Jawaban yang tepat adalah Inovasi merupakan pembaruan terhadap sesuatu yang sudah ada. Kemajuan pembangunan ekonomi suatu masyarakat bisa dicapai dengan adanya inovasi oleh para entrepreneur atau pengusaha.
Pembahasan
Menurut Schumpeter, kunci pertumbuhan ekonomi adalah adanya pengusaha yang inovatif yang berinovasi tidak hanya dari bidang teknologi, tetapi adanya penemuan baru, pembukuan pasar baru dan lain sebagainya.
Inovasi merupakan bentuk perwujudan sesuatu yang baru atau membuat pembaruan terhadap sesuatu yang sudah ada. Inovasi dapat diartikan juga sebagai bentuk kreativitas yang bukan hanya sekedar membuat sebuah ide yang baru dan berguna, tetapi dapat diimplementasikan dan dikomersilkan serta mempunyai dampak yang besar salah satunya terhadap pembangunan.
Kemajuan ekonomi suatu masyarakat hanya bisa diterapkan dengan adanya inovasi oleh para entrepreneur atau pengusaha. Entrepreneur yang memiliki inovasi-inovasi akan membuat produknya berbeda dengan yang lain dan diminati oleh konsumen sehingga meningkatkan pendapatan, inovasi cenderung berhubungan dengan kemajuan keahlian dari entrepreneur tersebut bagaimana pembangunan ekonomi tidak hanya memandang kenaikan pendapatan nasional saja namun juga peningkatan kualitas sumber daya manusia.
Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah Inovasi merupakan pembaruan terhadap sesuatu yang sudah ada. Kemajuan pembangunan ekonomi suatu masyarakat bisa dicapai dengan adanya inovasi oleh para entrepreneur atau pengusaha.
Rekomendasi Lain :
- Apa yg di maksud ilmu ekonomi Apa yg di maksud ilmu ekonomi Jawaban: Ilmu ekonomi merupakan ilmu yang mempelajari tentang usaha untuk memenuhi kebutuhan dan mencapai kemakmuran dengan sarana terbatas. Berikut merupakan pembagian dalam ilmu ekonomi:…
- Uraikan beberapa kebijakan Pemerintah RI dalam… Uraikan beberapa kebijakan Pemerintah RI dalam memperbaiki perekonomian negara pada masa demokrasi liberal ! Perbaikan ekonomi pada masa Demokrasi Liberal adalah Gunting Syafruddin , Sistem Ekonomi Gerakan Benteng , asionalisasi…
- Jelaskan pengaruh interaksi antarruang ASEAN di… Jelaskan pengaruh interaksi antarruang ASEAN di sektor perdagangan! Jawaban yang benar adalah persaingan dalam kegiatan ekonomi menjadi lebih ketat dengan adanya kompetitor dari luar negeri, kegiatan produksi suatu negara ASEAN…
- Jelaskan tentang Harrod domar dan teorinya? jelaskan tentang Harrod domar dan teorinya? Jawabannya menurut teori Harrod Domar, pertumbuhan ekonomi dipengaruhi oleh tingkat investasi Pembahasan Teori yang dikemukakan oleh R.F. Harrod dan Evsery Domar pada 1947, bertujuan…
- Pemimpin Dewan Revolusi sekaligus tokoh utama… Pemimpin Dewan Revolusi sekaligus tokoh utama pemberontakan G-30-S/PKI adalah .... a. Brigjen Soepardjo b. Letkol Untung c. DN Aidit d. Syam Kamaruzaman Jawaban yang tepat yakni, C. Sebagian daerah merasa…
- Keunggulan ekonomi Indonesia berdasarkan letak astronomis keunggulan ekonomi Indonesia berdasarkan letak astronomis Seseorang melakukan tindakan ekonomi atau perbuatan ekonomi karena didorong oleh suatu keinginan/alasan untuk mencapai kesejahteraan dan kemakmuran, agar seluruh kebutuhan hidupnya dapat terpenuhi dengan…
- Tuliskan antara hubungan iptek dengan kehidupan manusia Tuliskan antara hubungan iptek dengan kehidupan manusia Jawabannya adalah perkembangan iptek dapat mendorong berbagai inovasi dan memudahkan kehidupan manusia. Yuk, simak penjelasan berikut! Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi muncul karena…
- Ekonomi kreatif dalam kebudayaan diharapkan mampu… Ekonomi kreatif dalam kebudayaan diharapkan mampu meningkatkan dan melestarikan budaya melalui kegiatan pariwisata SEBAB Kualitas sumber daya manusia mempengaruhi bagaimana perkembangan kebudayaan tersebut Pernyataan yang tepat tentang kedua kalimat di…
- Sebutkan berbagai sumber dari pertumbuhan ekonomi! sebutkan berbagai sumber dari pertumbuhan ekonomi! Berikut ini pembahasan mengenai indikator pertumbuhan ekonomi ya! Pertumbuhan ekonomi adalah suatu kondisi terjadi peningkatan output suatu negara dari tahun ke tahun. Indikator pertumbuhan…
- Seorang pengusaha membangun taman rekreasi selama… seorang pengusaha membangun taman rekreasi selama 1/4 dasawarsa. pembangunan tersebut dilaksanankan selama 1 tahun, pembangunan gedung 24 bulan, dan sisanya pembangunan area permainan. tahap pembangunan area berlangsung selama.. tahun Jawaban:…
- Organisasi pasar bebas antara negara-negara anggota… Organisasi pasar bebas antara negara-negara anggota ASEAN yaitu .... A. Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) B. APEC C. Uni Eropa D. PBB Jawabannya adalah A. Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Berikut penjelasannya,…
- Akibat revolusi industri dalam bidang sosial Akibat revolusi industri dalam bidang sosial Akibat revolusi industri dalam bidang sosial antara lain : 1. Berkembangnya urbanisasi. 2. Upah buruh rendah 3. Munculnya golongan pengusaha dan golongan buruh. 4.…
- Dampak positif globalisasi ditunjukkan pada nomor.... Perhatikan dampak-dampak globalisasi berikut! 1) Meningkatnya aspek kebebasan individu. 2) Meningkatnya taraf hidup masyarakat. 3) Tingkat pembangunan yang semakin tinggi. 4) Komunikasi yang semakin cepat dan mudah. 5) Tingkat dekadensi…
- Pengertian ekonomi kreatif Pengertian ekonomi kreatif Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah sebuah industri yang didasarkan pada kegiatan dan ide kreatif dalam proses penciptaan suatu produk barang atau jasa. Berikut ini pembahasannya ya! Ekonomi…
- Siapakah dia dan apa sumbangan dirinya terhadap kotajakarta? Amatilah gambar di bawah ini kemudian jawab pertanyaannya! Siapakah dia dan apa sumbangan dirinya terhadap kotajakarta? Tokoh yang ada pada gambar adalah Jan Pieterszoon Coen. Sumbangan dirinya terhadap kota Jakarta…
- Kondisi pasar bebas yang memberikan kebebasan bagi… kondisi pasar bebas yang memberikan kebebasan bagi masyarakat untuk membeli dan menjual barang, yang harga penjualan dan pembeliannya ditentukan oleh penawaran dan permintaan ini mengakibatkan adanya dampak baik itu dampak…
- Pembentukan masyarakat ekonomi eropa/mee berdasarkan… pembentukan masyarakat ekonomi eropa/mee berdasarkan perjanjian yang ditandatangani di… Jawaban untuk soal di atas adalah Roma, Italia. Berikut pembahasannya. Masyarakat Ekonomi Eropa (MEE) adalah kerjasama ekonomi regional negara-negara di kawasan…
- Hal yang dapat diteladani dari Eduard Douwes Dekker… Bacalah kutipan biografi berikut dengan cermat! Eduard Douwes Dekker (2 Maret 1820 19 Februari 1887) lebih dikenal dengan nama pena multatuli, adalah penulis Belanda yang terkenal dengan novel Satirenya Max…
- Ilmu ekonomi muncul karena adanya permasalahan… Ilmu ekonomi muncul karena adanya permasalahan ekonomi yang timbul di masyarakat. permasalahan ekonomi adalah kesenjangan antara kebutuhan manusia yang tidak terbatas sedangkan alat pemuas kebutuhannya terbatas. hal tersebut lebih dikenal…
- Pasar tradisional merupakan tempat bertemunya… Pasar tradisional merupakan tempat bertemunya penjual dan pembeli yang ditandai dengan adanya transaksi penjual dan pembeli secara langsung dan biasanya ada proses tawar-menawar yang secara psikologis memberi kepuasan kepada konsumen…
- Panel Surya merupakan salah satu .... energi… Panel Surya merupakan salah satu .... energi terbarukan yang dapat menghasilkan listrik dari cahaya matahari. Istilah yg tepat untuk mengisi bagian yg rumpang adalah..... A. Eksploitasi B. Inovasi C. Radiasi…
- Jelaskan keberagaman masyarakat di bidang ekonomi! jelaskan keberagaman masyarakat di bidang ekonomi! Jawabannya adalah kondisi dimana dalam suatu masyarakat memiliki perbedaan tingkat atau taraf ekonomi. Yuk, simak penjelasan berikut! Keragaman ekonomi merupakan kondisi dimana dalam suatu…
- Yang bukan termasuk faktor penyebab terjadinya… yang bukan termasuk faktor penyebab terjadinya kelangkaan daerah terpencil ialah... a. daerahnya kaya akan sumberdaya alam b. permukimannya kumuh c. secara geografi terletak didaerah yang sulit dijangkau d. daerahnya mengalami…
- Untuk memproduksi mobil negara X memerlukan biaya… Untuk memproduksi mobil negara X memerlukan biaya produksi yang tinggi sehingga pemenuhan kebutuhan akan mobil negara X harus mengimpor dari negara Y karena di negara Y harga mobil lebih murah…
- Pembangunan desa merupakan upaya sadar dari… Pembangunan desa merupakan upaya sadar dari masyarakat dan pemerintah baik dengan menggunakan sumberdaya yang bersumber dari desa, bantuan pemerintah maupun bantuan organisasi dan lembaga domestik maupun internasional untuk menciptakan perubahan-perubahan…
- Apa saja sektor utama dalam pengembangan maritim di… apa saja sektor utama dalam pengembangan maritim di Indonesia ?.. Sektor utama dalam pengembangan ekonomi maritim di Indonesia antara lain: 1. Sektor pelayaran. 2. Sektor perikanan. 3. Sektor pariwisata bahari.…
- Peranan penting sektor agrikultur di indonesia adalah.... Peranan penting sektor agrikultur di indonesia adalah.... a. ikut menjaga stabilitas pangan dunia b. tercapainya keuntungan pihak asing yang mengelola c. memenuhi kebutuhan pangan negara tetangga d. pangsa terhadap pendapatan…
- Apa teori menurut menurut Schumpeter? apa teori menurut menurut Schumpeter? Jawabannya adalah teori pertumbuhan ekonomi Berikut ini pembahasannya ya! Schumpeter adalah ahli teori pertumbuhan ekonomi klasik selain Harrod-Domar dan Robert Solow. Menurut Schumpeter, pertumbuhan ekonomi…
- Konflik antar kelas sosial sejatinya melibatkan dua… konflik antar kelas sosial sejatinya melibatkan dua elemen utama menurut karl max yaitu Jawaban yang benar adalah borjuis dan ploretar. Menurut Karl Max , terjadi konflik antara kaum borjuis dan…
- Apa itu inovasi? apa itu inovasi? Inovasi ialah sebuah ide, gagasan, ojek, dan praktik yang dilandasi dan diterima sebagai suatu hal yang baru oleh seseorang atau pun kelompok tertentu untuk diaplikasikan atau pun…