Tentukan pusat dan jari-jari dari masing-masing lingkaran berikut. x²+y²=36

Tentukan pusat dan jari-jari dari masing-masing lingkaran berikut.
x²+y²=36

jawaban untuk soal di atas adalah pusat = (0,0) dan jari-jari = 6

Ingat kembali:
Persamaan lingkaran dengan pusat (0,0).dan jari-jari lingkaran r adalah x² + y² = r²

x² + y² = 36
x² + y² = 6²
Maka:
Pusat lingkaran = (0,0)
Jari-jari lingkaran n= 6

Jadi, pusat dan jari-jari lingkaran berturut-turut adalah (0,0) dan 6

Semoga membantu ya