Sebuah balok begi menekan tanah fondasi dengan tekanan 30000 Newton Luas bidang tekannya 2 m2 hitung gaya tekan balok besi tersebut
Jawaban yang benar adalah P = 15 kPa
Tekanan merupakan besarnya gaya yang bekerja tiap satuan luas permukaan atau bidang tekanan. Tekanan terjadi akibat adanya gaya tekan yang bekerja pada benda per satuan luas permukaan dengan arah yang tegak lurus.
Sehingga tekanan dapat dirumuskan sebagai berikut:
P =F/A
DImana:
P = Tekanan (Pa)
F = Gaya (N)
A = Luas permukaan bidang (m²)
DIketahui:
F = 30.000 N
A = 2 m²
DItanya:
P = ……?
Pembahasan:
P =F/A
P =30.000/2
P =30.000/2
P =15.000 Pa
P =15 kPa
Jadi gaya tekan balok besi tersebut adalah 15 kPa
Rekomendasi Lain :
- Volume sebuah balok 10.032 cm³. Jika luas alasnya… Volume sebuah balok 10.032 cm³. Jika luas alasnya 264 cm² maka tinggi balok adalah .... Jawabannya adalah 38 cm. Yuk disimak penjelasannya. Rumus mencari tinggi balok = volume ÷ luas…
- Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada… Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai licin dari keadaan diam. Tentukan percepatan balok! Jawaban yang benar adalah 5 m/s^2. Diketahui: m = 2 kg F…
- Koefisien gesekan antara balok-balok dan permukaan… koefisien gesekan antara balok-balok dan permukaan horizontal seperti pada gambar adalah 0,1. percepatan sistem sebesar .... Jawaban yang benar adalah 3,4 m/s² Diketahui : m1 = 3 kg m2 =…
- Sebuah bak air berbentuk balok. Volumenya adalah… Sebuah bak air berbentuk balok. Volumenya adalah 1.512 dm³. Luas alasnya adalah 126 dm². Tinggi balok tersebut adalah … . Jawabannya: 12 dm Topik: Bangun Ruang Konsep: Volume balok =…
- Sebutkan faktor-faktor yang memengaruhi besar… Sebutkan faktor-faktor yang memengaruhi besar tekanan hidrostatis! Jawaban : massa jenis zat cair, percepatan gravitasi, dan kedalaman titik Pembahasan: Tekanan hidrostatis adalah tekanan yang diakibatkan oleh gaya yang ada pada…
- Gaya 50 N digunakan untuk menarik benda 10 kg… Gaya 50 N digunakan untuk menarik benda 10 kg sepanjang suatu meja datar. Jika gaya gesekan 15 N yang menghambat gerak bekerja pada benda itu, hitung percepatan benda. Jawaban yang…
- Tekanan udara luar 1 atm. berapakah tekanan dalam… tekanan udara luar 1 atm. berapakah tekanan dalam ruang tertutup, jika raksa pada manometer terbuka turun 5 cm dari posisi semula sat sebelum dihubungkan dengan ruang tertutup Jawaban pertanyaan di…
- Yang dimaksud suhu dan tekanan standar (STP) adalah… 12. Yang dimaksud suhu dan tekanan standar (STP) adalah… a. Suhu 173 K dan Tekanan 1,013 x 10⁵ Pa b. Suhu 00C dan Tekanan 1 atm c. Suhu 100C dan…
- Luas permukaan dari sebuah balok yang mempunyai… Luas permukaan dari sebuah balok yang mempunyai panjang 6 cm lebar 4 cm dan tinggi 10 adalah... a.248 b.240 c.120 d.20 Jawaban : 284 cm^2 Topik : Bangun Ruang Sisi…
- Perhatikan empat macam benda di bawah ini ! Semua… Perhatikan empat macam benda di bawah ini ! Semua benda mempunyai berat yang sama, diletakkan pada bidang datar maka.Urutkan benda yang memiliki tekanan yang besar ke tekanan kecil. Jawaban yang…
- Faktor-faktor yang mampu mempengaruhi besarnya suatu… Faktor-faktor yang mampu mempengaruhi besarnya suatu tekanan adalah ... a. Gaya pada tekan dan massa benda b. Gaya dari tekan dan gaya gravitasi c. Luas bidang tekan serta gaya tekan…
- Sebuah benda yang semula diam dan bermassa 4,5 kg… Sebuah benda yang semula diam dan bermassa 4,5 kg berada pada bidang datar licin. Selanjutnya, benda tersebut diberikan gaya 10 N dan membentuk sudut 60° terhadap horizontal. Jika akibat gaya…
- Jelaskan apa itu gaya gesek dan contohnya jelaskan apa itu gaya gesek dan contognya Gaya gesek merupakan gaya yang terjadi disebabkan karena bersentuhannya dua permukaan benda yang berarah berlawanan dengan arah gerak benda. Contoh dari gaya gesek…
- Jika permukaan bidang miring licin maka balok akan… Perhatikan gambar berikut ini! Jika permukaan bidang miring licin maka balok akan meluncur dengan gaya sebesar... a. F = mg tan60° b. F = mg cos60° c. F = mg…
- Tiga buah balok tersusun seperti pada gambar di… tiga buah balok tersusun seperti pada gambar di bawah. ketiganya bergerak pada bidang tanpa gesekan dengan gaya sebesar 42 n bekerja pada balok 3 kg. besar tegangan tali dan gaya…
- Tekanan darah normal pada manusia berkisar 120/80.… Tekanan darah normal pada manusia berkisar 120/80. Jelaskan arti dari angka pertama (120) dan angka kedua (80). pada gas tekanan darah tersebut ! Jawaban dari pertanyaanmu akan kakak jelaskan di…
- Berdasarkan gambar, diketahui kedalaman air 150 cm… perhatikan gambar berikut! berdasarkan gambar, diketahui kedalaman air 150 cm dan letak mulut ikan dari dasar kolam adalah 15 cm. tekanan hidrostatika pada mulut ikan, jika massa jenis air 1…
- Tekanan sebesar 300 N/m2 dialami ketika gaya sebesar… Tekanan sebesar 300 N/m2 dialami ketika gaya sebesar 2 kn diberikan. Hitung area di mana gaya diterapkan untuk mendapatkan tekanan yang dinyatakan. Jawabannya adalah 6,67 m². Tekanan didefinisikan sebagai gaya…
- Apa kesimpulanmu? Apa kesimpulanmu? Jawaban yang benar adalah semakin besar kedalaman zat cair maka semakin besar pula tekanan yang diberikan oleh zat cair. Tekanan adalah besarnya gaya yang bekerja pada luasan bidang…
- Jelaskan pengertian tegangan Jelaskan pengertian tegangan Jawaban : gaya yang bekerja tiap satuan luas penampang kawat Pembahasan: Tegangan kawat didefinisikan sebagai gaya yang bekerja tiap satuan luas penampang kawat tersebut. Secara matematis dirumuskan:…
- Alat pengangkat mobil hidrolik masing-masing tabung… Alat pengangkat mobil hidrolik masing-masing tabung mempunyai piston A1 = 10 cm2 dan A2 = 2.000 cm2. Jika gaya F1 yang digunakan untuk memompa pada piston A1 besarnya 20 N,…
- Gaya 50 N digunakan untuk menarik benda 10 kg… Gaya 50 N digunakan untuk menarik benda 10 kg sepanjang suatu meja datar. Jika gaya gesekan 15 N yang menghambat gerak bekerja pada benda itu, hitung resultan gaya benda Jawaban:…
- Sebuah benda beratnya 600 newton diletakkan diatas… Sebuah benda beratnya 600 newton diletakkan diatas lantai, luas bidang dari benda yang menyentuh lantai adalah 25 m², hitunglah tekanan pada lantai Jawaban : 24 N/m² Diketahui: A = 25…
- Tekanan udara dipengaruhi oleh kerapatan udara itu… Tekanan udara dipengaruhi oleh kerapatan udara itu sendiri. Tekanan udara berubah dan berbeda menurut .... a. suhu, angin, dan awan b. awan, kelembapan, dan suhu c. lokasi, ketinggian tempat, dan…
- Sebuah benda memiliki penampang berbentuk persegi… Sebuah benda memiliki penampang berbentuk persegi panjang dengan ukuran 2 cm x 5 cm. Jika batang kayu tersebut ditekankan pada tembok dengan gaya 6 N, maka berapa besar tekanan yang…
- Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada… Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai licin dari keadaan diam. Tentukan jarak yang ditempuh balok setelah 10 s! Jawaban : 250 m Diketahui: m =…
- Suatu gas ideal yang berada dalam ruang tertutup… Suatu gas ideal yang berada dalam ruang tertutup memiliki volume 4 L, tekanan 2 atm, dan suhu 27°C. Jika volume gas tersebut menjadi 1/4 kali semula dan suhunya dinaikkan menjadi…
- Bagaimana dapat mengetahui besarnya tekanan zat gas.… Bagaimana dapat mengetahui besarnya tekanan zat gas. jelaskan? jawaban soal ini adalah dengan menggunakan persamaan gas ideal. Tekanan gas berhubungan dengan volume dan suhu gas. Dengan mengetahui volume dan suhu…
- Tiga buah gaya bekerja pada sebuah benda seperti… Tiga buah gaya bekerja pada sebuah benda seperti ditunjukkan seperti gambar dibawah ini. Resultan gaya yang dialami benda tersebut adalah .... a. 10 N b. 15 N c. 25 N…
- Perhatikan gambar empat balok berikut.urutan tekanan… Perhatikan gambar empat balok berikut.urutan tekanan terbesar ke terkecil yang disebabkan oleh balok adalah …. a. 3 – 1 – 4 – 2 b. 2 – 4 – 1 –…