Kata bergaris bawah yang bersinonim terdapat pada kalimat bernomor …
Kata bergaris bawah yang bersinonim terdapat pada kalimat bernomor (4) “Letusan atau erupsi gunung berapi dapat menimbulkan berbagai bencana.”
Simak pembahasan berikut.
Sinonim merupakan suatu bentuk bahasa yang maknanya mirip atau sama dengan bentuk bahasa lain. Untuk menemukan sinonim dari sebuah kata, kita dapat melihatnya di Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Contoh: sinonim ‘ayah’ adalah ‘bapak’.
Kata bersinonim terdapat pada kalimat (4) “Letusan atau erupsi gunung berapi dapat menimbulkan berbagai bencana,” yaitu kata ‘letusan’ dan ‘erupsi’. Di dalam KBBI, kata ‘erupsi’ memiliki makna letusan gunung api.
Oleh karena itu, kata bergaris bawah yang bersinonim terdapat pada kalimat bernomor (4).
Rekomendasi Lain :
- Tahun lalu di desa X terjadi bencana longsor dan… Tahun lalu di desa X terjadi bencana longsor dan mengakibatkan rumah di kota tersebut rusak. Tahun ini di desa X terjadi bencana longsor, tetapi tidak ada rumah yang rusak. Kesimpulan…
- Kata ekspresif,yaitu kata yang mengungkapkan suatu… Kata ekspresif,yaitu kata yang mengungkapkan suatu ekspresi berupa.. Kata ekspresif, yaitu kata yang mengungkapkan suatu ekspresi berupa perasaan, gambaran, ekspresi, dan gagasan terhadap suatu hal. Untuk memahami alasannya, mari simak…
- (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis… (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis cacing yang pada umumnya hidup secara parasit. (2) Cacing ini bisa hidup parasit di dalam tubuh ternak dan juga di dalam tubuh…
- Sinonim kata yang bertanda bintang adalah .... Bacalah teks berikut! Energi surya adalah energi yang berupa panas dan cahaya yang dipancarkan matahari. *Energi* surya (matahari) merupakan salah satu sumber energi terbarukan yang paling penting. Indonesia mempunyai potensi…
- A strong shell ... (need) to protect a turtles body. A strong shell ... (need) to protect a turtles body. Jawaban yang benar adalah: is needed. Mari simak pembahasan soal berikut ini, ya. Soal meminta kamu melengkapi bagian rumpang kalimat…
- Erupsi Gunung Semeru memaksa orang yang tinggal di… Erupsi Gunung Semeru memaksa orang yang tinggal di sekitar gunung tersebut dipindahkan, pola pergerakan penduduk yang terjadi dinamakan.... Jawabannya adalah transmigrasi bedol desa. Berikut adalah penjelasannya. Mobilitas penduduk adalah pergerakan…
- Penyebab di daerah tumbukan lempengan tektonik… penyebab di daerah tumbukan lempengan tektonik sering terjadi gempa bumi adalah .... (A) tempat pertemuan dua jenis batuan berbeda. (B) gesekan antar batuan menimbulkan panas. (C) aktivitas magma sepanjang zona…
- Berikut ini yang bukan merupakan ciri-ciri ragam… Berikut ini yang bukan merupakan ciri-ciri ragam bahasa ilmiah adalah .... 5 poin menggunakan bahasa baku menggunakan kalimat terstruktur menggunakan kata kiasan sesuai tata bahasa menggunakan kata denotatif Jawaban untuk…
- Dikatakan Paul Montgomery, profesor dari Birmingham… Dikatakan Paul Montgomery, profesor dari Birmingham University, orang-orang yang terlibat dalam kasus kekerasan di media sosial pada dasarnya memiliki masalah ¹²traumatik yang hampir sama. Itu yang biasanya memotivasi para pelaku…
- Write these verbs + -s or-es 5. (have) she .... Write these verbs + -s or-es 5. (have) she .... Jawaban untuk soal ini adalah "has". Soal ini berisi perintah untuk menuliskan kata kerja atau "verb" di dalam kurung dengan…
- Write the sentence below in the Present Perfect… Write the sentence below in the Present Perfect Tense. Example: 1. I saw a penguin. (I have seen a penguin.) 2. Did they eat breakfast? (Have they eaten breakfast?) 6.…
- Susunan kata dilakukan secara sukarela pada kalimat… (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Gunung Taal merupakan salah satu gunungapi aktif di… Gunung Taal merupakan salah satu gunungapi aktif di dekat Manila, Filipina. Pada Juli 2024 gunungapi tersebut menyemburkan gas belerang dioksida selama beberapa hari. Jika penduduk yang tinggal di sekitar gunungapi…
- The bold word has the similar meaning to.. You can *reach* me at...... The bold word has the similar meaning to.. A. take B. send C. give D. contact E. put Jawabannya adalah D. contact. Soal menanyakan sinonim…
- Kata sinonim sombong adalah kata sinonim sombong adalah Kata sinonim sombong adalah angkuh dan besar kepala. Mari, kita simak penjelasan berikut. Sinonim adalah persamaan makna atau bentuk bahasa yang maknanya mirip dengan bentuk bahasa…
- Rewrite these sentences in the passive voice. They… Rewrite these sentences in the passive voice. They are painting my office today. Jawaban yang benar adalah “My office is being painted by them today”. Soal meminta kita mengubah kalimat…
- Most evenings my parents and I (eat/eats) dinner… Most evenings my parents and I (eat/eats) dinner together at 7 pm. Jawabannya adalah "eat". Soal meminta untuk melengkapi kalimat dengan kata kerja yang tepat. Pembahasan. Kalimat menggunakan Simple Present…
- Apa Makna Gurih? Apa Makna Gurih? Gurih merupakan sebuah kata sifat yang memiliki makna enak rasanya. Yuk, kita simak penjelasan berikut. Untuk menemukan makna sebuah kata, kita bisa melihat melalui Kamus Besar Bahasa…
- (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis… (1) Selain cacing yang bermanfaat, ada juga jenis cacing yang pada umumnya hidup secara parasit. (2) Cacing ini bisa hidup parasit di dalam tubuh ternak dan juga di dalam tubuh…
- Tujuan penulisan kalimat 10 adalah …. (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Arti dari semboyan adalah…… Arti dari semboyan adalah…… Semboyan adalah suatu kalimat pendek yang dijadikan pegangan hidup dan memiliki makna bagi sebuah kelompok. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Makna kata adalah arti, maksud, atau tujuan…
- Apa itu denah apa itu denah Denah adalah gambar yang menunjukkan letak atau bentuk suatu tempat. Yuk, kita simak penjelasan berikut. Untuk menemukan makna sebuah kata, kita bisa melihat melalui Kamus Besar Bahasa…
- Inspirasi dapat diartikan sebagai... inspirasi dapat diartikan sebagai... Inspirasi adalah ilham yang dapat mengubah seseorang. Ikut pembahasannya yuk. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah pedoman dalam mencari arti atau makna kata. Cara menemukan arti…
- Bacalah paragraf di bawah ini dengan saksama!… Bacalah paragraf di bawah ini dengan saksama! (1)Indonesia adalah penghasil utama minyak sawit mentah (CPO) dengan produksi 19,2 ton pada 2008. (2)CPO kini menguasai 27 persen pangsa pasar minyak nabati…
- Di bawah ini kata yang bukan berawalan me- adalah Di bawah ini kata yang bukan berawalan me- adalah A. Harga elektronik menurun tajam. B. Harga elektronik merosot tajam. C. Harga elektronik menaik tajam. D. Dokter sedang memeriksa pasien. Jawaban…
- Apa yang dimaksud dengan lava apa yang dimaksud dengan lava Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah lelehan batu pijar yang dapat mengalir keluar dari dalam bumi melalui kawah gunung berapi atau melalui celah atau patahan.…
- Kata sifat yang terdapat dalam kutipan cerita… Kata sifat yang terdapat dalam kutipan cerita berikut adalah... Suatu ketika, ada seorang anak perempuan yang bertanya kepada ayahnya, ketika tanpa sengaja dia melihat ayahnya sedang menguap wajahnya yang mulai…
- Penulisan huruf kapital dan huruf miring yang tepat… Penulisan huruf kapital dan huruf miring yang tepat ditunjukkan oleh nomor.... (1) Nelayan di pantai Ujung Genteng sering menangkap ikan Layer. (3) Artikel "Revitalisasi Pendidikan Tinggi" dimuat dalam Harian ????????????????????????????…
- Kondisi atmosfer di wilayah x menunjukkan bahwa pada… Kondisi atmosfer di wilayah x menunjukkan bahwa pada ketinggian 2-6 km di atas permukaan bumi terdapat gumpalan seperti pita sejajar. Kenampakan tersebut berpotensi menimbulkan hujan dalam bentuk salju. Kenampakan yang…
- Kalimat di bawah ini merupakan kalimat simpleks… 23.Kalimat di bawah ini merupakan kalimat simpleks (tunggal) adalah... a. Ketika membayar di kasir, ayah baru menyadari dompetnya tertinggal di dalam mobil b. Riska bangun ketika sang surya sudah tinggi…