Contoh seni daerah

contoh seni daerah

Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah lukisan kaca dari Cirebon, lukisan Lampang dari Kalimantan, kain batik dari Pekalongan, dan seni ukir dari Jepara.

Yuk simak pembahasan berikut.
Seni daerah merupakan salah satu cabang seni yang di dalamnya mempunyai suatu ciri khas yang berasal dari latar belakang sejarah di suatu daerah tertentu. Seni daerah ini dipengaruhi oleh corak seni tradisional.

Berikut merupakan beberapa contoh seni daerah:
1. Lukisan kaca dari Cirebon.
2. Lukisan Lampang dari Kalimantan.
3. Kain batik dari Pekalongan.
4. Seni ukir dari Jepara.

Dengan demikian, contoh seni daerah adalah lukisan kaca dari Cirebon, lukisan Lampang dari Kalimantan, kain batik dari Pekalongan, dan seni ukir dari Jepara.

Semoga membantu ya.