Dalam waktu 10 sekon terjadi 25 kali getaran, jumlah getaran yang terjadi dengan waktu 5 menit adalah … getaran.
A. 35
B. 250
C. 750
D. 1.000
Jawaban yang benar adalah C. 750 getaran.
Getaran adalah gerakan bolak-balik secara periodik melalui suatu titik seimbang.
Frekuensi getaran adalah banyaknya getaran yang dilakukan benda dalam satu sekon, secara matematis ditulis :
f = n/t
dengan
f = frekuensi getaran (Hz)
n = banyak getaran
t = selang waktu (s)
Diketahui :
t1 = 10 s
n1 = 25 kali
t2 = 5 menit = 5 x 60 s = 300 s
Ditanya :
n2 =…..?
Pembahasan :
Hitung dahulu frekuensi getaran :
f = n1/t1
f = 25/10
f = 2,5 Hz
Jumlah getaran dalam waktu 5 menit dihitung dengan :
f = n2/t2
n2 = f x t2
n2 = 2,5 x 300
n2 = 750 getaran
Jadi jumlah getaran yang terjadi dengan waktu 5 menit adalah 750 getaran.
Oleh karena itu jawaban yang benar adalah C.
Rekomendasi Lain :
- Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga… Sebuah benda bergerak dari keadaan diam hingga kelajuan 10 m/s. Jika massa mobil 1.500 kg dan mobil bergerak dalam waktu 3 sekon, hitunglah daya mobil pada saaat t = 2…
- Posisi sebuah titik yang berputar dinyatakan oleh… Posisi sebuah titik yang berputar dinyatakan oleh teta=4t-3t²+t³ dengan teta dalam radian dan t dalam sekon. Berapakah kecepatan sudut rata-rata titik tersebut, jika t=0 sampai dengan t=3 sekon. Jawaban pertanyaan…
- Apakah amplitudo mempengaruhi periode? jelaskan! Apakah amplitudo mempengaruhi periode? jelaskan! jawaban untuk soal tersebut adalah amplitudo tidak mempengaruhi periode. Periode merupakan waktu yang diperlukan pegas untuk melakukan satu kali getaran. Periode getaran pegas dapat dihitung…
- Andi bersepeda dari rumahnya ke sekolah dengan… Andi bersepeda dari rumahnya ke sekolah dengan kecepatan rata rata 15kmjam ia berangkat pukul 06.20 jika jarak dari rumah ke sekolah adalah 12km maka andi akan tiba disekolah pada pukul…
- Ketika yoyo diputar bagaimana cara melihat getarannya ?S Ketika yoyo diputar bagaimana cara melihat getarannya ?S Yoyo yang diputar akan mengalami gerak memutar terhadap porosnya. Jika getaran yang dimaksud ialah padanan dari osilasi maka untuk melihat getaran dari…
- Getaran adalah getaran adalah Jawabannya yaitu suatu gerak bolak – bolik secara berkala melalui suatu titik keseimbangan. Yuk simak penjelasan berikut ini! Getaran adalah suatu gerak bolak – balik secara berkala melalui…
- Ketika Andi berjalan sepulang sekolah, Andi… Ketika Andi berjalan sepulang sekolah, Andi mendengar suara ban meletus. Suara terdengar setelah 2,5 sekon ban mobil tersebut meletus. Jarak Andi dengan letusan tersebut sejauh 500 m. Berapakah laju rambat…
- Ada 2 pegas yakni pegas A dan pegas B, kedua pegas… Ada 2 pegas yakni pegas A dan pegas B, kedua pegas ini bergetar dengan waktu yang sama. Pegas A bergetar 50 kali dengan frekuensi 5 Hz. Jika pegas B bergetar…
- Getaran slinki dengan frekuensi 2 hz menghasilkan… perhatikan gambar berikut. getaran slinki dengan frekuensi 2 hz menghasilkan gambar sebagai berikut. cepat rambat gelombang yang terukur adalah .... a. 0,8 m/s b. 0,3 m/s c. 1,2 m/s d.…
- Pak Budi menyalakan pompa air untuk mengisi tabung… Pak Budi menyalakan pompa air untuk mengisi tabung penampungan air. Tabung tersebut penuh setelah 53 menit. Pak Budi mematikan mesin pompa air setelah tabung penuh, yaitu pukul 15.30. Pukul berapakah…
- Knp bisa terjadi siang dan malam knp bisa terjadi siang dan malam Terjadinya siang dan malam adalah akibat dari rotasi bumi. Siang hari adalah waktu di mana matahari bersinar terang menerangi bumi. Sementara malam hari adalah…
- Kereta Api Parahyangan berangkat dari Stasiun… Kereta Api Parahyangan berangkat dari Stasiun Bandung pukul 07.15 dan sampai di Stasiun Gambir pukul 09.30. Jarak antara kedua Stasiun adalah 270 km. Hitung kecepatan Rata-rata kereta api tersebut! jawaban…
- Pegas dengan konstanta: 10 N/m di berikan beban 100… 24. Pegas dengan konstanta: 10 N/m di berikan beban 100 gr jika digetarkan frekuensinya adalah... Hz a. 5π b.10π c.50π d.10/π e.5/π Jawaban yang benar adalah E. 5/π. Diketahui :…
- Dalam menyiapkan Ujian Tertulis, Andra membuat… Dalam menyiapkan Ujian Tertulis, Andra membuat peninjauan sebagai berikut: Ujian terdiri dari 20 soal Pilihan Ganda; Andra memperkirakan diperlukan 6 menit untuk menyelesaikan tiap soal; Ujian dilaksanakan…
- Tabel berikut adalah data waktu yang diperlukan… Tabel berikut adalah data waktu yang diperlukan sejumlah siswa menyelesaikan soal ulangan Waktu (menit)= 40 45 50 55 60 Banyak siswa = 5 a 6 4 7 Rata-rata waktu yang…
- Sebuah kolam ikan akan diisiair melalui dua keran… Sebuah kolam ikan akan diisiair melalui dua keran dengan debit masing - masing 5 m³/menit dan 70 m³/menit. Kolam tersebut berukuran panjang 25 m, lebar 10 m, dan kedalaman 3…
- 3.dalam waktu 1/5 menit terjadi 1200 getaran… 3.dalam waktu 1/5 menit terjadi 1200 getaran ,tentukan periode frekuensi! jawaban soal ini adalah 0,01 sekon dan 100 Hz. Diketahui : t = 1/5 menit = 1/5 . 60 sekon…
- Mobil tengki mengalirkan minyak tanah selama 0,5… mobil tengki mengalirkan minyak tanah selama 0,5 jam. minyak tanah yang dialirkan sebanyak 3,600 liter. Berapa liter/menit debit aliran minyak tanah tersebut?? Jawaban yang benar adalah 120 liter/menit. Perhatikan penjelasan…
- perhatikan gambar gerakan ayunan pada sebuah pegas… perhatikan gambar gerakan ayunan pada sebuah pegas berikut. jika diayunkan dari titik k-l-m-l -k-l-m, pegas tersebut melakukan ayunan sebanyak A. 1 ayunan b. 1,25 ayunan c. 1,5 ayunan d. 1,75…
- Perhatikan gambar. Tentukan berapa jumlah gelombang… Perhatikan gambar. Tentukan berapa jumlah gelombang pada gambar di samping? Jawaban: 2 Pembahasan: Yuk simak penjelasan berikut! - Gelombang adalah getaran yang merambat melalui suatu medium. - Getaran adalah gerak…
- Seutas tali panjang 100 cm direntangkan horizontal,… seutas tali panjang 100 cm direntangkan horizontal, salah satu ujungnya digetarkan harmonik sedangkakn ujung lainnya terikat. jika frekuensi 1/8 Hz, amplitudo 16 cm dan cepat rambat 4,5 cm/s, letak perut…
- Kak Rima sedang berlatih menyanyi di lantai atas… Kak Rima sedang berlatih menyanyi di lantai atas bersama temannya, adik yang di lantai bawah dapat mendengar dengan jelas suara nyanyian kak Rima, hal ini disebabkan karena getaran bunyi merambat…
- Sebuah penampungan air berbentuk tabung dengan… Sebuah penampungan air berbentuk tabung dengan volume 180 l. Jika penampungan air tersebut dialiri dengan debit 45 l/menit, waktu yang diperlukan untuk mengisi penuh penampungan tersebut adalah... A. 4 menit…
- PENGOI.A.HAN MIAKANAN Beberapa bahan makanan… PENGOI.A.HAN MIAKANAN Beberapa bahan makanan membutuhkan waktu pengolahan yang relative lama, tergantumg pada bahan makanan itu sendiri. Berikut beberapa daftar masakan yang membutuhkan waktu pengolahan yang relative lama Jika waktu…
- Seutas tali panjangnya 80 cm direntangkan… 20. Seutas tali panjangnya 80 cm direntangkan horizontal. Salah satu ujungnya digetarkan harmonik naik-turun dengan frekuensi ¼ Hz dan amplitudo 12 cm, sedang ujung lainnya terikat. Getaran harmonik tersebut merambat…
- Udin mengerjakan PR 12.00 sampai 14.56 Berapa lama… Udin mengerjakan PR 12.00 sampai 14.56 Berapa lama Udin mengerjakan PR ? Jawaban yang benar adalah 2 jam 56 menit. Perhatikan penjelasan berikut. Gunakan pengurangan waktu untuk menentukan lama waktu…
- Benda bermassa 5 kg mula-mula diam. Kemudian dipukul… 22. Benda bermassa 5 kg mula-mula diam. Kemudian dipukul dengan gaya 500 N. jika pemukul menempel pada benda selama 0,2 s maka kecepatan benda menjadi.... a. 100 m/s b. 50…
- Harmonika dapat mengeluarkan bunyi karena adanya ...… Harmonika dapat mengeluarkan bunyi karena adanya ... udara di dalam. a. getaran b. rambatan c. pemuaian d. penguapan Jawaban yang benar adalah a.getaran Pada Harmonika terdapat lubang-lubang yang menghasilkan suara…
- Dua buah dadu dilemparkan secara bersama-sama… Dua buah dadu dilemparkan secara bersama-sama sebanyak 90 kali tentukan frekuensi harapan muncul mata dadu berjumlah 5. Jawaban yang benar adalah 10. Perhatikan konsep berikut. Rumus frekuensi harapan: Fh(K) =…
- Terdapat sebuah kolam ikan yang sedang dibangun di… Terdapat sebuah kolam ikan yang sedang dibangun di taman kota. Kolam tersebut dapat diisi penuh dengan 3 kl air. Jika debit yang digunakan untuk mengisi kolam 50 dm³/menit, kolam tersebut…