Sebuah lemari yang massanya 120 kg dipindahkan sejauh 6 m oleh tiga orang siswa yang dayanya masing masing 40 N, 25 N dan 35 N waktu untuk memindahkan lemari 2 menit. Besar daya untuk memindahkan lemari tersebut adalah ….
A. 5 Watt
B. 10 Watt
C. 25 Watt
D. 30 Watt
E. 40 Watt
Jawaban: A. 5 Watt
Diketahui:
m = 120 kg
s = 6 m
t = 2 menit = 120 s
F = 40 N + 25 N + 35 N = 100 N
Ditanya: P = … ?
Pembahasan:
Daya adalah besarnya usaha atau energi yang dilakukan tiap satuan waktu. Secara matematis dirumuskan:
P = F x (s / t)
Keterangan:
P : daya (watt atau J/s)
t : waktu (s)
F : gaya (N)
s : perpindahan (m)
Maka diperoleh:
P = F x (s / t)
P = 100 x (6 / 120)
P = 100 x 0,05
P = 5 W
Jadi, daya untuk memindahkan lemari tersebut adalah 5 Watt.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.
Rekomendasi Lain :
- Sebuah lampu memiliki spesifikasi 80W;220V. Jika… Sebuah lampu memiliki spesifikasi 80W;220V. Jika lampu tersebut dipasang pada sumber tegangan 110 volt, maka hambatan lampu dan daya yang dipakai oleh lampu adalah... a. 150 ohm dan 20 Watt…
- Di suatu kelurahan pada tahun 2006 terdapat 180… Di suatu kelurahan pada tahun 2006 terdapat 180 orang siswa dengan rincian sebagi berikut: 90 orang siswa SD, 50 orang siswa SLTP, 30 orang siswa SMA, dan 10 orang siswa…
- Jarak antara rumah Arfan ketempat kursus adalah 10… Jarak antara rumah Arfan ketempat kursus adalah 10 km jika Arfan memerlukan waktu 20 menit untuk sampai ke tempat kursus kecepatan Arfan adalah.... Km/menit Jawaban: 0,5 km/menit Rumus menghitung kecepatan:…
- PENGOI.A.HAN MIAKANAN Beberapa bahan makanan… PENGOI.A.HAN MIAKANAN Beberapa bahan makanan membutuhkan waktu pengolahan yang relative lama, tergantumg pada bahan makanan itu sendiri. Berikut beberapa daftar masakan yang membutuhkan waktu pengolahan yang relative lama Jika waktu…
- Sebuah akuarium mempunyai volume 120liter. Jika… Sebuah akuarium mempunyai volume 120liter. Jika akuarium kosong tersebut dialiri air dengan debit 40 liter/menit.Berapakah waktu yang dibutuhkan untuk mengisi akuarium kosong tersebut hingga penuh? Jawabannya: 3 menit Konsep: -…
- 21 dm3/menit=...cm3/detik 21 dm3/menit=...cm3/detik Jawaban : 21 dm^3/menit = 350 cm^3/detik Ingat! 1 dm^3 = 1.000 cm^3 1 menit = 60 detik Sehingga 21 dm^3/menit = 21.000 cm^3/60 detik = 21.000/60 cm^3/detik…
- Tiga buah balok tersusun seperti pada gambar di… tiga buah balok tersusun seperti pada gambar di bawah. ketiganya bergerak pada bidang tanpa gesekan dengan gaya sebesar 42 n bekerja pada balok 3 kg. besar tegangan tali dan gaya…
- Dua benda A dan B yang masing-masing memiliki massa… Dua benda A dan B yang masing-masing memiliki massa 4 kg dan 9 kg terpisah pada jarak 20 cm. Selanjutnya, benda C yang massanya 2 kg akan diletakkan pada satu…
- Sebuah lampu bertuliskan 220 V/50 W, maka daya lampu… Sebuah lampu bertuliskan 220 V/50 W, maka daya lampu saat diberi 110 V adalah... Jawaban : 12,5 W Diketahui: P1 = 50 W V1 = 220 V V2 = 110…
- Raisay belajar matematika 2 3/4 jam dan IPA 80… raisay belajar matematika 2 3/4 jam dan IPA 80 menit, berapa menitkah lamanya Raisya belajar Jawaban yang benar adalah 245 menit. Perhatikan penjelasan berikut. Ingat bahwa: 1 jam = 60…
- Udin mengerjakan PR 12.00 sampai 14.56 Berapa lama… Udin mengerjakan PR 12.00 sampai 14.56 Berapa lama Udin mengerjakan PR ? Jawaban yang benar adalah 2 jam 56 menit. Perhatikan penjelasan berikut. Gunakan pengurangan waktu untuk menentukan lama waktu…
- Dua mesin det pada pesawat boeing 767 masing-masing… Dua mesin det pada pesawat boeing 767 masing-masing mampu memberikan gaya dorong pesawat sebesar 197.000 N. Jika pesawat itu terbang dengan kelajuan tetap 900 km/jam berapa daya mesin? a. 66.000…
- Dua buah benda masing-masing massanya m1 kg dan m2… Dua buah benda masing-masing massanya m1 kg dan m2 kg ditempatkan pada jarak r meter. Gaya gravitasi yang dialami kedua benda F1. Jika jarak antara kedua benda digeser 4r meter…
- Sederhanakan perbandingan-perbandingan berikut! 35… Sederhanakan perbandingan-perbandingan berikut! 35 menit : 1 1/2 jam Jawabannya adalah 7:18. Ingat, 1 jam = 60 menit. Mengubah pecahan campuran ke pecahan biasa: a b/c = (a×c + b)…
- Doni mendorong sebuah benda dengan gaya 100 N. Hal… Doni mendorong sebuah benda dengan gaya 100 N. Hal ini menyebabkan benda bergerak sejauh 6 meter dalam waktu 3 detik. Daya yang dikeluarkan roni untuk mendorong benda tersebut sebesar... Jawabannya…
- Kaca jendela berukuran panjang 1 meter dan lebar 0,5… Kaca jendela berukuran panjang 1 meter dan lebar 0,5 meter tebalnya 5 mm. Pada saat suhu udara di luar ruangan 30 °C dan di dalam ruangan 29,5 °C, hitung banyaknya…
- Hitunglah luas daerah masing -masing segitiga 5cm,3cm,4 Hitunglah luas daerah masing -masing segitiga 5cm,3cm,4 Rumus Luas Segitiga = L = ½ × a × t Jika : DIKETAHUI: 5cm → sisi terpanjang ( sisi miring ) 3cm…
- Usaha (W) adalah gaya (F) kali jarak (s), jika… usaha (W) adalah gaya (F) kali jarak (s), jika seseorang melakukan usaha sebesar 200 joule untuk mengangkat beban buku ke atas lemari dengan gaya 100N, maka ketinggian posisi buku tersebut…
- Lawcly punya 32 jeruk, 48 mangga, dan 16 salak yang… Lawcly punya 32 jeruk, 48 mangga, dan 16 salak yang akan dibagikan kepada tiga temannya sama rata. Maka, banyak masing" jeruk, Mangga, dan salak yang diterima masing-masing temannya adalah ...…
- Sebuah transformator dihubungkan dengan tegangan 150… Sebuah transformator dihubungkan dengan tegangan 150 volt. Jika lilitan primernya 400 dan lilitan sekundernya 40, arus primer 2 Ampere dan efisiensi trafo 60%, maka besar daya keluaran/output trafo adalah ...…
- Diketahui sebuah segitiga ABC dengan masing-masing… Diketahui sebuah segitiga ABC dengan masing-masing panjang sisi segitiga sebagai berikut. Selidikilah masing-masing sisi berikut merupakan segitiga siku-siku atau bukan! sisi a = 6 sisi b = 8 sisi c…
- Dari gambar di bawah ini tantukan nilai a dan c dari… Dari gambar di bawah ini tantukan nilai a dan c dari masing-masing gambarnya. Jawaban yang benar adalah 6. Perhatikan konsep berikut. Besar jumlah sudut saling berpelurus adalah 180°. Nilai a…
- Sebuah motor yang memiliki daya 1800 watt mampu… Sebuah motor yang memiliki daya 1800 watt mampu mengangkat beban sebesar 1200 N sampai ketinggian 50 m dalam waktu 20 sekon. Berapakah efisiensi motor tersebut? Jawaban pertanyaan di atas adalah…
- Ali berdiri menahan sekarung beras 50 kg selama 30… Ali berdiri menahan sekarung beras 50 kg selama 30 menit. Usaha oleh Ali adalah .... a. 0 J b. 20 J c. 25 J d. 50 J e. 75 J…
- Unsur radioaktif K dan unsur radioaktif L memiliki… Unsur radioaktif K dan unsur radioaktif L memiliki laju radiasi sama pada 22 Oktober 2024, yaitu 100 miuCi. Jika diketahui waktu paruh unsur K dan unsur L adalah 2 hari…
- Dua benda A dan B masing-masing bermuatan listrik… Dua benda A dan B masing-masing bermuatan listrik sebesar 3x10^-9 C dan 4x10^-9 C pada jarak 8 cm. Tentukan kuat medan listrik pada titik B oleh muatan A! Jawaban: 4218,75…
- Sederhanakan perbandingan berikut ini : 2 jam : 80 menit Sederhanakan perbandingan berikut ini : 2 jam : 80 menit Jawaban: 3 : 2 Soal ini membahas mengenai menyederhanakan perbandingan. Untuk menyederhanakan perbandingan, maka terlebih dahulu harus menyamakan satuan, kemudian…
- Dalam menyiapkan Ujian Tertulis, Andra membuat… Dalam menyiapkan Ujian Tertulis, Andra membuat peninjauan sebagai berikut: Ujian terdiri dari 20 soal Pilihan Ganda; Andra memperkirakan diperlukan 6 menit untuk menyelesaikan tiap soal; Ujian dilaksanakan…
- Mula-mula suhu sebuah ruangan pendingin adalah -4°C.… Mula-mula suhu sebuah ruangan pendingin adalah -4°C. Setelah pendingin ruangan dimatikan, suhunya naik 3°C setiap 5 menit. Tentukan suhu ruangan pendingin tersebut setelah 15 menit! Jawabannya adalah 5°C Konsep :…
- Tembok dinding rumah berukuran 4 meter x 3 meter… Tembok dinding rumah berukuran 4 meter x 3 meter suhunya 28 °C. Bila suhu udara dalam ruangan 27,5 °C, dan koefisien konveksi antara dinding dengan udara 5 J/sm^2K, hitung daya…