2. nilai dari cos 330° = …..

2. nilai dari cos 330° = …..

Jawaban yang benar adalah ½√3

Sistem koordinat dapat terbagi ke dalam empat wilayah kuadran, yaitu
– Kuadran 1 berada dalam interval 0° ≤ x ≤ 90°
– Kuadran 2 berada dalam interval 90° ≤ x ≤ 180°
– Kuadran 3 berada dalam interval 180° ≤ x ≤ 270°
K
– Kuadran 4 berada dalam interval 270° ≤ x ≤ 360°

Berikut nilai-nilai dari sinus, cosinus, dan tangen di setiap kuadran
– Kuadran 1, semua nilai-nilai (sin, cos, dan tan) bernilai positif.
– Kuadran 2, hanya sin yang bernilai positif.
– Kuadran 3, hanya tan yang bernilai positif.
– Kuadran 4, hanya cos yang bernilai positif.

Ingat!
cos (360° – α) = cos α

330° berada pada kuadran 4 dan nilai cos positif.
Maka
cos 330°
= cos (360° – 30°)
= cos 30°
= ½ √3

Jadi nilai dari cos 330° adalah ½√3