekitar 3,5% dari seluruh air di Bumi.

Pembahasan:
Laut di Bumi memiliki volume sebesar 1.335.000.000 kilometer kubik yang mencakup sekitar 96,5% dari seluruh air di Bumi yang diketahui dan meliputi lebih dari 70% permukaan Bumi.

Karena air asin (laut) sebesar 96,5%, maka air tawar:

total air di Bumi = air asin + air tawar
100% = 96,5% + air tawar
100% – 96,5% = air tawar
3,5% = air tawar
air tawar = 3,5%

Jadi, air tawar di Bumi ini adalah sekitar 3,5% dari seluruh air di Bumi.