Berapakah kecepatan cahaya di suatu medium yang indeks biasnya 1,6 ….
A. 1,87 x 10^8 m/s
B. 1,88 x 10^8 m/s
C. 1,89 x 10^8 m/s
D. 1,90 x 10^8 m/s
E. 1,91 x 10^8 m/s
Jawaban : B. 1,88 x 10^8 m/s
Diketahui:
n2 = 1,6
Ingat:
indeks bias udara (n1) = 1
kecepatan cahaya di udara (v1) = 3 x 10^8 m/s
Ditanya: v2 = … ?
Pembahasan:
Pembiasan cahaya merupakan peristiwa perubahan arah rambat cahaya ketika berpindah dari satu medium ke medium lain yang memiliki kerapatan optik berbeda. Pada pembiasan cahaya berlaku:
v1 / v2 = n2 / n1
Keterangan:
n1 : indeks bias medium 1
n2 : indeks bias medium 2
v1 : kecepatan cahaya di medium 1 (m/s)
v2 : kecepatan cahaya di medium 2 (m/s)
Maka diperoleh:
v1 / v2 = n2 / n1
3 x 10^8 / v2 = 1,6 / 1
3 x 10^8 / v2 = 1,6
v2 = 3 x 10^8 / 1,6
v2 = 1,875 x 10^8 m/s
v2 = 1,88 x 10^8 m/s (pembulatan ke atas)
Jadi, kecepatan cahaya pada medium tersebut adalah 1,88 x 10^8 m/s.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.
Rekomendasi Lain :
- Mengapa di ruangan seperti ruang keluarga dirumah… mengapa di ruangan seperti ruang keluarga dirumah kita sebaiknya menggunakan lampu bohlam atau lampu pijar? (jelaskan) Jawabannya adalah agar pencahayaan merata Agar memperoleh pencahayaan yang merata maka menggunakan lampu bohlam…
- Sebuah benda bermassa 2 kg dihubungkan ke sebuah… Sebuah benda bermassa 2 kg dihubungkan ke sebuah pegas berkonstanta gaya 40 N/m. Benda itu bergerak dengan kelajuan 25 cm/s ketika berada pada posisi kesetimbangannya. Berapakah amplitudo gerak? Jawaban yang…
- Apa itu adaptasi apa itu adaptasi Adaptasi adalah cara organisme dalam mengatasi tekanan lingkungan sekitarnya untuk bertahan hidup. Organisme yang bisa beradaptasi terhadap lingkungannya mampu untuk memperoleh air, udara dan nutrisi. Selanjutnya organisme…
- Apa warna yang jadi ungu apa warna yang jadi ungu Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah warna merah dan biru. Yuk simak pembahasan berikut. Warna adalah spektrum tertentu yang umumnya terdapat dalam suatu cahaya sempurna atau…
- Posisi sebuah titik yang berputar dinyatakan oleh… Posisi sebuah titik yang berputar dinyatakan oleh teta=4t-3t²+t³ dengan teta dalam radian dan t dalam sekon. Berapakah kecepatan sudut rata-rata titik tersebut, jika t=0 sampai dengan t=3 sekon. Jawaban pertanyaan…
- ijo + unggu = ijo + unggu = Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah hijau pudar. Yuk simak pembahasan berikut. Warna adalah spektrum tertentu yang umumnya terdapat dalam suatu cahaya sempurna atau merupakan kesan yang…
- Gerhana matahari dapat terjadi karena Gerhana matahari dapat terjadi karena Gerhana matahari terjadi karena posisi bulan berada diantara bumi dan matahari, sehingga bulan menutupi sebagian atau seluruh cahaya matahari yang masuk ke bumi. Terdapat beberapa…
- Dua bola P dan Q masing-masing memiliki massa 200 g… Dua bola P dan Q masing-masing memiliki massa 200 g dan 300 g bergerak saling menyongsong. Bola P bergerak ke kanan dengan kecepatan 10 m/s dan bola Q bergerak ke…
- sebuah meja berada pasa posisi 4t^3 – 10t^2 – t,… sebuah meja berada pasa posisi 4t^3 – 10t^2 – t, berapakah kecepatan meja tersebut pada saat detik ke 2 adalah ....? Jawaban yang benar adalah 7 m/s. Pembahasan: Jika diketahui…
- Tentukanlah besar sudut datang polarisasi pada kaca… Tentukanlah besar sudut datang polarisasi pada kaca dengan indeks bias 1.2! Jawaban yang benar adalah 50,2° Cahaya terpolarisasi dapat diperoleh dari cahaya tak terpolarisasi dengan cara pemantulan. Cahaya pantul terpolarisasi…
- kecepatan mobil A adalah 45 km/jam.kecepatan mobil B… kecepatan mobil A adalah 45 km/jam.kecepatan mobil B adalah 1 km/menit.mobil manakah yang paling cepat?.... Jawaban: Mobil B Membandingkan dua besaran dapat dilakukan dengan membandingkan nilainya dengan syarat kedua besaran…
- Jarak antara garis terang dan garis gelap terdekat… Jarak antara garis terang dan garis gelap terdekat pada percobaan Young 0,1 mm jika layar terletak sejauh 180 cm dari celah ganda. Apabila Iebar celah 0,4 mm, hitung panjang gelombang…
- Cepat rambat bunyi pada suhu 0 °C adalah 332 m/s.… Cepat rambat bunyi pada suhu 0 °C adalah 332 m/s. Cepat rambat bunyi pada suhu 25 °C adalah .... Jawaban yang benar adalah 347 m/s. Cepat rambat bunyi di udara…
- Tekanan udara dipengaruhi oleh kerapatan udara itu… Tekanan udara dipengaruhi oleh kerapatan udara itu sendiri. Tekanan udara berubah dan berbeda menurut .... a. suhu, angin, dan awan b. awan, kelembapan, dan suhu c. lokasi, ketinggian tempat, dan…
- Dua celah sempit satu sama lain berjarak 2 mm.… dua celah sempit satu sama lain berjarak 2 mm. seberkas cahaya melewati kedua celah tersebut dan jatuh pada layar yang berjarak 1,5 m dari celah. jika jarak antara dua garis…
- Kenapa Air warna nya bening? Kenapa Air warna nya bening? jawaban pada soal ini adalah karena air tidak menyerap sinar tampak. Pembahasan: Jika air terkena cahaya (misalnya cahaya matahari) dengan panjang gelombang sekitar 400 -…
- Adi menempuh perjalanan dari Semarang ke Yogyakarta… Adi menempuh perjalanan dari Semarang ke Yogyakarta dalam waktu 3 jam. Apabila jarak kedua kota tersebut adalah 129 Km, mak kecepatan rata- rata perjalanannya adalah ... Jawabannya adalah Yuk, simak…
- Sifat cahaya...? Sifat cahaya...? jawaban dari pertanyaan tersebut adalah Cahaya merambat lurus, Cahaya menembus benda bening. Cahaya dapat dipantulkan, Cahaya dapat dibiaskan. Berikut penjelasannya. Sifat-sifat cahaya sebagai berikut: 1. Cahaya merambat lurus:…
- Jika Foton memiliki energi 4,4×10pangkat negatif 10… jika Foton memiliki energi 4,4×10pangkat negatif 10 juole maka panjang gelombang nya adalah.... jawaban dari pertanyaan ini adalah 4,52 × 10^-16 m. Diketahui : E = 4,4× 10^-10 J Ditanya…
- Cahaya monokromatik yang memiliki panjang gelombang… Cahaya monokromatik yang memiliki panjang gelombang 6.600 Å dijatuhkan pada permukaan logam yang memiliki fungsi kerja 1,5 eV. Jika nilai konstanta Planck = 6,6×10^(-34) Js dan kecepatan cahaya = 3×10^8…
- Pipa U mula mula diisi air, kemudian pada salah… Pipa U mula mula diisi air, kemudian pada salah salah satu kaki pipa dimasukkan minyak tanah setinggi 10 cm, jika massa jenis air 1000 kg/m3 dan massa jenis minyak 800…
- Sebuah cermin cembung dengan jari-jari kelengkungan… Sebuah cermin cembung dengan jari-jari kelengkungan = 100 cm digunakan untuk memantulkan cahaya dari sebuah benda yang terletak 75 cm di depan cermin. Tentukan: jarak bayangan! Jawabannya adalah 30 cm…
- Keluarga pak hamzah sedang liburan ke Bali. Mereka… Keluarga pak hamzah sedang liburan ke Bali. Mereka menginap di suatu hotel daerah Gianyar. Waktu menuju tempat resepsionis untuk melakukan check in pak hamzah melewati kolam renang. Tanpa sengaja kunci…
- Tiga buah roda bergerigi A dan B dan dirangkai… tiga buah roda bergerigi A dan B dan dirangkai seperti gambar berikut. jari jari roda A 15 cm, jari jari roda B 10 cm, sedangkan jari jari roda C 25…
- Sebuah kisi difraksi dengan konstanta kisi 500… Sebuah kisi difraksi dengan konstanta kisi 500 garis/cm digunakan untuk mendifraksikan cahaya pada layar yang berjarak 1 m dari kisi. Jika jarak antara dua garis terang berurutan pada layer adalah…
- Mencapai kecepatan terbesarnya 4 sekon setelah start… Mencapai kecepatan terbesarnya 4 sekon setelah start dari keadaan diam. dan saat itu, ia telah berpindah sejauh 24 m. Tentukan percepatan pelari (anggap konstan), dan besar kecepatan terbesar yang dicapainya!…
- Sebuah kubus ketika diukur oleh pengamat yang diam… Sebuah kubus ketika diukur oleh pengamat yang diam di bumi mempunyai volume 1.000 cm3. Kemudian, terdapat sebuah pesawat antariksa yang sedang bergerak dengan kecepatan 0,6c. Besar volume kubus ketika diukur…
- Sebuah pesawat terbang yang sedang melaju dengan… Sebuah pesawat terbang yang sedang melaju dengan kecepatan 100 m/s arah horizontal, dan pada ketinggian 2 000 m di atas tanah menjatuhkan perbekalan. Percepatan gravitasi 10 m/s2. Tentukan kecepatan perbekalan…
- Penemuan karya Ibnu haytham penemuan karya Ibnu haytham Jawabannya adalah: Penemu ilmu optik. Pembahasan: Kontribusi ilmuwan Islam terhadap perkembangan keilmuan di dunia tidak perlu diragukan lagi. Sejarah pun telah mencatat sejumlah penemu Muslim, di…
- Bulan kadang tampak bercahaya. Namun, bulan tidak… Bulan kadang tampak bercahaya. Namun, bulan tidak termasuk bintang. Mengapa demikian? Jelaskan Jawaban pertanyaan di atas adalah karena bulan tidak dapat menghasilkan cahaya sendiri. Namun, bulan akan tampak bercahaya pada…