Apakah yang dimaksud dari surat dinas?

Apakah yang dimaksud dari surat dinas?

Surat dinas merupakan surat yang dikirim oleh suatu instansi atau lembaga kepada perseorangan atau kepada instansi lain.

Yuk, simak pembahasan berikut.

Surat dinas merupakan surat yang dikirim oleh suatu instansi atau lembaga kepada perseorangan atau kepada instansi lain.

Terdapat beberapa ciri surat dinas, yakni:
1) Terdapat aturan dalam pembuatannya.
2) Menggunakan bahasa baku.
3) Berisi hal-hal yang berkaitan dengan kedinasan, seperti undangan, permohonan izin, dan pemberitahuan.

Dengan demikian, surat dinas merupakan surat yang dikirim oleh suatu instansi atau lembaga kepada perseorangan atau kepada instansi lain.