Taraf intensitas bunyi knalpot yang terbuka dari sepuluh sepeda motor identik yang dihidupkan serentak = 60 db. Jika 100 buah sepeda motor identik dihidupkan, taraf intensitas bunyi knalpot yang terdengar adalah ….
Jawabannya adalah 70 dB.
Taraf intensitas bunyi merupakan perbandingan nilai logaritma antara intensitas bunyi yang diukur (I) dengan intensitas ambang pendengaran (Io).
Taraf intensitas yang dihasilkan oleh n sumber bunyi identik dapat dirumuskan dengan :
TIn2 = TIn1 + 10 log (n2/n1)
dengan :
TIn1 = Taraf intensitas sebanyak n1 sumber bunyi (dB)
TIn2 = Taraf intensitas sebanyak n2 sumber bunyi (dB)
n1 = banyak sumber bunyi ke-1
n2 = banyak sumber bunyi ke-2
Diketahui :
n1 = 10
TIn1 = 60 dB
n2 = 100
Ditanya :
TIn2 = ….?
Pembahasan :
TIn2 = TIn1 + 10.log (n2/n1)
TIn2 = 60 + 10.log (100/10)
TIn2 = 60 + 10.log 10
TIn2 = 60 + 10(1)
TIn2 = 70 dB
Jadi taraf intensitas bunyi knalpot yang terdengar adalah 70 dB.
Rekomendasi Lain :
- Kesalahan penggunaan ejaan terdapat pada kalimat nomor ... Cermati kalimat berikut! 1. Satu minggu yang lalu kami berkunjung ke Kebun Binataang. 2. Tempat wisata itu bernama Taman Satu Jurug yang berada di kota Solo. 3. Kami berkeliling untuk…
- Nada artinya nada artinya Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah suatu bunyi yang beraturan dan memiliki frekuensi tertentu. Berikut ini pembahasannya ya! Nada adalah suatu bunyi yang beraturan dan memiliki frekuensi tertentu. Nada…
- Bagaimana cara mengeksplorasi teknik olah tubuh? Bagaimana cara mengeksplorasi teknik olah tubuh? Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah pemanasan, stretching, dan intensitas gerak serta kelenturan. Berikut ini penjelasannya. Olah tubuh bisa dilakukan dengan berbagai hal sebagai berikut:…
- Jelaskan 2 fungsi tata suara pada pertunjukan teater jelaskan 2 fungsi tata suara pada pertunjukan teater Jawaban yang benar adalah sebagai sebagai sarana penambah daya imajinasi dan sebagai peralihan di antara dua adegan. Pembahasan: Teater merupakan sebuah kesenian…
- Kemiskinan menurut pendapat anda kemiskinan menurut pendapat anda Kemiskinan adalah suatu kondisi ketika adanya ketidakmampuan masyarakat untuk memenuhi kebutuhan dasar hidupnya sesuai dengan standar yang berlaku. Yuk simak penjelasannya berikut ini! Kemiskinan adalah suatu…
- Sebuah motor yang memiliki daya 1800 watt mampu… Sebuah motor yang memiliki daya 1800 watt mampu mengangkat beban sebesar 1200 N sampai ketinggian 50 m dalam waktu 20 sekon. Berapakah efisiensi motor tersebut? Jawaban pertanyaan di atas adalah…
- Sebuah kolom udara panjangnya 45 cm.jika garpu tala… sebuah kolom udara panjangnya 45 cm.jika garpu tala yang mempunyai frekuensi 500 Hz didekatkan pada kolom udara,maka besarnya cepat rambat gelombang bunyi di udara pada saat terjadi resonansi kedua adalah...m/s…
- Jika tinggi kolom udara dalam tabung resonansi pada… Jika tinggi kolom udara dalam tabung resonansi pada saat sumber bunyi berresonansi pertama 0,2 meter. Panjang gelombang sumber bunyi adalah … Jawaban : 0,8 m Diketahui: n = 1 L1…
- Tulislah potensi sumber daya dalam pemanfaatan… tulislah potensi sumber daya dalam pemanfaatan kegiatan ekonomi di wilayah dataran tinggi/sawah Jawabannya adalah perkebunan teh, sayuran, buah-buahan dan hutan pinus. Berikut adalah penjelasannya. Sumber daya alam adalah semua yang…
- Benda A dan B identik dengan massa 4 kg bergerak… Benda A dan B identik dengan massa 4 kg bergerak berlawanan arah. Kecepatan benda A dan B berturut-turut 8 m/s dan 4 m/s. Jika keduanya terjadi tumbukan elastis sebagian dengan…
- Hasan yang sedang berdiri di dekat tebing berteriak,… Hasan yang sedang berdiri di dekat tebing berteriak, lalu ia mendengar bunyi pantulan dari suara teriakannya 0,8 sekon setelah berteriak. Jika cepat rambat bunyi di udara 400 m/s, jarak Hasan…
- Toko mengundurkan diri dari perusahaan tempat ia… Toko mengundurkan diri dari perusahaan tempat ia bekerja karena ingin membuka usaha sendiri.alternatif usaha toko adalah laudry, bengkel sepeda motor, dan servis elektronik. setelah melakukan analisis kelayakan usaha, usaha laudry…
- Kak Rima sedang berlatih menyanyi di lantai atas… Kak Rima sedang berlatih menyanyi di lantai atas bersama temannya, adik yang di lantai bawah dapat mendengar dengan jelas suara nyanyian kak Rima, hal ini disebabkan karena getaran bunyi merambat…
- Sebuah penerbang pesawat menuju bandara mengejar… sebuah penerbang pesawat menuju bandara mengejar bunyi sirine menara 2000 Hz jika sirine memancarkan bunyi frekuensi 1700 Hz dan cepat rambat bunyi di udara 310 m/s kecepatan pesawat tersebut adalah?…
- Pengukuran kedalam laut menggunakan gelombang bunyi… Pengukuran kedalam laut menggunakan gelombang bunyi dilakukan dengan merambat kan bunyi di dalam air cepat rambat gelombang bunyi dalam air adalah 125 m/s jika bunyi pantulan terdengar setelah 4 Sekon…
- Pak karya memiliki sawah yang luasnya (1) 5.000 m².… Pak karya memiliki sawah yang luasnya (1) 5.000 m². jarak (2) sawah dari rumah pak karya kurang lebih 2 km. pak karya mengendarai sepeda motor ke sawah dengan waktu tempuh…
- Produksi bidang perikanan di Indonesia belum… Produksi bidang perikanan di Indonesia belum optimal. Ada beberapa hal yang menyebabkan belum optimalnya produksi di bidang perikanan. Produktivitas nelayan rendah, jika sebagian besar nelayan merupakan nelayan tradisional yang menggunakan…
- Dua benda identik terpisah pada jarak 10cm. Apabila… Dua benda identik terpisah pada jarak 10cm. Apabila kedua benda mengalami gaya tarik-menarik sebesar 6,003 × 10-²⁰ N, massa benda tersebut sebesar...kg. (G=6,67×10-¹¹ Nm²/kg²) jawaban yang benar adalah 3 x…
- Sebuah tempat parkir terdapat 160 buah kendaraan… sebuah tempat parkir terdapat 160 buah kendaraan yang terdiri dari mobil dan sepeda motor. biaya parkir tiap mobil Rp5.000,00 dan sepeda motor Rp 2.000,00. suatu hari tempat parkir terisi penuh…
- Adi melakukan perjalanan menempuh jarak 50 km… adi melakukan perjalanan menempuh jarak 50 km menggunakan sepeda motor. selama 45 menit pertama, ia melaju dengan kecepatan tetap dan jarak yang ia tempuh hanya 30 km. kemudian, ia terus…
- Jelaskan jenis-jenis kebutuhan berdasarkan tingkat… Jelaskan jenis-jenis kebutuhan berdasarkan tingkat kepentingannya. Jawabannya kebutuhan primer, sekunder dan tersier. Penjelasan: Berdasarkan intensitas atau tingkat kepentingannya, kebutuhan dapat dibedakan menjadi : 1. Kebutuhan primer Kebutuhan primer adalah kebutuhan…
- Suatu sumber bunyi diketahui melakukan 300 getaran… Suatu sumber bunyi diketahui melakukan 300 getaran dalam selang waktu 0,5 menit. makhluk hidup yang dapat mendengar bunyi tersebut adalah..... Jawaban yang benar adalah gajah dan jangkrik. Frekuensi bunyi menyatakan…
- Angin lembah adalah .... angin lembah adalah .... Angin lembah adalah angin yang bergerak dari lembah menuju gunung. Berikut adalah penjelasannya. Angin merupakan pergerakan massa udara yang dipengaruhi oleh adanya perbedaan tekanan udara. Angin…
- Sesuai dengan bunyi hukum I Kirchoff maka tentukan… Sesuai dengan bunyi hukum I Kirchoff maka tentukan besarnya I4..... Jawaban yang benar adalah 3 A. Diketahui: I1 = 2 A I2 = 4 A I3 = 5 A Ditanya:…
- Daftarlah kata berirama larik ganjil (1dan 3) dan… daftarlah kata berirama larik ganjil (1dan 3) dan larik genap (2 dan 4) di bawah ini! fatamorgana adalah semu namun indahnya tiada terkira patuhilah selalu nasihat ibumu agar hisupmu tidak…
- Efisiensi solar panel yang ada pada gambar adalah… Efisiensi solar panel yang ada pada gambar adalah 20%. Alat ini menerima pancaran radiasi matahari dengan intensitas 1,05 kW/m². Bila dolar panen berfungsi untuk menaikkan suhu 1,5 kg air 0°C…
- Diketahui cepat rambat gelombang bunyi di udara… Diketahui cepat rambat gelombang bunyi di udara adalah 340 m/s. Sebuah kapal memancarkan bunyi sonar ke dasar laut. Jika 4 sekon kemudian orang di dalam kapal dapat mendengarkan bunyi pantulnya,…
- 29. Orang berteriak di sebuah lembah yang diapit… 29. Orang berteriak di sebuah lembah yang diapit oleh dua tebing batu yang cukup tinggi. Gema pertama didengar 0,5 detik sesudah orang berteriak dan disusul gema kedua tergengar lagi 1…
- Sebuah kapal selamyang berada di kedalaman 200 m… sebuah kapal selamyang berada di kedalaman 200 m membunyikan sonar ke dasar laut. orang yang didalam kapal selam dapat mendengarkan bunyi pantulannya setelah 5 sekon.jika cepat rambat bunyi di air…
- Beberapa peristiwa yang terjadi pada pembelahan sel:… Beberapa peristiwa yang terjadi pada pembelahan sel: 1) Terjadi pada sel somatis 2) Menghasilkan 2 sel anakan yang identik dengan induknya 3) Terjadi peristiwa pindah silang 4) Terjadi pembelahan reduksi…