Bagaimana dampak perdagangan internasional terhadap Indonesia?
Berikut ini pembahasan beberapa dampak positif dan negatif perdagangan internasional bagi Indonesia ya!
Perdagangan Internasional merupakan kegiatan perdagangan yang dilakukan penduduk suatu negara dengan warga negara lain, individu-individu berlainan negara, individu dengan pemerintah negara lain, atau pemerintah satu negara dengan negara lain.
Dampak positif Perdagangan Internasional:
1. Mendorong pertumbuhan ekonomi negara, pemerataan pendapatan masyarakat, dan stabilitas ekonomi nasional
2. Menambahkan devisa negara melalui bea masuk dan biaya lain atas ekspor dan impor
3. Mendorong kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam negeri, terutama dalam bidang sektor industri dengan munculnya teknologi baru dapat membantu dalam memproduksi barang lebih banyak dengan waktu yang singkat
4. Melalui impor, kebutuhan dalam negara dapat terpenuhi
5. Memperluas lapangan kerja dan kesempatan masyarakat untuk bekerja
6. Mempererat hubungan persaudaraan dan kerjasama antar negara.
Berikut dampak negatif perdagangan internasional:
1. Barang-barang produksi dalam negeri terganggu akibat masuknya barang impor yang
dijual lebih murah dalam negeri yang menyebabkan industri dalam negeri mengalami kerugian besar
2. Munculnya ketergantungan dengan negara maju
3. Terjadinya persaingan yang tidak sehat karena pengaruh perdagangan bebas
4. Bila tidak mampu bersaing maka pertumbuhan perekonomian negara akan semakin rendah dan bertambahnya pengangguran dalam negeri.
Demikian penjelasan mengenai dampak postif dan negatif perdagangan internasional bagi Indonesia.
Rekomendasi Lain :
- Apakah manfaat yang diperoleh Indonesia dari… Apakah manfaat yang diperoleh Indonesia dari kerjasama asean di bidang teknologi jelaskan Beberapa manfaat yang diperoleh Indonesia dari kerjasama ASEAN di bidang teknologi yakni 1. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia…
- Runtuhnya uni soviet memunculkan kesadaran bahwa… runtuhnya uni soviet memunculkan kesadaran bahwa setiap negara pada dasarnya saling membutuhkan. hal ini menjadi latar belakang berdirinya organisasi ekonomi .... Jawaban yang tepat adalah APEC. mari simak pembahasan berikut!…
- Meningkatkan perekonomian negara-negara di bidang… Meningkatkan perekonomian negara-negara di bidang keuangan, perdagangan, perindustrian, pertambangan, perbankan, pertanian, jasa, dan pembangunan pada umumnya merupakan .... Jawabannya kerja sama antarnegara
- Benua Eropa merupakan benua yang paling banyak… Benua Eropa merupakan benua yang paling banyak mempunyai negara maju didunia. Berikut ini yang merupakan negara maju di Eropa adalah .... Jadi contoh negara yang paling maju di Benua Eropa…
- Berikut adalah fungsi dari pajak: 1. pemerataan… Berikut adalah fungsi dari pajak: 1. pemerataan pendapatan 2. memberikan proteksi terhadap barang produk dalam negeri 3. pengaturan investasi modal yang didapat 4. mengendalikan laju inflasi 5. menghimpun kas negara…
- 27. Dampak diberlakukannya sistem Konstitusi baru… 27. Dampak diberlakukannya sistem Konstitusi baru pada tahun 1848 adalah .... a. Pemerintahan Indonesia berdiri sendiri b. Indonesia berada dalam pengawasan negara-negara Eropa c. Indonesia menjadi provinsi bagian dari kerajaan…
- Negara penyelenggara SEA Games tahun 1979 adalah .... Negara penyelenggara SEA Games tahun 1979 adalah .... Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan ini bahwa negara yang menyelenggarakan SEA Games tahun 1979 adalah Indonesia Berikut adalah penjelasannya. SEA Games…
- Tujuan Asean adalah kerja sama Tujuan Asean adalah kerja sama Jawabannya untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial dan perkembangan kebudayaan melalui usaha-usaha bersama masyarakat Asia Tenggara. Pembahasan ASEAN (association of south east asia nation) Asean…
- Jelaskan perbedaan antara PDB dan pendapatan nasional Jelaskan perbedaan antara PDB dan pendapatan nasional Jawaban: PDB atau Produk Domestik Bruto merupakan produksi yang dilakukan di suatu negara (termasuk warga negara yang berada di negara tersebut dan warga…
- Apakah manfaat yang diperoleh Indonesia dari… Apakah manfaat yang diperoleh Indonesia dari kerjasama asean di bidang teknologi jelaskan Beberapa manfaat yang diperoleh Indonesia dari kerjasama ASEAN di bidang teknologi yakni 1. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia…
- Apabila sebuah penduduk pindah dari suatu daerah ke… Apabila sebuah penduduk pindah dari suatu daerah ke daerah lain di wilayah suatu negara disebut juga dengan .. a. Forensen b. Migrasi internal c. Migrasi internasional d. Le retour aux…
- Berikut adalah fungsi badan usaha dalam menjalankan… Berikut adalah fungsi badan usaha dalam menjalankan kegiatannya: (1) mampu menyerap tenaga kerja (2) mempercepat proses alih teknologi (3) menambah pendapatan nasional (4) mendorong kelestarian lingkungan (5) mendorong pertumbuhan ekonomi…
- Jelaskan peran ekonomi kreatif bagi perekonomian nasional ! Jelaskan peran ekonomi kreatif bagi perekonomian nasional ! Jawaban yang benar adalah meningkatkan jiwa yang kreatif dan inovatif dalam diri pelaku ekonomi kreatif, selain itu ekonomi kreatif dapat membantu meningkatkan…
- Perdagangan internasional antarnegara dapat terjadi… perdagangan internasional antarnegara dapat terjadi karena... a barang yang dihasilkan oleh negara yang satu sama dengan negara lainnya b barang yang dihasilkan oleh negara yang satu homogen dengan negara lainnya…
- Pada bulan ramadhan kebutuhan daging di indonesia… Pada bulan ramadhan kebutuhan daging di indonesia sangat tinggi. untuk memenuhi kebutuhan daging dalam negeri, indonesia mengimpor daging d australis. kondisi ini menggambarkan perdagangan antar negara dipengaruhi oleh faktor... a.…
- Organisasi pasar bebas yang bertugas menyelesaikan… Organisasi pasar bebas yang bertugas menyelesaikan perselisihan perdagangan antar negara adalah.... Jawaban: World Trade Organization (WTO) Penjelasan: World Trade Organization (WTO) merupakan organisasi pasar bebas yang bertugas menyelesaikan perselisihan perdagangan…
- Berapa jenis sistem ekonomi? Berapa jenis sistem ekonomi? Jawaban yang benar adalah ada empat yaitu Sistem Ekonomi Tradisional, Sistem Ekonomi Komando, Sistem Ekonomi Liberal, dan Sistem Ekonomi Campuran. Pembahasan: Sistem ekonomi adalah susunan unsur-unsur…
- Sebutkan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi… sebutkan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi pertumbuhan ekonomi Jawaban Terdapat 6 faktor yang mempengaruhi pertumbuhan perekonomian suatu negara 1. Sumber Daya Alam (SDA) 2. Sumber Daya Manusia (SDM) 3. Modal 4.…
- Beberapa negara di eropa memiliki angka kelahiran… beberapa negara di eropa memiliki angka kelahiran penduduk rendah hal ini disebabkan.... A. pola pikir untuk mementingkan kqrir sehingga menunda untuk memiliki anak B. sering terjadi pertikaian antar wilayah-wilayah di…
- Apakah yang maksud pembelaan negara apakah yang maksud pembelaan negara Jawaban yang benar adalah sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai oleh kecintaannya kepada NKRI yang berdasarkan Pancasila dan UUD 45 dalam menjamin kelangsungan hidup…
- Letak suatu wilayah dapat dilihat dari letak… Letak suatu wilayah dapat dilihat dari letak astronomis, letak geografis, dan letak geologis. Jelaskan apa yang dimaksud dengan letak geografis? Jawabannya adalah letak suatu daerah atau negara yang dilihat dari…
- Belanda merupakan negara tujuan ekspor beberapa… Belanda merupakan negara tujuan ekspor beberapa komoditas Indonesia seperti minyak sawit, kopra,dan timah.Sementara itu komoditas impor Indonesia dari Belanda antara lain kendaraan angkutan barang, benang tow artifisial dan bahan makanan.…
- Rumah tangga negara memperoleh Devisa dari kegiatan… Rumah tangga negara memperoleh Devisa dari kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh masyarakat.... Jawaban Luar negeri Pembahasan Rumah tangga masyarakat luar negeri merupakan salah satu komponen dalam rantai perekonomian internasional. Rumah…
- Sebut dan jelaskan barang barang ekspor dari… Sebut dan jelaskan barang barang ekspor dari Indonesia ke luar negeri! Jawabannya karet, kopi, tembakau. Pembahasan Suatu kegiatan menjual produk barang atau jasa ke luar negeri disebut ekspor. Sementara kegiatan…
- Suatu negara yang terletak di kawasan amerika… suatu negara yang terletak di kawasan amerika selatan mengalami pertumbuhan dan kemajuan ekonomi yang sangat pesat bila dibanding dengan negara lain di kawasan tersebut. pemerintah di negara itu hanya mengurus…
- Proses kelahiran kerja sama Utara-Selatan diawali… Proses kelahiran kerja sama Utara-Selatan diawali dari pertemuan negara-negara penghasil minyak dengan negara-negara konsumen minyak pada tanggal 7 April 1975 di Paris, Prancis. Salah satu tujuan pokok dibentuknya kerja sama…
- Untuk memproduksi mobil negara X memerlukan biaya… Untuk memproduksi mobil negara X memerlukan biaya produksi yang tinggi sehingga pemenuhan kebutuhan akan mobil negara X harus mengimpor dari negara Y karena di negara Y harga mobil lebih murah…
- Tahun 1511 kerajaan malaka berhasil dikuasai bangsa… Tahun 1511 kerajaan malaka berhasil dikuasai bangsa portugis. Jelaskan apa dampak jatuhnya kerjaan malaka ke tangan Portugis? Dampak jatuhnya Kerjaan Malaka ke tangan Portugis: 1. Dengan memegang monopoli perdagangan di…
- Menjelaskan implementasi wawasan nusantara dalam bid… menjelaskan implementasi wawasan nusantara dalam bid POLEKSOSBUDHAM Jawaban yang benar adalah: - Implementasi wawasan nusantara dalam bidang politik, yaitu dapat dilakukan dengan menerapkan sistem politik yang jujur dan mencerminkan demokrasi…
- MEA adalah? MEA adalah? jawaban dari soal ini adalah sistem perdagangan pasar bebas yang dilakukan oleh semua negara anggota ASEAN. Berikut pembahasannya: Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) adalah sistem perdagangan pasar bebas yang…