Perhatikan gambar di bawah ini! Jika massa balok 2 kg, maka balok akan bergerak dengan percepatan… m/s^2. A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 Jawabannya adalah C. 3 m/s² Persoalan ini dapat diselesaikan dengan konsep hukum II Newton. Percepatan yang dihasilkan oleh resultan gaya yang bekerja pada suatu benda …
SMP
Perhatikan gambar arus listrik pada percabangan berikut! Besar arus yang melewati I4 adalah ….
Perhatikan gambar arus listrik pada percabangan berikut! Besar arus yang melewati I4 adalah …. a. 9 A b. 5 A c. 3 A d. 1 A Jawabannya adalah b. 5 A Pada rangkaian listrik yang bercabang, jumlah kuat arus yang masuk pada suatu titik cabang sama dengan jumlah kuat arus …
Perhatikan gambar di bawah ini. Sifat zat yang digunakan sebagai pengisi balon tersebut adalah….
Perhatikan gambar di bawah ini. Sifat zat yang digunakan sebagai pengisi balon tersebut adalah…. Jawaban yang benar adalah C. Balon udara berisi sejumlah gas udara untuk mengisi karet balonnya.Benda gas adalah benda yang memiliki bentuk dan volum berubah, letak partikel berjauhan dan susunannya acak. Contohnya adalah gas LPG, gas knalpot, …
Dua buah benda ditarik dengan gaya seperti gambar, dan mengalami percepatan 0,6 m/s^2. Jika tali dipotong hingga benda a terlepas, maka percepatan benda b menjadi …..
Dua buah benda ditarik dengan gaya seperti gambar, dan mengalami percepatan 0,6 m/s^2. Jika tali dipotong hingga benda a terlepas, maka percepatan benda b menjadi ….. a. 0,50 m/s^2 b. 0,75 m/s^2 c. 1,00 m/s^2 d. 1,33 m/s^2 Jawabannya adalah c. 1,00 m/s². Persoalan ini dapat diselesaikan dengan konsep hukum …
Farida berdiri di dekat tebing sejauh 850 m, kemudian dia berteriak. Bunyi pantul teriakan tersebut terdengar setelah 5 detik, maka cepat rambat bunyi di udara adalah … m/s.
Farida berdiri di dekat tebing sejauh 850 m, kemudian dia berteriak. Bunyi pantul teriakan tersebut terdengar setelah 5 detik, maka cepat rambat bunyi di udara adalah … m/s. a. 330 b. 335 c. 340 d. 350 Jawaban pertanyaan di atas adalah C. 340 m/s Cepat rambat bunyi adalah jarak sumber …
Tekanan udara pada puncak gunung x adalah 51 cmhg, maka ketinggian gunung tersebut adalah…
Tekanan udara pada puncak gunung x adalah 51 cmhg, maka ketinggian gunung tersebut adalah… Jawaban pertanyaan di atas adalah 2500 m Diketahui: Ph= 51 cmhg Pu= 76 cmhg Ditanya : h=..? Jawab: Hubungan ketinggian dengan tekanan udara yaitu, semakin tinggi suatu tempat maka tekanan udaranya semakin rendah. Sehingga ketinggian suatu …
Dalam sebuah lomba prambuka peserta diberi tugas mengukur tingggi sebuah pohon pada sebuah tanah lapang yang datar. Karena pohon sangat tinggi dan tidak mungkin memanjatnya maka ia menacapkan tongkat pramukanya pada tanah lapang tersebut. Pada waktu yang sama kemudian ia mengukur panjang bayangan pohon dan panjang bayangan tongkat di peroleh panjang bayangan pohon 7 m dan panjang bayangan tongkat 40 cm. jika tinggi tongkat 160 cm. berapakah tinggi pohonnya.
Dalam sebuah lomba prambuka peserta diberi tugas mengukur tingggi sebuah pohon pada sebuah tanah lapang yang datar. Karena pohon sangat tinggi dan tidak mungkin memanjatnya maka ia menacapkan tongkat pramukanya pada tanah lapang tersebut. Pada waktu yang sama kemudian ia mengukur panjang bayangan pohon dan panjang bayangan tongkat di peroleh …
Hasil dari 27^2/3 × 4^5/2 adalah
hasil dari 27^2/3 × 4^5/2 adalah a. 96 b. 144 c. 192 d. 288 Jawaban yang benar adalah D. 288. Ingat! a^n = a × a × a × … × a ( sebanyak n kali) (a^n)^m = a^(n×m) Perhatikan perhitungan berikut 27^(2/3) × 4^(5/2) = (3³)^(2/3) × (2²)^(5/2) = …
Jumlah kelereng Anton sama dengan 3 kali jumlah kelereng Budi. Lalu Anton memberikan satu kelereng kepada Budi, sehingga banyak kelereng Budi sama dengan setengah dari jumlah kelereng Anton. Banyak kelereng Anton mula-mula adalah…
Jumlah kelereng Anton sama dengan 3 kali jumlah kelereng Budi. Lalu Anton memberikan satu kelereng kepada Budi, sehingga banyak kelereng Budi sama dengan setengah dari jumlah kelereng Anton. Banyak kelereng Anton mula-mula adalah… jawaban untuk pertanyaan diatas adalah 9 Konsep Untuk menyelesaikan persamaan linear bisa dengan metode substitusi atau eliminasi …
Sebutkan dan jelaskan pembabakan / periodesasi masa praksara secara geologi !
sebutkan dan jelaskan pembabakan / periodesasi masa praksara secara geologi ! Pembabakan masa praaksara secara geologi antara lain sebagai berikut : 1. Arkaekum 2. Paleozoikum 3. Mesozoikum 4. Neozoikum Agar kamu lebih paham, perhatikan pembahasan berikut ya ! 1. Arkaekum Zaman ini merupakan zaman tertua, kira-kira berlangsung selama 2.500 juta …