Dari puncak sebuah menara setinggi 45 m dijatuhkan sebuah batu. Jika percepatan gravitasi bumi 10 m/s^2, kecepatan batu pada saat tepat menyentuh tanah adalah …
Jawaban : 30 m/s
Diketahui:
h = 45 m
g = 10 m/s^2
Ditanya:
v = … ?
Pembahasan:
Gerak jatuh bebas adalah gerak vertikal ke bawah dengan kecepatan awal nol.
Kecepatan benda saat menyentuh tanah dirumuskan:
v = √(2gh)
Keterangan:
v : kecepatan benda saat menyentuh tanah (m/s)
g : percepatan gravitasi (10 m/s²)
h : ketinggian awal (m)
Dengan menerapkan rumus di atas, diperoleh:
v = √(2gh)
v = √(2 x 10 x 45)
v = √900
v = 30 m/s
Jadi, kecepatan batu pada saat tepat menyentuh tanah adalah 30 m/s.
Rekomendasi Lain :
- Sebuah pesawat terbang yang sedang melaju dengan… Sebuah pesawat terbang yang sedang melaju dengan kecepatan 100 m/s arah horizontal, dan pada ketinggian 2 000 m di atas tanah menjatuhkan perbekalan. Percepatan gravitasi 10 m/s2. Tentukan jarak horizontal…
- sebuah meja berada pasa posisi 4t^3 – 10t^2 – t,… sebuah meja berada pasa posisi 4t^3 – 10t^2 – t, berapakah kecepatan meja tersebut pada saat detik ke 2 adalah ....? Jawaban yang benar adalah 7 m/s. Pembahasan: Jika diketahui…
- Sebuah bola di lemparkan vertikal dengan kecepatan… 2. Sebuah bola di lemparkan vertikal dengan kecepatan 20 m's dari atas bangunan bertingkat (g = 10 m's2). Bila tinggi bangunan itu 80 m, hitunglah: a. Kecepatan benda 3 s…
- Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 72 km/jam,… Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 72 km/jam, jika massa mobil 2 kuintal, berapakah energi kinetik mobil tersebut? Jawaban : 40.000 J Diketahui: m = 2 kuintal = 200 kg v…
- Perahu bermassa 60 kg dipakai seorang anak yang… 19. Perahu bermassa 60 kg dipakai seorang anak yang bermassa 40 kg Bergerak dengan kelajuan 10 m/s, kemudian anak tersebut meloncat ke belakang berlawanan gerak perahu sebesar 5 m/s. Maka…
- Dua benda berjarak 4m, masing-masing benda mengalami… Dua benda berjarak 4m, masing-masing benda mengalami gaya gravitasi sebesar 2700 N. Besar gaya gravitasi yang dialami jika kedua benda jaraknya jadi 12 m adalah A. 1350 N B. 900…
- Bola bermassa 200 g dilempar ke bawah dari… Bola bermassa 200 g dilempar ke bawah dari ketinggian 20 m dengan kecepatan 2 m/s. Energi kinetik pada ketinggian 8 m adalah: J. Jawaban : 24,4 J Diketahui: m =…
- Sebuah batu yg massanya 75 g memiliki berat 0,75 N.… Sebuah batu yg massanya 75 g memiliki berat 0,75 N. Ketika di celupkan seluruhnya ke dalam air, berat batu menjadi 0,4 N. Berapa gaya ke atas yg bekerja pada batu?…
- Benda a bermassa 50 kg mampu bergerak dengan… Benda a bermassa 50 kg mampu bergerak dengan kecepatan 10 m/s sedangkan benda b bermassa 30 kg mampu bergerak dengan kecepatan 5 m/s hitunglah perbandingan energi kinetik benda a dan…
- Sebuah benda bermassa 2 kg mula-mula dalam keadaan… Sebuah benda bermassa 2 kg mula-mula dalam keadaan diam di atas bidang datar licin. Benda mendapat gaya 20 N dengan arah 30 terhadap mendatar. Besarnya kecepatan benda setelah menempuh jarak…
- Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga… Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga kelajuan 10 m/s. Jika massa mobil 1.500 kg dan mobil bergerak dalam waktu 3 sekon, hitunglah daya mobil pada saaat t = 2…
- Nanda melakukan tendangan bebas dengan gaya 140 N.… Nanda melakukan tendangan bebas dengan gaya 140 N. Tepat setelah ditendang bola bergerak dengan kecepatan 20 m/s. jika sepatunya menyentuh bola dalam waktu 0,1 s maka massa bola yang digunakan…
- Sebuah balok dengan massa 2 Kg mula-mula diam… Sebuah balok dengan massa 2 Kg mula-mula diam dipermukaan tanah. Selanjutnya balok itu ditarik dengan gaya 25 N selama 2 sekon lalu dilepaskan. Energi kinetik balok pada saat jatuh ditanah…
- Bola bermassa 400 gram dilempar kebawah dari… bola bermassa 400 gram dilempar kebawah dari ketinggian 10 m jika percepatan gravitasinya 10 m/s² jika pada ketinggian 9 m bola memiliki kecepatan 8 m/s maka energi kinetik pada ketinggian…
- Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada… Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai licin dari keadaan diam. Tentukan jarak yang ditempuh balok setelah 10 s! Jawaban : 250 m Diketahui: m =…
- Sebuah mobil bermassa m bergerak dengan kecepatan 50… Sebuah mobil bermassa m bergerak dengan kecepatan 50 m/s sehingga memiliki energi kinetik sebesar 5000 Joule berapakah energi benda tersebut jika kecepatannya menjadi 75 m/s Jawaban : 11.250 J Diketahui:…
- Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan… Sebuah bola bermassa 0,2 kg dilempar keatas dengan kecepatan awal 30 m/s, jika g = 10 m/s2. Maka hitung ketinggian maksimum Jawaban yang benar adalah 45 m. Energi mekanik adalah…
- Semua benda bergerak dari keadaan diam hingga… semua benda bergerak dari keadaan diam hingga kecepatan 200 m persecond menempuh waktu empat second apabila benda tersebut bermassa 100 gram, gaya yang bekerja pada benda itu adalah Jawaban :…
- Desa Sari sebagai desa penghasil batu mulia. Karena… Desa Sari sebagai desa penghasil batu mulia. Karena batu mulia diambil secara terus-menerus sehingga banyak tanah yang rusak dan terkikis membuat desa tersebut sering terjadi longsor. Agar desa tersebut tidak…
- Apa jadinya jika bumi tidak memiliki gravitasi ? apa jadinya jika bumi tidak memiliki gravitasi ? jawaban dari pertanyaan diatas adalah bumi akan hancur dan tidak mungkin ada kehidupan. Gaya gravitasi bumi merupakan gaya tarik menarik sebuah benda…
- Roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm… roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm hitunglah kecepatan sudut Jawabannya adalah 16π rad/s Gerak melingkar beraturan didefinisikan sebagai gerak suatu benda menempuh lintasan melingkar dengan vektor kecepatan sudut…
- Roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm… roda katrol berjari-jari 20 cm berputar 480 rpm hitunglah kecepatan linier jawaban soal ini adalah 3,2 π m/s Diketahui: R= 20 cm= 0,2 m ω= 480 rpm= 480. 2π/60= 16…
- Jika massa bumi menjadi 3/4 massanya sekarang dan… jika massa bumi menjadi 3/4 massanya sekarang dan diameter nya menjadi setengah nya, maka besarnya percepatan gravitasi di permukaan bumi... jawaban pada soal ini adalah 3 kali percepatan gravitasi mula-mula.…
- Sebuah dragline excavator (mesin bola penghancur)… Sebuah dragline excavator (mesin bola penghancur) digunakan untuk menghancurkan sebuah rumah ditunjukkan pada gambar berikut. Jika titik P menunjukkan ketinggian awal bola penghancur sebelum dijatuhkan, maka energi kinetik bola penghancur…
- Sinta melakukan pengukuran massa benda di udara dan… Sinta melakukan pengukuran massa benda di udara dan di air menggunakan neraca. Jika massa benda di udara 5 kg, massa benda di air adalah 3 kg, serta percepatan gravitasi adalah…
- Batu dilempar ke atas dengan kecepatan 20 m/s dan… Batu dilempar ke atas dengan kecepatan 20 m/s dan ditangkap kembali sewaktu turun 5 meter di atas posisi awalnya jika percepatan gravitasi di tempat itu adalah 10 MS-² maka kecepatan…
- Sebuah balok dengan massa 2 Kg mula-mula diam… Sebuah balok dengan massa 2 Kg mula-mula diam dipermukaan tanah. Selanjutnya balok itu ditarik dengan gaya 25 N selama 2 sekon lalu dilepaskan. Energi kinetik balok pada saat jatuh ditanah…
- Sebuah benda beratnya 600 newton diletakkan diatas… Sebuah benda beratnya 600 newton diletakkan diatas lantai, luas bidang dari benda yang menyentuh lantai adalah 25 m², hitunglah tekanan pada lantai Jawaban : 24 N/m² Diketahui: A = 25…
- Alat untuk mengukur kecepatan gerak benda adalah . . . . Alat untuk mengukur kecepatan gerak benda adalah . . . . jawaban pada soal ini adalah velocimeter. Pembahasan: Velocimeter adalah sebuah alat yang digunakan untuk mengukur kecepatan benda. Sebagai alat…
- Suatu benda jatuh bebas dari ketinggian 45 m di atas… Suatu benda jatuh bebas dari ketinggian 45 m di atas tanah. Jika tumbukan dengan tanah elastis sebagian e = 0,1. Tentukan kecepatan pantul benda setelah tumbukan! Jawaban yang benar adalah…