SMP

Diagram berikut yang bukan fungsi adalah….

Diagram berikut yang bukan fungsi adalah…. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah A. Perhatikan konsep berikut. Fungsi adalah relasi yang tepat memasangkan satu anggota himpunan A dengan satu anggota himpunan B. Anggota himpunan A tidak boleh memiliki pasangan lebih dari satu atau tidak memiliki pasangan sama sekali. Dengan demikian yang …

Bayangan titik C(4,−5) jika digeser oleh T(2,2) adalah …..

Bayangan titik C(4,−5) jika digeser oleh T(2,2) adalah ….. a. C'(6,−7) b. C'(6,−3) c. C'(2,−3) d. C'(2,−7) Jawaban dari pertanyaan di atas adalah B. Perhatikan konsep berikut. Translasi suatu titik misalkan titik A(x, y) terhadap T(a, b) menghasilkan bayangan A'(x + a, y + b) Bayangan titik C(4,−5) jika digeser …

Fungsif dinyatakan dengan f(x)=2x−1. Nilai f(3) adalah ….

Fungsif dinyatakan dengan f(x)=2x−1. Nilai f(3) adalah …. a. 7 b. 5 c. 3 d. 1 e. −1 Jawaban : B Pembahasan : Fungsi merupakan suatu persamaan yang nilainya selalu berubah terhadap perubahan nilai variabel. Fungsi dapat dihitung melalui metode substitusi. Substitusi adalah suatu metode yang menggantikan suatu variabel dengan …

Jika M = {a,b,c}. Tuliskan banyaknya anggota himpunan kuasa dari himpunan M atau n(P(M))

Jika M = {a,b,c}. Tuliskan banyaknya anggota himpunan kuasa dari himpunan M atau n(P(M)) Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 8. Perhatikan konsep berikut. Himpunan kuasa adalah himpunan yang seluruh anggotanya merupakan kumpulan dari himpunan-himpunan bagian. Himpunan bagian atau subset adalah himpunan yang semua anggotanya terdapat di dalam himpunan lainnya. …