apa yang dimaksud dengan pokok pikiran
Pokok pikiran merupakan inti pembahasan dari sebuah paragraf.
Perhatikan penjelasan berikut, ya.
Paragraf adalah susunan kalimat yang padu dan mengandung sebuah pokok pikiran. Pokok pikiran atau yang disebut juga dengan ide pokok merupakan inti pembahasan dari sebuah paragraf.
Ciri-ciri pokok pikiran, yaitu:
1. Terdapat dalam kalimat utama.
2. Memiliki kalimat pendukung.
3. Ada yang mendukung, baik berupa penjelasan atau alasan yang menguatkannya.
4. Inti dari sebuah paragraf atau pusat pembahasan.
5. Umumnya berada di awal atau akhir sebuah paragraf. Jenis paragraf berdasarkan letak kalimat utamanya, yaitu a) paragraf deduktif, kalimat utamanya terletak di awal paragraf dan b) paragraf Induktif, kalimat utamanya terletak di akhir paragraf.
Contoh paragraf dengan pokok pikiran, yaitu:
“Akhir-akhir ini banjir banyak menggenangi daerah pemukiman warga di Desa Baru. Banjir tersebut diakibatkan curah hujan yang tinggi. Salah satu penyebab lainnya adalah kebiasaan warga yang sering membuang sampah sembarangan di selokan. Hal ini sangat mengkhawatirkan bila dibiarkan terus-menerus.”
Pokok pikirannya adalah “Akhir-akhir ini banjir banyak menggenangi daerah pemukiman warga di Desa Baru.”
Dengan demikian, pokok pikiran merupakan inti pembahasan dari sebuah paragraf.
Semoga membantu ????
Rekomendasi Lain :
- Bagaimana cara menentukan inti dalam suatu bacaan bagaimana cara menentukan inti dalam suatu bacaan Cara menentukan inti dalam suatu bacaan adalah membaca teks dengan saksama, menentukan inti pembahasan berdasarkan kalimat utama, dan menentukan topik sesuai dengan inti…
- 6. Bacalah paragraf berikut! 1) Masyarakat dinilai… 6. Bacalah paragraf berikut! 1) Masyarakat dinilai minim kesadaran mengenakan masker saat keluar rumah. 2) Pendapat tersebut sesuai dengan hasil beberapa kali operasi yang dilakukan Satpol PP (Satuan Polisi Pamong…
- Perhatikan kalimat-kalimat acak berikut! 1. Novel… perhatikan kalimat-kalimat acak berikut! 1. Novel karya Luluk Hidayatul Fajriyah berkisah tentang perjuangan tokoh bernama Natasha 2. Kay Loovi ingin mendapatkan hatinya Iqbal,seorang pria yang dirinya kagumi saat masih duduk…
- Apa itu gagasan pokok?? apa itu gagasan pokok?? gagasan pokok adalah gambaran keseluruhan dari suatu paragraf
- (1) Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan nilai… (1) Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan nilai ekspor sektor pertanian pada bulan Juni 2024 mengalami kenaikan sebesar 33,04 persen (M-to-M) atau sebesar 15,19 persen secara (Y-on-Y). (2) Kenaikan terjadi setelah…
- Sebutkan langkah-langkah merangkum diskusi atau seminar! Sebutkan langkah-langkah merangkum diskusi atau seminar! Langkah-langkah merangkum diskusi atau seminar adalah sebagai berikut. 1. Memerhatikan jalannya diskusi/seminar dengan cermat. 2. Menentukan ide pokok atau gagasan, tanggapan-tanggapan dari para peserta,…
- Jelaskan 5 unsur pokok dalam komunikasi jelaskan 5 unsur pokok dalam komunikasi Jawabannya adalah adanya komunikator, pesan, media komunikasi, komunikan, dan feedback atau umpan balik. Yuk, simak penjelasan berikut! Komunikasi adalah salah satu syarat utama terjadinya…
- Cermati paragraf berikut! Setiap sore anak-anak… Cermati paragraf berikut! Setiap sore anak-anak bermain sepeda di Gang Merpati. Mereka bermain dengan riang gembira. Anak-anak bersepeda mengitari Kompleks Perumahan. Kesalahan penggunaan huruf kapital pada paragraf tersebut adalah Kesalahan…
- Sekian dulu, pikirkan buat ikut ya. Saya tunggu… Sekian dulu, pikirkan buat ikut ya. Saya tunggu jawabanmu segera. Kutipan di atas adalah bagian berdasarkan surat pribadi, yaitu bagian… Kutipan di atas adalah bagian berdasarkan surat pribadi, yaitu bagian…
- Apa yang dimatsudkalinat utama apa yang dimatsudkalinat utama Kalimat utama adalah kalimat yang berisikan gagasan utama, bersifat umum, dan merupakan kalimat yang menjadi dasar pengembangan paragraf. Untuk memahami alasannya, mari simak pembahasan berikut. Kalimat…
- Paragraf yang memaparkan suatu objek dengan… paragraf yang memaparkan suatu objek dengan menyamakannya dengan objek lain yang memiliki kesamaan dalam hal tertentu disebut Paragraf yang memaparkan suatu objek dengan menyamakannya dengan objek lain yang memiliki kesamaan…
- Bacalah paragraf berikut! Maksud kami mengadakan… Bacalah paragraf berikut! Maksud kami mengadakan kegiatan ini adalah untuk: 1. Mempererat hubungan antarsiswa di SMU ini. 2. Memacu kreativitas dalam bidang fotografi. 3. Membentuk kegiatan reniaja yang positif. Bagian…
- Dunia bisnis di Indonesia diramaikan oleh para… Dunia bisnis di Indonesia diramaikan oleh para pengusaha muda yang menjalankan startup. Startup adalah perusahaan baru yang dicirikan oleh lamanya operasi kurang dari tiga tahun, jumlah karyawan yang sedikit dan…
- Inti dari teks tersebut adalah .... Bacalah teks berikut! Energi surya adalah energi yang berupa panas dan cahaya yang dipancarkan matahari. *Energi* surya (matahari) merupakan salah satu sumber energi terbarukan yang paling penting. Indonesia mempunyai potensi…
- Semakin terjangkaunya harga tiket dan makin… Semakin terjangkaunya harga tiket dan makin bervariasinya pilihan yang diberikan oleh setiap maskapai penerbangan yang ada membuat masyarakat lebih memilih transportasi udara ini sebagai alat transportasinya. Hal ini membuat semakin…
- Apa yang di maksud primer apa yang di maksud primer Primer adalah sesuatu yang menjadi pertama dan pokok oleh seseorang. Untuk memahami jawaban tersebut, perhatikan pembahasan berikut. Makna adalah arti yang dimiliki sebuah kata. Makna…
- Gagasan utama adalah.... Gagasan utama adalah.... Gagasan utama adalah ide yang disampaikan oleh penulis menjadi suatu pokok pembahasan dalam sebuah paragraf. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Paragraf adalah bagian bab yang ada di dalam…
- How does the idea in sentence 6 relate to the other… The applications, games, and websites that are not promoted as 'educational' are not always the best ones for supporting learning. The fact that they are interactive does not necessarily mean…
- Cermatilah teks di bawah ini!(1) Transportasi kereta… Cermatilah teks di bawah ini! (1) Transportasi kereta api mempunyai keunggulan dibandingkan dengan transportasi darat yang lain. (2) Keunggulan itu antara lain hemat energi dan dampak lingkungan yang ditimbulkan relatif…
- Kalimat utama pada paragraf tersebut adalah ... Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa juga merupakan bentuk tanggung jawab warga negara yang berdampak pada semakin kuatnya suatu negara. Dalam kehidupan sehari-hari, menjaga persatuan dan kesatuan dapat dilaksanakan dengan saling…
- Ibu memasak rendang,acar bawang,sayur asam,dan tumis… ibu memasak rendang,acar bawang,sayur asam,dan tumis bunga pepaya.kaliamat di atas merupakan kalimat.... A. Tunggal B. Majemuk C. Sederhana D. Minor Jawaban untuk soal ini adalah A. Untuk memahami jawaban tersebut,…
- (1) Bagi beberapa daerah-daerah baru sektor… 22.(1) Bagi beberapa daerah-daerah baru sektor pertambangan membawa angin segar, (2) Di tengah sulitnya membuka lapangan pekerjaan, sektor ini bisa menjadi jawabannya. (3) Jika muncul kesan bahwa kegiatan tambang lebih…
- Tujuan penulisan kalimat 10 adalah …. (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya. (3) Kebiasaan dan sikap mau…
- Bangsa Indonesia memiliki budaya yang beragam… bangsa Indonesia memiliki budaya yang beragam keragaman tersebut dapat dilihat dari pakaian adat rumah adat makanan khas serta senjata tarian lagu dan alat musik tradisional keragaman keberagaman budaya di Indonesia…
- Hari ini, penduduk di sekitar Sungai Bengawan Solo… Bacalah teks berikut ini! Hari ini, penduduk di sekitar Sungai Bengawan Solo mengalami kebanjiran. Penduduk di sekitarnya mengungsi dan membuat penampungan sementara di desa tetangga yang letaknya lebih tinggi. Semua…
- Apa itu gagasan pokok apa itu gagasan pokok Apa itu gagasan pokok? Gagasan pokok atau ide pokok adalah gambaran keseluruhan dari suatu paragraf. Selain disebut ide pokok, gagasan pokok juga sering disebut sebagai gagasan…
- Apa yg dimaksud Ide pokok? Apa yg dimaksud Ide pokok? Ide pokok adalah inti yang terdapat dalam paragraf. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Ide pokok adalah kalimat yang mengandung inti yang terdapat…
- Biasanya paragraf atau kalimat persuasi terdapat… Biasanya paragraf atau kalimat persuasi terdapat kata ... * 10 poin Umumnya paragraf atau kalimat persuasi terdapat kata ajakan. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Paragraf persuasif adalah tulisan yang berisi ajakan…
- Pak karya memiliki sawah yang luasnya (1) 5.000 m².… Pak karya memiliki sawah yang luasnya (1) 5.000 m². jarak (2) sawah dari rumah pak karya kurang lebih 2 km. pak karya mengendarai sepeda motor ke sawah dengan waktu tempuh…
- Pada semester 1 tahun 2020, banyak sektor industri… Pada semester 1 tahun 2020, banyak sektor industri yang kinerjanya berjatuhan. Hal ini akibat lesunya aktivitas bisnis dan industri sejak awal tahun, baik di dalam negeri maupun di berbagai negara…