Jelaskan pengaruh interaksi antarruang ASEAN di sektor perdagangan!
Jawaban yang benar adalah persaingan dalam kegiatan ekonomi menjadi lebih ketat dengan adanya kompetitor dari luar negeri, kegiatan produksi suatu negara ASEAN bisa dengan mudah dilakukan dan dipasarkan ke negara lain dalam lingkup ASEAN, kerja sama ASEAN menjadikan jangkauan proses distribusi menjadi lebih jauh, barang atau jasa yang dihasilkan oleh produsen sampai ke tangan masyarakat (konsumen) melalui distributo, dan perkembangan teknologi transportasi dapat memperpendek jarak dan waktu yang dibutuhkan untuk mendistribusikan barang atau jasa sampai ke tangan konsumen.
Halo Anisa R, kakak bantu jawab ya.
Cermati pembahasan berikut ini!
ASEAN (Association of Southeast Asian Nations) merupakan sebuah organisasi geopolitik dan Ekonomi dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara, yang didirikan di Bangkok, Thailand pada Tanggal 8 Agustus 1967 berdasarkan Deklarasi Perbara oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand. Organisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan pengembangan kebudayaan negara-negara anggotanya, memajukan perdamaian dan kestabilan di tingkat regional, serta meningkatkan kesempatan untuk membahas perbedaan di antara anggotanya dengan cara yang damai.
Adapun pengaruh interaksi antar ruang ASEAN di sektor perdagangan (Ekonomi) sebagai berikut.
1. Persaingan dalam kegiatan ekonomi menjadi lebih ketat dengan adanya kompetitor dari luar negeri.
2. Kegiatan produksi suatu negara ASEAN bisa dengan mudah dilakukan dan dipasarkan ke negara lain dalam lingkup ASEAN.
3. Kerja sama ASEAN menjadikan jangkauan proses distribusi menjadi lebih jauh. Barang atau jasa yang dihasilkan oleh produsen sampai ke tangan masyarakat (konsumen) melalui distributor.
4. Perkembangan teknologi transportasi dapat memperpendek jarak dan waktu yang dibutuhkan untuk mendistribusikan barang atau jasa sampai ke tangan konsumen.
Jadi, jawaban yang tepat adalah persaingan dalam kegiatan ekonomi menjadi lebih ketat dengan adanya kompetitor dari luar negeri, kegiatan produksi suatu negara ASEAN bisa dengan mudah dilakukan dan dipasarkan ke negara lain dalam lingkup ASEAN, kerja sama ASEAN menjadikan jangkauan proses distribusi menjadi lebih jauh, barang atau jasa yang dihasilkan oleh produsen sampai ke tangan masyarakat (konsumen) melalui distributo, dan perkembangan teknologi transportasi dapat memperpendek jarak dan waktu yang dibutuhkan untuk mendistribusikan barang atau jasa sampai ke tangan konsumen.
Rekomendasi Lain :
- Jelaskan penghambat kerja sama antarnegara! Jelaskan penghambat kerja sama antarnegara! Jawabannya adalah Konflik dan peperangan, kebijakan protektif dan juga perbedaan kepentingan. Berikut ini pembahasannya ya! Kerja sama antarnegara adalah hubungan antara suatu negara dan negara…
- Ciri-ciri perusahaan jasa yang membedakan dengan… Perhatikan pernyataan berikut! 1. produk yang ditawarkan berupa sesuatu yang berwujud 2. produk yang ditawarkan berupa sesuatu yang tidak berwujud 3. tingkat harga tidak mutlak bergantung pada kepuasan konsumen 4.…
- apa yang dimaksud dengan iklan apa yang dimaksud dengan iklan Iklan adalah media yang digunakan untuk memperkenalkan atau mempromosikan suatu barang atau jasa kepada masyarakat. Ikuti pembahasannya yuk. Iklan adalah media yang digunakan untuk memperkenalkan…
- Pengertian ekonomi kreatif Pengertian ekonomi kreatif Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah sebuah industri yang didasarkan pada kegiatan dan ide kreatif dalam proses penciptaan suatu produk barang atau jasa. Berikut ini pembahasannya ya! Ekonomi…
- manfaat kegiatan ekonomi di bidang jasa adalah ?manfaat kegiatan ekonomi di bidang jasa adalah Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah : - menciptakan lapangan pekerjaan. - mengurangi jumlah pengangguran. - meningkatkan pendapatan nasional. - meningkatkan pendapatan per kapita…
- Keuntungan spesialisasi dari perdagangan antarnegara… Keuntungan spesialisasi dari perdagangan antarnegara adalah .... a. . tiap negara akan memperoleh keuntungan berupa harga barang lebih murah dibanding diproduksi di dalam negeri b. suatu negara dapat memperluas jangkauan…
- Pada masa perkembangan islam di nusantara. pelabuhan… Pada masa perkembangan islam di nusantara. pelabuhan dapat berfungsi sebagai pusat interaksi. mengapa demikian? Sebab pelabuhan menjadi tempat aktivitas berdagang antar negara berlangsung. Aktivitas perdagangan yang terjadi di pelabuhan mendorong…
- Jelaskan mengapa pengaruh islam pertama di indonesia… jelaskan mengapa pengaruh islam pertama di indonesia dari wilayah sebelah barat? Aku bantu jawab yaa PENJELASAN : Karena Daerah ini merupakan jalur perdagangan internasional sehingga pengaruh Islam dapat dengan cepat…
- Bagaimana dampak perdagangan internasional terhadap… Bagaimana dampak perdagangan internasional terhadap Indonesia? Berikut ini pembahasan beberapa dampak positif dan negatif perdagangan internasional bagi Indonesia ya! Perdagangan Internasional merupakan kegiatan perdagangan yang dilakukan penduduk suatu negara dengan…
- Kebijakan dalam perdagangan internasional yang… kebijakan dalam perdagangan internasional yang dilakukan dengan cara menjual barang ke luar negeri dengan harga lebih murah di bandingkan dengan harga penjualan didalam negeri disebut Jawaban yang benar adalah kebijakan…
- Sebutkan kebijakan perdagangan internasional sebutkan kebijakan perdagangan internasional Jawaban: Kebijakan perdagangan internasional dapat berupa kebijakan di bidang impor dan kebijakan di bidang ekspor yang dapat dijelaskan sebagai berikut: 1. Kebijakan perdagangan internasional di bidang…
- Apa kepanjangan AFTA di negara Asean apa kepanjangan AFTA di negara Asean Jawabannya adalah ASEAN Free Trade Area. Yuk, simak penjelasan berikut! AFTA atau ASEAN Free Trade Area merupakan salah satu kerja sama negara-negara di kawasan…
- Apa itu ekspor dan impor? Apa itu ekspor dan impor? ekspor adalah kegiatan ekonomi mengirim barang dari dalam negeri ke luar negeri impor adalah kegiatan ekonomi menerima barang dari luar negeri kedalam negeri
- Untuk memproduksi mobil negara X memerlukan biaya… Untuk memproduksi mobil negara X memerlukan biaya produksi yang tinggi sehingga pemenuhan kebutuhan akan mobil negara X harus mengimpor dari negara Y karena di negara Y harga mobil lebih murah…
- Ketika terjadi bencana alam di berbagai negara… Ketika terjadi bencana alam di berbagai negara anggota ASEAN, negara-negara anggota ASEAN lainnya cepat tanggap memberikan bantuan. Termasuk kerja sama dalam bidang apakah tindakan tersebut? Jelaskan alasanmu. Kerja sama dalam…
- Berikut ini yang bukan termasuk sumber daya modal… Berikut ini yang bukan termasuk sumber daya modal adalah .... A. mesin C. uang B. bahan baku D. tenaga kerja Jawaban yang benar adalah semua jawaban yang ada pada pilihan…
- Apakah yg dimaksud konsumsi dan konsumen? apakah yg dimaksud konsumsi dan konsumen? Konsumsi adalah bagian yang tidak terpisahkan dari kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh manusia. Seseorang yang melakukan kegiatan konsumsi, umumnya disebut sebagai konsumen, sedangkan produk-produk…
- Jelaskan mengapa aspek kewilayahan dan aspek sosial… Jelaskan mengapa aspek kewilayahan dan aspek sosial memicu munculnya konflik di Indonesia ! Jawabannya adalah karena aspek kewilayahan dapat mempengaruhi pada pemerataan pembangunan yang tidak sama dengan wilayah lain, sementara…
- Perdagangan internasional antarnegara dapat terjadi… perdagangan internasional antarnegara dapat terjadi karena... a barang yang dihasilkan oleh negara yang satu sama dengan negara lainnya b barang yang dihasilkan oleh negara yang satu homogen dengan negara lainnya…
- Mengapa diperlukan campur tangan pemerintah dalam… Mengapa diperlukan campur tangan pemerintah dalam mekanisme pasar? Campur tangan pemerintah diperlukan dalam mekanisme pasar untuk menjaga kestabilan pasar/ekonomi. Pembahasan: Mekanisme pasar adalah wujud dari interaksi yang dilakukan oleh penjual…
- Yang tidak dapat mengubah harga keseimbangan adalah… Yang tidak dapat mengubah harga keseimbangan adalah perubahan A. Harga barang substitusi B. pendapatan konsumen C. Harga input. D. teknologi produksi E. Harga barang bersangkutan Jawabannya E. Pembahasan: Berubahnya harga…
- Produk domestik bruto(PDB) dapat dihitung dengan… Produk domestik bruto(PDB) dapat dihitung dengan cara menjumlahkan A. Semua gaji serta honor dan upah,yang dibayarkan kepada seluruh pekerja dalam suatu negara B. semua biaya produksi untuk menghasilkan barang dan…
- Sebutkan negara ASEAN yang bertindak sebagai… Sebutkan negara ASEAN yang bertindak sebagai produsen beras terbesar di dunia! Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah Thailand, Vietnam dan Indonesia. Berikut ini pembahasannya ya! Beras merupakan hasil olahan dari produk…
- Jelaskan maksud diadakan nya perkembangan teknologi?… Jelaskan maksud diadakan nya perkembangan teknologi? Bantu yaa besok di kumpulkan soalnyaa memudahkan manusia untuk melakukan aktivitas atau pekerjaan sehari hari contoh :mesin cuci memudahkan mencuci dan lain sebagainya
- Apa yang dibahas dari KTT ke-37 ASEAN tersebut? Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-37 ASEAN yang dilangsungkan secara dia dari Istana Kepresidenan Bocor, Jawa Barat, pada hari Kamis (12/11) dinadini oleh sejumlah pemimpin negara, termasuk Presiden Indonesia Toko Widoro…
- Jelaskan maksud dari hubungan yang saling… jelaskan maksud dari hubungan yang saling menguntungkan antara indonesia dengan asean Berikut adalah penjelasannya! Indonesia merupakan bagian dari Asean. Indonesia merupakan negara pendiri dari ASEAN. Indonesia dan Asean memiliki hubungan…
- Sebut dan jelaskan barang barang ekspor dari… Sebut dan jelaskan barang barang ekspor dari Indonesia ke luar negeri! Jawabannya karet, kopi, tembakau. Pembahasan Suatu kegiatan menjual produk barang atau jasa ke luar negeri disebut ekspor. Sementara kegiatan…
- Jika harapan konsumen terhadap harta suatu barang di… Jika harapan konsumen terhadap harta suatu barang di masa dengan turun ia maka jumlah pemerintahan akan barang tersebut Jawabannya menurun. Pembahasan: Jika harapan konsumen terhadap harga suatu barang di masa…
- Jelaskan peran ekonomi kreatif bagi perekonomian nasional ! Jelaskan peran ekonomi kreatif bagi perekonomian nasional ! Jawaban yang benar adalah meningkatkan jiwa yang kreatif dan inovatif dalam diri pelaku ekonomi kreatif, selain itu ekonomi kreatif dapat membantu meningkatkan…
- Apakah semua barang-barang impor selalu memiliki… apakah semua barang-barang impor selalu memiliki kualitas yang lebih baik dibandingkan dengan barang produksi dalam negeri? Jelaskan! Jadi, jawabann yang benar dari pertanyaan ini bahwa tidak semua barang impor kualitasnya…