Sebuah pesawat terbang yang sedang melaju dengan kecepatan 100 m/s arah horizontal, dan pada ketinggian 2 000 m di atas tanah menjatuhkan perbekalan. Percepatan gravitasi 10 m/s2. Tentukan jarak horizontal (mendatar) pesawat terhadap sasaran pada saat perbekalan dijatuhkan!
Jawaban yang benar adalah 2000 m.
Diketahui:
v0x = 100 m/s
v0y = 0 m/s
y0 = 2000 m
g = 10 m/s²
y = 0 m
Ditanya:
t = ?
Pembahasan:
Gerak parabola merupakan perpaduan antara gerak lurus beraturan pada sumbu x dan gerak lurus berubah beraturan pada sumbu y.
Tinjau gerak pada sumbu y.
y = y0 + v0y.t – ½.g.t²
Keterangan
y0, y = ketinggian awal, akhir (m)
v0y = kecepatan awal pada sumbu y (m/s)
t = selang waktu (s)
g = percepatan gravitasi (m/s²)
Sehingga
y = y0 + v0y.t – ½.g.t²
0 = 2000 + 0.t –½.10.t²
0 = 2000 – 5t²
t² = 2000/5
t² = 400
t = 20 s
Tinjau sumbu x.
x = v0x.t
Keterangan
x = jarak tempuh horizontal (m)
v0x = kecepatan awal pada sumbu x (m/s)
Sehingga
x = v0x.t
x = 100.20
x = 2000 m
Jadi, jarak horizontal (mendatar) pesawat terhadap sasaran pada saat perbekalan dijatuhkan adalah 2000 m.
Rekomendasi Lain :
- Tiga buah bola besi A, B, dan C memiliki massa… 2. Tiga buah bola besi A, B, dan C memiliki massa berturut-turut 2 kg, 6 kg, dan 4 kg. Bola besi disusun secara horizontal dari kiri dengan urutan A-C-B. Jarak…
- Gaya 50 N digunakan untuk menarik benda 10 kg… Gaya 50 N digunakan untuk menarik benda 10 kg sepanjang suatu meja datar. Jika gaya gesekan 15 N yang menghambat gerak bekerja pada benda itu, hitung percepatan benda. Jawaban yang…
- Dari puncak sebuah menara setinggi 45 m dijatuhkan… Dari puncak sebuah menara setinggi 45 m dijatuhkan sebuah batu. Jika percepatan gravitasi bumi 10 m/s^2, kecepatan batu pada saat tepat menyentuh tanah adalah ... Jawaban : 30 m/s Diketahui:…
- Bola dilempar dengan kecepatan awal 5 m/s. Arah… Bola dilempar dengan kecepatan awal 5 m/s. Arah lemparan 30° terhadap horizontal. Jika massa bola 1 kg, energi kinetik bola pada saat dilempar adalah... a. 7,5 J b. 10 J…
- Bola bermassa 400 gram dilempar kebawah dari… bola bermassa 400 gram dilempar kebawah dari ketinggian 10 m jika percepatan gravitasinya 10 m/s² jika pada ketinggian 9 m bola memiliki kecepatan 8 m/s maka energi kinetik pada ketinggian…
- Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan… Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan awal 30 m/s, jika g = 10 m/s2. Maka hitung ketinggian benda saat EP = 3 Ek Jawaban yang benar adalah…
- Sebuah dragline excavator (mesin bola penghancur)… Sebuah dragline excavator (mesin bola penghancur) digunakan untuk menghancurkan sebuah rumah ditunjukkan pada gambar berikut. Jika titik P menunjukkan ketinggian awal bola penghancur sebelum dijatuhkan, maka energi kinetik bola penghancur…
- Dua benda A dan B yang masing-masing memiliki massa… Dua benda A dan B yang masing-masing memiliki massa 4 kg dan 9 kg terpisah pada jarak 20 cm. Selanjutnya, benda C yang massanya 2 kg akan diletakkan pada satu…
- Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga… Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga kelajuan 10 m/s. Jika massa mobil 1.500 kg dan mobil bergerak dalam waktu 3 sekon, hitunglah daya mobil pada saaat t = 2…
- Koordinat titik A berjarak 5 satuan terhadap sumbu x… Koordinat titik A berjarak 5 satuan terhadap sumbu x dan berjarak 7 satuan terhadap sumbu y. Koordinat titik A adalah.... A. (7,−5) B. (5,7) C. (5,−7) D. (−5,−7) jawaban untuk…
- Jika jari-jari bumi adalah R. Ketinggian diatas… Jika jari-jari bumi adalah R. Ketinggian diatas permukaan bumi dengan percepatan gravitasinya sebesar g/9 adalah... A. R B. 2R C. 3R D. 4R E. 5R jawaban yang benar adalah B.…
- 1. Pada saat terbang pada ketinggian tertentu suhu… 1. Pada saat terbang pada ketinggian tertentu suhu di dalam pesawat adalah 21 C, sedangkan suhu di luar pesawat adalah 34 "C di bawah nol. Setiap naik 70 meter, suhu…
- Kecepatan sebuah pesawat dituliskan dengan persamaan… kecepatan sebuah pesawat dituliskan dengan persamaan V(t)= 2t² + 0,5t³. Nilai V dalam m/s dan t dalam sekon. Tentukan persamaan posisi pesawat jawaban pada soal ini adalah (2/3 t^3 +…
- Pada suatu titik diluar bumi sejauh x dari pusat… pada suatu titik diluar bumi sejauh x dari pusat bumi percepatan gravitasi adalah 2,5 Nkg—¹. percepatan gravitasi pada permukaan bumi adalah 10 2,5 Nkg—¹. jari-jari bumi kira-kira mendekati nilai... Jawabannya…
- Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada… Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai licin dari keadaan diam. Tentukan jarak yang ditempuh balok setelah 10 s! Jawaban : 250 m Diketahui: m =…
- Diketahui sebuah lemari bermassa 8 kg dinaikkan ke… diketahui sebuah lemari bermassa 8 kg dinaikkan ke lantai-5 sebuah gedung apartemen dengan energi potensial sebesar 2000 Joule. Berapa tinggi lantai ke-8 jika selisih tinggi setiap lantai apartemen tersebut 6m?…
- Dua buah benda masing-masing massanya m1 kg dan m2… Dua buah benda masing-masing massanya m1 kg dan m2 kg ditempatkan pada jarak r meter. Gaya gravitasi yang dialami kedua benda F1. Jika jarak antara kedua benda digeser 4r meter…
- Pada puncak suatu gedung setinggi 80 m (dari bagian… Pada puncak suatu gedung setinggi 80 m (dari bagian pinggir gedung) sebuah peluru ditembakkan vertikal ke atas dengan kelajuan awal 30 m/s. Waktu yang dibutuhkan peluru tersebut untuk mencapai dasar…
- Buah kelapa bermassa 1500 gram jatuh. Tentukan besar… Buah kelapa bermassa 1500 gram jatuh. Tentukan besar energi potensial, energi kinetik, dan energi mekanik saat kelapa berada di titik A dan pada saat itu kecepatan kelapa adalah 5 m/s!…
- Tolong bantu jawab ya, kak/bang/dek/om/… Tolong bantu jawab ya, kak/bang/dek/om/ tante/pak/bu/ yang sebaya dengan saya dikasih lima contoh ya soal: perbedaan gaya dan gerak Thank's you kelas :4 tema :8 halaman:9 Jawaban atas pertanyaan tersebut…
- Adi melakukan perjalanan menempuh jarak 50 km… adi melakukan perjalanan menempuh jarak 50 km menggunakan sepeda motor. selama 45 menit pertama, ia melaju dengan kecepatan tetap dan jarak yang ia tempuh hanya 30 km. kemudian, ia terus…
- Gerak tarian meliputi gerak… gerak tarian meliputi gerak .........,........,..........dan .......... Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah gerak terpola, gerak spontan, gerak improvisasi,gerak maknawi dan gerak murni. Berikut ini pembahasannya ya! Macam gerak tari antara lain…
- Tentukan bayangan titik A(3,5) jika ditranslasikan… Tentukan bayangan titik A(3,5) jika ditranslasikan terhadap T ((-5)¦8) dilanjutkan dicerminkan terhadap sumbu x ! Jawaban: A''(-2, -13) translasi (a, b): A(x, y) → A'(x+a, y+b) refleksi terhadap sumbu x…
- Sebuah balok dengan massa 10 kg mula mula diam… Sebuah balok dengan massa 10 kg mula mula diam terletak pada lantai datar yang licin, di mana pada benda tersebut bekerja gaya sebesar 30 newton dengan sudut 45 derajat terhadap…
- Dua mesin det pada pesawat boeing 767 masing-masing… Dua mesin det pada pesawat boeing 767 masing-masing mampu memberikan gaya dorong pesawat sebesar 197.000 N. Jika pesawat itu terbang dengan kelajuan tetap 900 km/jam berapa daya mesin? a. 66.000…
- Tentukan titik potong grafik f(x) = -4x²+4x+5… tentukan titik potong grafik f(x) = -4x²+4x+5 terhadap sumbu x dan y jawaban dari pertanyaan di atas adalah titik potong sumbu-x fungsi ????(????) tersebut adalah ((−1+√(21))/2, 0) dan ((−1−√(21))/2, 0),…
- Perhatikan grafik fungsi kuadrai Tentukan : sumbu simetri Perhatikan grafik fungsi kuadrai Tentukan : sumbu simetri Jawaban dari pertanyaan di atas adalah x = 2 Perhatikan konsep berikut. Persamaan kuadrat yang melalui (x1, 0) dan (x2, 0) dirumuskan:…
- Dua buah benda yang masing-masing bermassa m1 = 36… dua buah benda yang masing-masing bermassa m1 = 36 kg dan m2 = 64 kg terpisah sejauh 20 meter. jika kuat medan gravitasi di titik P yang terletak pada garis…
- Segi empat ABCD dengan titik sudut di A(3, –1), B(… Segi empat ABCD dengan titik sudut di A(3, –1), B( 7, –3), C (4, –4), dan D (–3, –7) direfleksikan terhadap sumbu Y. Tentukan koordinat B' dan D' berturut-turut adalah…
- Mencapai kecepatan terbesarnya 4 sekon setelah start… Mencapai kecepatan terbesarnya 4 sekon setelah start dari keadaan diam. dan saat itu, ia telah berpindah sejauh 24 m. Tentukan percepatan pelari (anggap konstan), dan besar kecepatan terbesar yang dicapainya!…