Harga 1 buah buku sama dengan harga 3 buah penghapus. Jika harga 4 buku dan 3 penghapus adalah Rp 15.000,00. Tentukan harga 8 buku dan 6 penghapus!
Jawaban dari pertanyaan di atas adalah Rp30.000,00.
Penyelesaian soal di atas menggunakan konsep sistem persamaan linear dua variabel metode substitusi.
Misalkan:
x : harga 1 buku
y : harga 1 penghapus
Diketahui:
x = 3y …(1)
4x + 3y = 15.000 …(2)
Substitusikan persamaan (1) ke (2) untuk menentukan nilai y.
4x + 3y = 15.000
4(3y) + 3y = 15.000
12y + 3y = 15.000
15y = 15.000
y = 15.000/15
y = 1.000
Substitusikan y = 1.000 ke persamaan (1) untuk menentukan nilai x.
x = 3y
x = 3(1.000)
x = 3.000
Harga 8 buku dan 6 penghapus yaitu:
8x + 6y
= 8(3.000) + 6(1.000)
= 24.000 + 6.000
= 30.000
Jadi harga 8 buku dan 6 penghapus adalah Rp30.000,00.
Rekomendasi Lain :
- Toko busana “Rapih” menjual sebuah baju dengan harga… 9. Toko busana “Rapih” menjual sebuah baju dengan harga Rp 75.000,00. Dari penjualan itu ternyata memperoleh untung 25%. Harga pembelian baju tersebut adalah ..... A. Rp 95.000,00 C. Rp 60.000,00…
- Usaha (W) adalah gaya (F) kali jarak (s), jika… usaha (W) adalah gaya (F) kali jarak (s), jika seseorang melakukan usaha sebesar 200 joule untuk mengangkat beban buku ke atas lemari dengan gaya 100N, maka ketinggian posisi buku tersebut…
- f(x) = ax+b f(2) = 4 f(4) = 10 f(7) = ... f(x) = ax+b f(2) = 4 f(4) = 10 f(7) = ... Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 19. Penyelesaian soal di atas menggunakan konsep nilai fungsi dan sistem persamaan…
- Sebutkan hal hal yang dapat dikomentari dari buku fiksi! sebutkan hal hal yang dapat dikomentari dari buku fiksi! Hal-hal yang dapat dikomentari dari buku fiksi adalah sampul buku, pokok bab buku, judul buku dan subbab, tokoh dan penokohan, tema…
- Sebuah pusat perbelanjaan menggelar diskon… sebuah pusat perbelanjaan menggelar diskon besar-besaran .Nanda membeli sepatu seharga Rp350.000,00 dengan diskon 40%+10%.harga sepatu setelah didiskon sebesar.... a.Rp210.000,00 b.Rp189.000,00 c.Rp168.000,00 d.Rp150.000,00 Jawaban: b. Rp189.000,00 Ingat! Besar diskon = persentase…
- Harga sebuah tas di sebuah Toko "serba ada" adalah… Harga sebuah tas di sebuah Toko "serba ada" adalah sebesar Rp300.000,00 dan mendapatkan diskon 10%. Tentukan uang kembaliannya jika rima membayar dengan uang Rp 1.000.000,00! Jawaban yang benar adalah Rp100.000,00.…
- Toko elektronik "CINTA PRODUK INDONESIA" menjual… Toko elektronik "CINTA PRODUK INDONESIA" menjual televisi dan memperoleh keuntungan 25% jika harga beli televisi tersebut Rp3.600.000.00 maka harga jualnya adalah.. Diketahui : Persentase untung = 25% Harga beli =…
- Jimin membeli 4 roll kain Toyobo dengan harga… Jimin membeli 4 roll kain Toyobo dengan harga Rp4.200.000. Sebanyak 85m dijual dengan harga Rp28.000/m, 50m dijual dengan harga Rp27.000/m, 23m dijual dengan harga Rp26.000/m, dan sisanya diberikan kepada Suga.…
- Dini ingin menjual salad buah yang bahannya terdiri… Dini ingin menjual salad buah yang bahannya terdiri dari Melon, Anggur, dan Pepaya. Dini menghabiskan Rp19.000,00 untuk pepaya, Rp20.000,00 untuk Melon, dan Rp21.000,00 untuk anggur. Dari bahan yang dibeli, ia…
- Sebuah agen toko pakaian membeli 3 kodi pakaian… sebuah agen toko pakaian membeli 3 kodi pakaian dengan harga Rp. 1.800.000,00.pakaian tersebut dijual dengan harga Rp. 350.000,00 per lusin. berapa kerugian dari hasil penjualan itu? Jawabannya adalah Rp100.000,00 Ingat…
- Bu Ayu membeli sebuah TV LCD dengan harga… Bu Ayu membeli sebuah TV LCD dengan harga Rp3.800.000,00 dan dikenakan PPN 10%. Berapa uang yang harus dibayar Bu Ayu untuk membeli TV LCD tersebut! Jawaban yang benar adalah Rp4.180.000,00…
- Harga penjualan barang Rp 48.600,00 dan keuntungan… harga penjualan barang Rp 48.600,00 dan keuntungan 8% maka harga pembeliannya adalah... a.Rp 40.000,00 b.Rp 45.000,00 c.Rp 46.000,00 d.Rp 47.000,00 Jawaban dari pertanyaan di atas adalah B. Perhatikan konsep berikut.…
- Apa saja unsur penting dalam teks non fiksi? apa saja unsur penting dalam teks non fiksi? Unsur dalam teks nonfiksi, yaitu: (1) Sampul buku. (2) Rincian subbab. (3) Judul bab dan subbab. (4) Isi buku. (5) Bahasa baku.…
- Seorang pedagang membeli 40 buah Belimbing dengan… seorang pedagang membeli 40 buah Belimbing dengan harga Rp2.000 perbuah. Kemudian 25 buah Belimbing dijual dengan harga Rp2.500 perbuah, 10 buah Belimbing dijual dengan harga Rp2.250 perbuah dan sisanya busuk.…
- Sebuah perfume dibeli dengan harga Rp.… Sebuah perfume dibeli dengan harga Rp. 157.800,00,kemudian di jual lagi. tenth kan keuntungan yg diperoleh jika barang tersebut di jual dengan harga Rp. 180.000,00. Jawaban: Rp22.200,00 Ingat! Besar keuntungan =…
- Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan x+4y=17… Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan x+4y=17 dan 2x+y=20 adalah .... Jawaban : {9, 2} Konsep : Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) Sistem persamaan linear dua variabel merupakan suatu model…
- Siska membeli 3 buah buku dan 4 batang pensil dengan… Siska membeli 3 buah buku dan 4 batang pensil dengan harga Rp19.000,00. Jika harga satu buku Rp500,00 lebih mahal diibanding harga pensil, maka berapa harga sebuah buku ? Jawaban yang…
- Untuk membuat kue,Bu Rafa membutuhkan tepung… Untuk membuat kue,Bu Rafa membutuhkan tepung sebanyak 2,5kg.ternyata di Rumah masih tersedia 0,75kg.jika harga tepung RP 12.000,00 tiap kilogram,maka harga yang harus di bayar Bu Rafa untuk membeli kekkurangan tepung…
- Budi membeli 45 pensil dan 60 buku tulis untuk… Budi membeli 45 pensil dan 60 buku tulis untuk dibagikan ke teman-teman. Berapakah rasio perbandingan pensil dan buku tulis tersebut? Jawabannya adalah 3:4. Yuk disimak penjelasannya. - Cara mencari perbandingan…
- Jika x dan y memenuhi system persamaan 3x−y=16 dan… Jika x dan y memenuhi system persamaan 3x−y=16 dan x+y=12, maka x+2y adalah..... A. 14 B. 17 C. 19 D. 22 Jawaban yang benar adalah B. Perhatikan konsep berikut. Penyelesaian…
- Rincian Harga Emas Terbaru Harga emas batangan Antam pecahan 1 gr di PT Pegadaian (Persero) di hari ini, Senin (14/6/2024), dibandrol dengan harga Rp 991.000. Mencuplik data perdagangan harga emas 24 karat di Pegadaian,…
- Perkiraan informasi berdasarkan judul buku ATLAS DUNIA perkiraan informasi berdasarkan judul buku ATLAS DUNIA Perkiraan informasi berdasarkan judul buku "Atlas Dunia" adalah memuat gambar geografis, jarak wilayah, dan batas negara di dunia. Untuk memahami jawaban tersebut, berikut…
- Tina membaca sebuah buku dalam beberapa hari.Pada… Tina membaca sebuah buku dalam beberapa hari.Pada hari pertama Tina membaca ¼ bagian,hari kedua Tina membaca ⅓ bagian,dan sisanya dibaca pada hari berikutnya.Jika jumlah halaman buku ada 132 halaman ,maka…
- Tentukan himpunan penyelesaian dari Sistem Persamaan… Tentukan himpunan penyelesaian dari Sistem Persamaan Linear Dua Variabel berikut! 3x+7y=−1, x+3y=5 Jawaban : {-19, 8} Penyelesaian dari sistem persamaan linear dua variabel dapat ditentukan dengan metode eliminasi dan subtitusi,…
- Seorang pedagang menjual 25 ekor ayam seharga… Seorang pedagang menjual 25 ekor ayam seharga Rp427.000,00. Dari penjualan itu ternyata ia mendapat untung 22%. Tentukan harga pembelian tiap ekor ayam. Jawaban yang benar adalah Rp15.475,00. Pembahasan : Keuntungan…
- Suka membeli sepeda motor bekas dengan harga… suka membeli sepeda motor bekas dengan harga Rp4.000.000. setelah di pakai beberapa bulan sepeda itu dijual dengan harga Rp3.250.000. Persentase kerugiannya yang diderita suka adalah.... Jawaban yang benar untuk pertanyaan…
- Sebuah toko buku membeli 400 buah dengan harga Rp.… Sebuah toko buku membeli 400 buah dengan harga Rp. 300.000 per buah karna penerbit memberikan potongan harga, maka toko buku tersebut hanya membayar 9.000.000 tentukan besarnya diskon perbuku yang di…
- Saat harga barang Rp60,00 per unit, maka jumlah… Saat harga barang Rp60,00 per unit, maka jumlah permintaan 20 unit. Saat harga barang Rp40,00 per unit, maka jumlah permintaan 30 unit. Tentukan persamaan fungsi permintaan! Persamaan fungsi permintaan yang…
- Pak Amir membeli televisi dengan harga Rp… Pak Amir membeli televisi dengan harga Rp 3.200.000.00 dan menjualnya dengan harga Rp 3.456.000.00 persentase keuntungan yg diperoleh pak Amir adalah jawaban soal ini adalah 8% %untung = Untung/Harga beli…
- Koperasi sekolah membeli 1 pak buku tulis (isi 10… koperasi sekolah membeli 1 pak buku tulis (isi 10 buah) kemudian harga belinya yaitu Rp30.000,00 lalu di jual (per buah) Rp3.500,00 dengan total harga jual Rp35.000. berapakah keuntungan yang di…