Gen hemofilia terpaut pada kromosom s e k s resesif. Pada perkawinan wanita pembawa sifat dengan pria penderita hemofilia, kemungkinan anak-anak mereka adalah….
a. diantara anak laki-laki, penderita hemofilia adalah sebesar 25%
b. diantara anak perempuan, penderita hemofilia adalah sebesar 50%
c. hanya anak laki-laki yang menderita hemofilia
d. dari semua anaknya, penderita hemofilia sebesar 75%
e. sifat hemofilia diwariskan kepada semua anaknya
Jawabannya adalah B.
Hemofilia merupakan penyakit genetik yang terpaut kromosom seks X resesif. Genotipe hemofilia adalah:
XᴴXᴴ : wanita normal
XᴴXʰ : wanita normal pembawa
XʰXʰ : wanita hemofilia
XᴴY : laki-laki normal
XʰY : laki-laki hemofilia
Wanita pembawa sifat menikah dengan pria hemofilia
P : XᴴXʰ >< XʰY
G : Xᴴ, Xʰ >< Xʰ, Y
F : XᴴXʰ, XᴴY, XʰXʰ, XʰY
Berdasarkan hasil persilangan di atas perbandingan genotipe keturunannya adalah 1 XᴴXʰ : 1 XᴴY : 1 XʰXʰ : 1 XʰY, perbandingan fenotipe keturunannya adalah 1 wanita normal pembawa : 1 laki-laki normal : 1 wanita hemofilia : 1 laki-laki hemofilia. Sehingga dari anak perempuan penderita hemofilia 50%, dari anak laki-laki penderita hemofilia 50%, dari semua anaknya penderita hemofilia 50%.
Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah B.
Rekomendasi Lain :
- Cermati paragraf berikut! Setiap sore anak-anak… Cermati paragraf berikut! Setiap sore anak-anak bermain sepeda di Gang Merpati. Mereka bermain dengan riang gembira. Anak-anak bersepeda mengitari Kompleks Perumahan. Kesalahan penggunaan huruf kapital pada paragraf tersebut adalah Kesalahan…
- Perhatikan gambar benda berikut. Benda tersebut… Perhatikan gambar benda berikut. Benda tersebut ditarik dengan gaya ke atas F sebesar 100 N dan mengalami gaya normal N sebesar 20 N. Maka, massa benda tersebut adalah.... (g =…
- Insulin produk rekayasa genetika dihasilkan oleh Insulin produk rekayasa genetika dihasilkan oleh A. Balantidium colli B. Escherichia colli C. Entamoeba colli D. Entamoeba histolytica E. Sel pankreas sapi Jawaban yang tepat adalah opsi B. Rekayasa genetika…
- Hasil uji laboratorium terhadap jumlah sel darah per… Hasil uji laboratorium terhadap jumlah sel darah per mm3 darah seorang pasien sebagai berikut. 1) Eritrosit = 4.500.000 per mm3 2) Leukosit = 30.000 per mm3 darah 3) Trombosit =…
- Adakah persamaan antara ikan paus dan burung yang… adakah persamaan antara ikan paus dan burung yang menunjukkan adanya hubungan kekerabatan diantara mereka? persamaan antara ikan paus dan burung adalah dalam hubungan fisiologi. Walau berbeda spesies, namun kedua nya…
- Orang yang menderita flu akan mengalami peningkatan… Orang yang menderita flu akan mengalami peningkatan suhu tubuh. Penderita flu akan mengalami demam, sakit kepala, pilek, hidung tersumbat serta batuk. Paracetamol dapat digunakan untuk menurunkan suhu tubuh pada penderita…
- faringitis adalah faringitis adalah Faringitis adalah peradangan pada faring atau tenggorokan yang disebabkan karena adanya infeksi oleh virus atau bakteri. Faringitis seringkali disebut dengan penyakit radang tenggorokan. Jenis virus yang seringkali menyebabkan…
- Kelebihan asam lemak jenuh dalam tubuh akan… Kelebihan asam lemak jenuh dalam tubuh akan mengakibatkan penumpukan lemak didalam arteri dalam jangka panjang akan menyebabkan.... Jawabannya adalah : penyakit jantung dan stroke. Pembahasan : Ada tiga macam jenis…
- Tentukan semua bilangan prima yang terletak diantara… Tentukan semua bilangan prima yang terletak diantara dua bilangan berikut. 90 dan 150 Bilangan prima adalah bilangan yg tidak dapat dibagi dengan bilangan lain selain 1 dan bilangan itu sendiri.…
- Gas CO 2 baik dalam kadar normal maupun dalam kadar… Gas CO 2 baik dalam kadar normal maupun dalam kadar tinggi akan mengakibatkan permasalahan yang. serius bagi lingkungan menurutmu, benarkah pernyataan tersebut? jelaskan! Jawabannya adalah salah. Karbon dioksida dalam kadar…
- Sifat wajib bagi rasull sifat wajib bagi rasull Sifat wajib bagi rasul ada 4 yaitu shidiq (jujur) , amanah (dapat dipercaya) , fhatanah(cerdas) , tabligh (menyampaikan)
- Seorang petani telah presbiotik dengan titik dekat… seorang petani telah presbiotik dengan titik dekat 75 cm agar dapat membaca pada jarak baca normal 25 cm orang itu harus memakai kacamata dengan seseorang Jawaban : +2,67 D Diketahui:…
- Nilai keteladanan chiristina martha tiahahu nilai keteladanan chiristina martha tiahahu Nilai keteladanan yang dapat dicontoh dari sosok Martha Christina Tiahahu adalah sosok yang berani, setia pada ayah dan bangsanya, pantang menyerah, suka membantu orang lain,…
- Jumlah penduduk kabupaten tolitoli pada tahun 2014… jumlah penduduk kabupaten tolitoli pada tahun 2014 yaitu 223.318 jiwa terdiri dari 113.916 laki-laki dan 109.402 wanita, maka rasio jenis kelaminnya adalah .... a. 89 b. 98 c. 101 d.…
- Pada wanita, umumnya setiap 28 hari terjadi… Pada wanita, umumnya setiap 28 hari terjadi pelepasan sel telur dari ovarium. peristiwa pelepasan sel telur ini disebut ... Pelepasan sel telur dari ovarium disebut ovulasi. Ovarium merupakan alat reproduksi…
- Yang merupakan sifat sifat gelombang yaitu Yang merupakan sifat sifat gelombang yaitu Jawaban pertanyaan di atas adalah Refleksi (dapat dipantulkan), refraksi (dapat dibiaskan), Interferensi (dapat dipadukan), difraksi (dapat dilenturkan) Gelombang memiliki sifat, 4 di antaranya yaitu…
- Pak Ilham membeli 1 kantong roti dalam kemasan… pak Ilham membeli 1 kantong roti dalam kemasan plastik pada kemasanya tertulis isi 120 roti kering seperempat bagian diberikan anak pertama ⅓bagian untuk anak kedua 0,2 bagian untuk anak ketiga…
- Pada perlombaan menyanyi secara online diikuti 15… pada perlombaan menyanyi secara online diikuti 15 anak yang berumur 8 tahun, 25 anak yang berumur 9 tahun, dan 10 anak yang berumur 10 tahun. jika pada lomba tersebut akan…
- Pada penderita albuminuria, kadar albumin di dalam… pada penderita albuminuria, kadar albumin di dalam darah berkurang karena ikut dikeluarkan bersama urine. Akibatnya tekanan osmotik dalam darah makin berkurang. Kondisi tersebut dapat mengakibatkan... a. terbentuknya endapan garam pada…
- Adi berlatih renang 8 hari sekali, Beni berlatih se-… Adi berlatih renang 8 hari sekali, Beni berlatih se- tiap 6 hari sekali dan Coki setiap 12 hari sekali.Ji ka mereka berlatih bersama pada hari Senin, ma- ka ketiga anak…
- Tentukan semua bilangan prima yang terletak diantara… Tentukan semua bilangan prima yang terletak diantara dua bilangan berikut. 32 dan 55 Jawaban dari soal tersebut adalah 37, 41, 43, 47, dan 53 Bilangan prima adalah bilangan yang hanya…
- Perhatikan kalimat-kalimat acak berikut! 1. Novel… perhatikan kalimat-kalimat acak berikut! 1. Novel karya Luluk Hidayatul Fajriyah berkisah tentang perjuangan tokoh bernama Natasha 2. Kay Loovi ingin mendapatkan hatinya Iqbal,seorang pria yang dirinya kagumi saat masih duduk…
- Tuliskan gaya hidup yang dapat mencegah penyakit AIDS tuliskan gaya hidup yang dapat mencegah penyakit AIDS Gaya hidup yang dapat mencegah penyakit AIDS adalah: 1. Hindarilah sentuhan langsung dengan darah, sperma, juga air liur, air seni, air mata,…
- Jika permukaan bidang miring licin maka balok akan… Perhatikan gambar berikut ini! Jika permukaan bidang miring licin maka balok akan meluncur dengan gaya sebesar... a. F = mg tan60° b. F = mg cos60° c. F = mg…
- Andika berlatih renang setiap 4 hari sekali Boni… Andika berlatih renang setiap 4 hari sekali Boni berlatih setiap 7 hari sekali kedua anak berlatih bersamaan pertama kali pada tanggal 18 Januari 2019 pada tanggal berapa mereka akan berlatih…
- Sebutkan tiga patahan atau sesar yang terjadi akibat… sebutkan tiga patahan atau sesar yang terjadi akibat pergeseran lempeng pada kerak bumi Tiga patahan atau sesar yang terjadi akibat pergeseran lempeng pada kerak bumi adalah normal fault, reserve fault,…
- Hal apa yang dilakukan Inggris dalam mengimbangi… hal apa yang dilakukan Inggris dalam mengimbangi perang melawan Jerman Jawabannya adalah : Merekrut setengah juta pria Inggris untuk dijadikan tentara sukarela Untuk lebih jelasnya, simaklah pembahasan berikut ini :…
- Pada mata pelajaran geografi, Ani berbeda pendapat… Pada mata pelajaran geografi, Ani berbeda pendapat dengan Joni. Menurut Ani, jumlah penduduk lelaki indonesia lebih banyak daripada jumlah penduduk perempuan. Namun menurut Joni, jumlah penduduk lelaki lebih sedikit daripada…
- Bagaimana mekanisme terjadinya celiac bagaimana mekanisme terjadinya celiac Jawaban yang benar adalah mekanisme terjadinya penyakit celiac diawali saat sistem kekebalan tubuh bereaksi tidak normal terhadap gliadin lalu sistem imun tubuh penderita akan menganggapnya sebagai…
- Perahu bermassa 60 kg dipakai seorang anak yang… 19. Perahu bermassa 60 kg dipakai seorang anak yang bermassa 40 kg Bergerak dengan kelajuan 10 m/s, kemudian anak tersebut meloncat ke belakang berlawanan gerak perahu sebesar 5 m/s. Maka…