Tinggi tiang bendera dan papan nama sekolah berturut-turut 7 m dan 2 M Tiang Bendera dan papan nama sekolah digambar dengan skala yang sama jika tinggi papan nama sekolah pada gambar 5 cm maka tinggi tiang bendera pada gambar adalah titik-titik cm

tinggi tiang bendera dan papan nama sekolah berturut-turut 7 m dan 2 M Tiang Bendera dan papan nama sekolah digambar dengan skala yang sama jika tinggi papan nama sekolah pada gambar 5 cm maka tinggi tiang bendera pada gambar adalah titik-titik cm

Jawabannya: tinggi tiang bendera pada gambar adalah 17,5 cm.

Berikut ini pembahasannya.

Konsep.
1 km = 100 cm

Misalkan
a = tinggi papan nama sebenarnya
b = tinggi papan nama pada gambar
c = tinggi tiang sebenarnya
d = tinggi tiang pada gambar
Maka
a/b = c/d

Pembahasan.
Diketahui:
Tinggi tiang bendera (c) = 7 m
Tinggi papan nama sekolah (a) = 2 m
Digambar dengan menggunakan skala yang sama
Tinggi papan nama pada gambar (b) = 5 cm.

Pertama kita ubah m menjadi cm
7 m = 7 × 100 cm = 700 cm
2 m = 2 × 100 cm = 200 cm

Berdasarkan konsep di atas,
a/b = c/d
200/5 = 700/d
(200×d) = (700×5)
200 d = 3.500
d = 3.500/200
d = 17,5

Diperoleh tinggi tiang bendera pada gambar (d) adalah 17,5 cm.

Jadi, tinggi tiang bendera pada gambar yaitu 17,5 cm.