besarnya gaya yang bekerja pada benda bermassa 40 kg dan bergerak dengan percepatan 1,75 m/s2 adalah … N.
A. 15
B. 30
C. 70
D. 90
E. 180
Jawaban: C. 70
Diketahui:
m = 40 kg
a = 1,75 m/s²
Ditanya: F = … ?
Pembahasan:
Yuk ingat kembali rumus hukum II Newton berikut!
F = ma
Keterangan:
F : resultan gaya (N)
a : percepatan (m/s²)
m : massa benda (kg)
Maka diperoleh:
F = ma
F = 40 x 1,75
F = 70 N
Jadi, besarnya gaya yang bekerja pada benda tersebut adalah 70 N.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.
Rekomendasi Lain :
- Bola bermassa 200 g dilempar ke bawah dari… Bola bermassa 200 g dilempar ke bawah dari ketinggian 20 m dengan kecepatan 2 m/s. Energi kinetik pada ketinggian 8 m adalah: J. Jawaban : 24,4 J Diketahui: m =…
- Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada… Balok 2 kg ditarik dengan gaya mendatar 10 N pada lantai licin dari keadaan diam. Tentukan jarak yang ditempuh balok setelah 10 s! Jawaban : 250 m Diketahui: m =…
- Jika permukaan bidang miring licin maka balok akan… Perhatikan gambar berikut ini! Jika permukaan bidang miring licin maka balok akan meluncur dengan gaya sebesar... a. F = mg tan60° b. F = mg cos60° c. F = mg…
- Dua benda identik terpisah pada jarak 10cm. Apabila… Dua benda identik terpisah pada jarak 10cm. Apabila kedua benda mengalami gaya tarik-menarik sebesar 6,003 × 10-²⁰ N, massa benda tersebut sebesar...kg. (G=6,67×10-¹¹ Nm²/kg²) jawaban yang benar adalah 3 x…
- Dua buah benda masing-masing massanya m1 kg dan m2… Dua buah benda masing-masing massanya m1 kg dan m2 kg ditempatkan pada jarak r meter. Gaya gravitasi yang dialami kedua benda F1. Jika jarak antara kedua benda digeser 4r meter…
- Benda a bermassa 50 kg mampu bergerak dengan… Benda a bermassa 50 kg mampu bergerak dengan kecepatan 10 m/s sedangkan benda b bermassa 30 kg mampu bergerak dengan kecepatan 5 m/s hitunglah perbandingan energi kinetik benda a dan…
- Sebuah benda bermassa 100 g bergerak melingkar… Sebuah benda bermassa 100 g bergerak melingkar beraturan dengan laju 4 m/s .jika jari jari lingkaran 20 cm, berpak gaya sentripetal yang dialami benda ini ? Jawaban yang benar adalah…
- Sebuah benda bermassa 2 kg mula-mula dalam keadaan… Sebuah benda bermassa 2 kg mula-mula dalam keadaan diam di atas bidang datar licin. Benda mendapat gaya 20 N dengan arah 30 terhadap mendatar. Besarnya kecepatan benda setelah menempuh jarak…
- Koefisien gesekan antara balok-balok dan permukaan… koefisien gesekan antara balok-balok dan permukaan horizontal seperti pada gambar adalah 0,1. percepatan sistem sebesar .... Jawaban yang benar adalah 3,4 m/s² Diketahui : m1 = 3 kg m2 =…
- Sebuah kayu berbentuk kubus yang sisinya 20cm di… sebuah kayu berbentuk kubus yang sisinya 20cm di letakkan diatas lantai jika berat kubus 20 newton hitunglah besarnya tekanan pada kubus tersebut? Jawaban yang benar adalah tekanan pada kubus 500…
- Mobil patroli polisi yang bermassa 3.000 kg… Mobil patroli polisi yang bermassa 3.000 kg mula-mula diam, kemudian bergerak dengan percepatan 2 m/s2 untuk mengejar pengendara yang melanggar lalu lintas. Jika setelah bergerak sejauh 400 m mobil patroli…
- Gaya sebesar 25 N membentuk sudut 60° terhadap… Gaya sebesar 25 N membentuk sudut 60° terhadap bidang horizontal bekerja pada benda, jika terdapat gaya gesek sebesar 2,5 N sehingga benda berpindah sejauh 10 m, maka besar usahanya adalah…
- Diketahui massa benda 1, benda 2, dan benda 3… diketahui massa benda 1, benda 2, dan benda 3 berturut-turut adalah 5 kg, 3kg, 2 kg. jika gaya F besarnya 20 N dan gesekan benda dengan lantai diabaikan (dianggap licin),…
- Kawat lift pada sebuah hotel memiliki tegangan… Kawat lift pada sebuah hotel memiliki tegangan maksimal 8.400 N ketika lift bergerak ke atas dengan percepatan 2 m/s2. Jika massa lift 200 kg dan jumlah maksimal orang yang diperbolehkan…
- Diketahui m1 = 5 kg, m2= 1 kg, dan m3 = 4 kg. Jika… Perhatikan gambar berikut! Diketahui m1 = 5 kg, m2= 1 kg, dan m3 = 4 kg. Jika besar gaya F = 100 N dan lantai licin, besar percepatan dan tegangan…
- Dua buah benda ditarik dengan gaya seperti gambar,… Dua buah benda ditarik dengan gaya seperti gambar, dan mengalami percepatan 0,6 m/s^2. Jika tali dipotong hingga benda a terlepas, maka percepatan benda b menjadi ..... a. 0,50 m/s^2 b.…
- Bola golf dipukul dengan gaya 20 N, jika lamanya… 17. Bola golf dipukul dengan gaya 20 N, jika lamanya pesentuhan antara bola kasti dengan pemukul 0,15 s maka besarnya impuls... a. 0,2 Ns b. 0,25 Ns c 0,5 Ns…
- Dua balok masing-masing bermassa m1 = 2 kg dan m2 =… dua balok masing-masing bermassa m1 = 2 kg dan m2 = 3 kg berada diatas meja yang licin tanpa gesekan. jika kedua benda didorong dengan sebuah gaya f = 3…
- Dua benda yang bermassa 3 kg dan 2 kg, dihubungkan… Dua benda yang bermassa 3 kg dan 2 kg, dihubungkan dengan tali melalui sebuah katrol mula-mula benda yang bermassa 2 kg ditahan kemudian dilepaskan. Kecepatan benda yang bermassa 2 kg…
- Sebuah batu yg massanya 75 g memiliki berat 0,75 N.… Sebuah batu yg massanya 75 g memiliki berat 0,75 N. Ketika di celupkan seluruhnya ke dalam air, berat batu menjadi 0,4 N. Berapa massa jenis batu? Nyatakan dalam kg/m3 Jawaban…
- Tiga buah balok tersusun seperti pada gambar di… tiga buah balok tersusun seperti pada gambar di bawah. ketiganya bergerak pada bidang tanpa gesekan dengan gaya sebesar 42 n bekerja pada balok 3 kg. besar tegangan tali dan gaya…
- Perhatikan gambar di bawah ini! Jika massa balok 2… Perhatikan gambar di bawah ini! Jika massa balok 2 kg, maka balok akan bergerak dengan percepatan... m/s^2. A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 Jawabannya adalah C. 3 m/s²…
- Iwan mengoper bola dari samping kemudian bola… Iwan mengoper bola dari samping kemudian bola ditendang oleh Andi hingga melambung dan akhirnyamasuk gawang. Pernyataan berikut yang benar terkait dengan hal tersebut adalah .... a. gaya dapat mengubah bentuk…
- Massa benda M M dan Mi berturut-turut 2 kg 4 kg, dan… Massa benda M M dan Mi berturut-turut 2 kg 4 kg, dan 1 kg Jarak M ke Me adalah 2 meter, sedangkan M tepat di tengah-tengah antara kedua benda lainnya.…
- Sebuah mobil bermassa 6 ton mula-mula diam, kemudian… Sebuah mobil bermassa 6 ton mula-mula diam, kemudian bergerak lurus mendatar dengan kelajuan 25 m/s. Usaha total yang bekerja pada mobil sebesar …. Jawaban yang benar adalah 1.875.000 J. Diketahui:…
- Semua benda bergerak dari keadaan diam hingga… semua benda bergerak dari keadaan diam hingga kecepatan 200 m persecond menempuh waktu empat second apabila benda tersebut bermassa 100 gram, gaya yang bekerja pada benda itu adalah Jawaban :…
- Perhatikan gambar benda berikut. Benda tersebut… Perhatikan gambar benda berikut. Benda tersebut ditarik dengan gaya ke atas F sebesar 100 N dan mengalami gaya normal N sebesar 20 N. Maka, massa benda tersebut adalah.... (g =…
- Sebutkan 6 macam-macam gaya sebutkan 6 macam-macam gaya jawaban dari pertanyaan di atas adalah gaya berat, gaya magnet, gaya apung, gaya gesek, gaya pegas, dan gaya otot. Gaya adalah tarikan atau dorongan yang diberikan…
- Gaya tarik menarik antara dua benda.... Gaya tarik menarik antara dua benda.... a. Sebanding dengan jarak kedua benda b. Berbanding terbalik dengan jarak kedua benda c.Sebanding dengan kuadrat jarak kedua benda d.Berbanding terbalik dengan kuadrat jarak…
- Dua bola P dan Q masing-masing memiliki massa 200 g… Dua bola P dan Q masing-masing memiliki massa 200 g dan 300 g bergerak saling menyongsong. Bola P bergerak ke kanan dengan kecepatan 10 m/s dan bola Q bergerak ke…