Hitunglah volume gas oksigen yang dihasilkan dari pemanasan 56 gram Kalium nitrat (KNO3) yang juga menghasilkan Kalium Nitrat pada STP! (Ar K = 39, N =14, O = 16)
Jawaban : 6,21 liter
Ralat untuk hasil pemanasan kalium nitrat seharusnya adalah kalium nitrit
Stoikiometri adalah bagian dari ilmu kimia yang mempelajari tentang hubungan kuantitatif zat-zat dalam suatu reaksi kimia.
Mr KNO3 = Ar K + Ar N + 3xAr O
Mr KNO3 = (39 + 14 + 3×16) g/mol
Mr KNO3 = 101 g/mol
mol KNO3 = massa/Mr
mol KNO3 = 56 g/101 g/mol
mol KNO3 = 0,55 mol
Pada persamaan reaksi setara, perbandingan koefisien reaksi sama dengan perbandingan molnya.
2KNO3 → 2KNO2 + O2
mol O2 = 1/2 x mol KNO3
mol O2 = 1/2 x 0,55 mol
mol O2 = 0,28 mol
volume O2 = mol x 22,4 L/mol (STP)
volume O2 = 0,28 mol x 22,4 L/mol
volume O2 = 6,21 liter
Jadi, volume gas oksigen yang dihasilkan adalah 6,21 liter.
Rekomendasi Lain :
- Persamaan kimia N2(g)+O2(g)->N2O5(g) a.tentukan… persamaan kimia N2(g)+O2(g)->N2O5(g) a.tentukan koefisien nya b jika digunakan 10 l gas n2 berapa liter gas 02 yang diperlukan untuk Jawaban yang benar adalah koefisien persamaan reaksinya adalah 2,5,2 dan…
- Tata nama senyawa poliatomik : 7. K2S2O3 Tata nama senyawa poliatomik : 7. K2S2O3 nama senyawa tersebut adalah kalium tiosulfat. Agar lebih jelas simak pembahasan berikut yaa :) Senyawa poliatomik adalah senyawa yang disusun oleh ion poliatomik,…
- Senyawa hidrokarbon dengan massa 92 gram dibakar… Senyawa hidrokarbon dengan massa 92 gram dibakar dengan oksigen sehingga menghasilkan 132 gram CO2 dan 72 gram H20. Tentukan rumus molekul senyawa tersebut! (Ar H= 1, C = 12, 0…
- TNT dibuat dengan mereaksikan toluena dengan ... TNT dibuat dengan mereaksikan toluena dengan ... a. nitrogen b. nitrida c. asam nitrat d. nitrogen dioksida e. asam nitrit Jadi, jawabannya adalah c. asam nitrat. Untuk lebih jelasnya simak…
- Rumus kimia kalium nitrida rumus kimia kalium nitrida Jawaban: Kalium nitrida = K3N Untuk menentukan rumus kimia dari kalium nitrida, perlu ditentukan unsur-unsur penyusunnya. Kalium nitrida terdiri dari unsuk kalium dan nitrogen. Kalium nitrida…
- Panjang sebuah balok 18cm,lebarnya 12cm,dan… panjang sebuah balok 18cm,lebarnya 12cm,dan tingginya 25 cm,hitunglah volume balok? v balok = p x l x t = 18 x 12 x 25 =216 x 25 =5.400³ jadi volume…
- Berapakah persen massa dari 30 gram gula yang… Berapakah persen massa dari 30 gram gula yang dilarutkan dalam air sebanyak 100 gram? Jawaban : 23,08% Persen massa (% massa) adalah nilai yang menunjukkan perbandingan massa zat dengan massa…
- Suatu senyawa memiliki massa 100 g dan mengandung… Suatu senyawa memiliki massa 100 g dan mengandung unsur C 41,82%, unsur H 6,51% dan unsur O 51,67%. Tentukan rumus empiris senyawa tersebut! (Ar C=12, Ar H=1, Ar O=16). Jawaban…
- Pasangan zat di bawah ini yang keduanya merupakan… Pasangan zat di bawah ini yang keduanya merupakan senyawa adalah ... a. air dan gula b. garam dan arang c. oksigen dan besi d. oksigen dan kayu Jawaban yang benar…
- Massa unsur nitrogen yang terkandung dalam urea… Massa unsur nitrogen yang terkandung dalam urea CO(NH2)2 dengan MR 60 adalah... gram Massa nitrogen yang terkandung dalam 100 gram urea adalah 46,67 gram. Massa suatu unsur dalam senyawa/cuplikan dapat…
- Bagaimana cara mengeksplorasi teknik olah tubuh? Bagaimana cara mengeksplorasi teknik olah tubuh? Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah pemanasan, stretching, dan intensitas gerak serta kelenturan. Berikut ini penjelasannya. Olah tubuh bisa dilakukan dengan berbagai hal sebagai berikut:…
- Tembaga beraksi dengan belerang dan membentuk… Tembaga beraksi dengan belerang dan membentuk senyawa tembaga sulfida. Jika 10 gram tembaga di reaksikan dengan belerang akan menghasilkan 15 gram tembaga sulfida. Jika 6 gram tembaga dipanaskan dengan 10…
- Tahapan daun nitrogen tahapan daun nitrogen Proses Daur Nitrogen 1. Fiksasi nitrogen Fiksasi nitrogen adalah proses perubahan nitrogen dari atmosfer menjadi amonia. 2. Nitrifikasi Nitrifikasi adalah proses oksidasi biologis amonia dengan oksigen menjadi…
- Berapa Volume 1 gram gas hidrogen yang diukur pada… Berapa Volume 1 gram gas hidrogen yang diukur pada suhu 25°C dan tekanan 1 atm Jawaban yang benar adalah 12,2 L. Gas ideal merupakan gas teoretik yang digunakan untuk mempelajari…
- Saat menata rambut seorang pegawai salon menggunakan… saat menata rambut seorang pegawai salon menggunakan hair spray.penggunaan hair spray secara berlebihan dapat merusak lingkungan karena mengakibatkan terjadinya.... a.hujan asam yang disebabkan oleh sulfur dioksida b.penipisan lapisan ozon yang…
- Reaksi kimia yang terjadi pada pertiatiwa… reaksi kimia yang terjadi pada pertiatiwa fermentasi,seperti pada pembuatab tape adalah Reaksi pada fermentasi tape yaitu C6H12O6 (glukosa) => 2 C2H5OH (bioetanol) + 2 CO2 (karbon dioksida) + 2 ATP.…
- Penebangan dan pembakaran hutan sangat berdampak… penebangan dan pembakaran hutan sangat berdampak buruk karena hutan dapat menyerap......di atmosfer Hutan memiliki kemampuan untuk menyerap gas karbon dioksida untuk proses fotosintesis dan menghasilkan oksigen sehingga dapat mencegah pemaasan…
- Perhatikan persamaan reaksi berikut: N2(g) + H2(g) →… Perhatikan persamaan reaksi berikut: N2(g) + H2(g) → NH3(g) Jika 11,2 liter gas hydrogen (STP) direaksikan dengan gas nitrohen untuk membentuk senyawa ammonia, maka tentukan jumlah molekul dan massa NH3…
- Paman memiliki akuarium ikan berbentuk kubus dengan… Paman memiliki akuarium ikan berbentuk kubus dengan panjang sisi 60 cm yang terisi air penuh. Volume air dikuras sehingga berkurang sebanyak 200 liter. Berapa liter volume air kolah ikan sekarang?…
- Jika diketahui Ar Fe = 56, S = 32, O = 16, hitung… Jika diketahui Ar Fe = 56, S = 32, O = 16, hitung massa S yg terdapat dalam 40 gram Fe2 ( SO4 )3 Jawaban yang benar adalah 9,6 gram.…
- Kaleng cat 25kg berbentuk tabung memiliki jari jari… kaleng cat 25kg berbentuk tabung memiliki jari jari 21 cm dan tinggi 40cm jika 1/4 bagian kaleng cat tersebut kosong, berapa liter cat yang ada di kaleng? Jawaban : 41,58…
- Apa dampak pemanasan global apa dampak pemanasan global jawaban dari soal tersebut yaitu wabah penyakit, es kutub mencair, kualitas air menurun, kuantitas air berkurang, suhu air laut meningkat, permukaan air laut naik, adanya kabut…
- Apa yang dimaksud dengan pasteruasi? Apa yang dimaksud dengan pasteruasi? Pasteurisasi adalah sterilisasi kuman dengan pemanasan 600C. Ikuti pembahasannya yuk. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah pedoman dalam mencari arti atau makna kata. Makna kata…
- Hitunglah volume balok dengan panjang:15 cm,lebar:6… hitunglah volume balok dengan panjang:15 cm,lebar:6 cm dan tinggi:16 cm Rumus volume balok adalah: V balok = p x l x t Keterangan: p = panjang l= lebar t= tinggi…
- Apa itu oksigen???? pliiis tolong dijawab yaa ???? apa itu oksigen???? pliiis tolong dijawab yaa ???? Jawabannya yaitu salah satu unsur zat yang sangat dibutuhkan bagi makhluk hidup untuk melakukan semua bentuk prosesi kehidupan. Yuk simak penjelasan berikut…
- Kenapa kita harus pemanasan sebelum olahraga kenapa kita harus pemanasan sebelum olahraga agar tidak cedera
- Tentukan massa dari 1.5 mol CH4 (Ar C=12, H=1) Tentukan massa dari 1.5 mol CH4 (Ar C=12, H=1) • Diketahui: n CH₄ = 1,5 mol Ar C = 12 Ar H = 1 • Ditanyakan: m CH₄ = .…
- Baking soda NaHCO3 bereaksi dengan larutan HCl… Baking soda NaHCO3 bereaksi dengan larutan HCl menghasilkan natrium klorida air dan gas karbondioksida. Jika kalor yang diserap pada reaksi tersebut sebesar 11,8 kJ per mol, tuliskan persamaan termokimia! Jadi,…
- Tentukan kemolaran ( molaritas ) larutan berikut! a.… Tentukan kemolaran ( molaritas ) larutan berikut! a. 0,2 mol C12H22O11 dalam 200 mL larutan b. 9 gram C6H12O11 dalam 500 mL larutan c. Larutan yang mengandung 12% massa CH3COOH,…
- Fenomena atmosfer berupa menipisnya lapisan ozon… Fenomena atmosfer berupa menipisnya lapisan ozon akibat efek rumah kaca dan pemanasan gelobal terjadi pada lapisan udara bagian .... a. eksosfer b. stratosfer c. termosfer d. troposfer e. mesosfer Jawaban…