−21+5/4×0,5=….
a. -20,375
b. -22,625
c. 21,375
d. 20,675
Jawaban : a. -20,375
Untuk menyelesaikan operasi hitung, kerjakan perkalian dan pembagian terlebih dahulu.
Bilangan desimal 1 angka dibelakang koma artinya per 10.
Bilangan pecahan per 1000 dijadikan bilangan desimal artinya di belakang koma ada 3 angka.
Ingat :
a/b x c/d = (axc)/(bxd)
-a/b + c/b = – (a/b – c/b); a>c
a + b/c = a b/c
-21 + 5/4 x 0,5 = …
= -21 + 5/4 x 5/10
= -21 + 5/4 x (5:5)/(10:5)
= -21 + 5/4 x 1/2
= -21 + (5×1)/(4×2)
= -21 + 5/8
= (-21×8)/(1×8) + 5/8
= -168/8 + 5/8
= – (168 – 5)/8
= -163/8
= – (163×125)/(8×125)
= – 20375/1000
= – 20,375
Oleh karena itu, jawaban yang paling tepat adalah a. -20,375
Rekomendasi Lain :
- 10×30×50 10×30×50 Jawaban : 10×30×50 = 15.000 Ingat! Untuk menghitung perkalian dapat digunakan cara perkalian bersusun dan hitung mulai dari yang paling depan. Untuk menghitung perkalian dengan cara bersusun, yaitu 1.…
- Dari angka 0, 1, 2, 3, 4, dan 5 berapa banyaknya… Dari angka 0, 1, 2, 3, 4, dan 5 berapa banyaknya angka yang terdiri dari : A. 4 angka dari angka boleh berulang B. 3 angka dari angka tidak boleh…
- Secara sepintas antara angka dan bilangan memang… Secara sepintas antara angka dan bilangan memang terlihat sama. Angka merupakan suatu simbol di dalam matematika, sedangkan bilangan merupakan angka yang sudah diberikan nilai tertentu. Berarti angka hanya terdiri dari…
- Akar pangkat tiga dari 512? akar pangkat tiga dari 512? Jawabannya: 8 Konsep: - Bilangan pangkat tiga merupakan operasi hitung perkalian berulang dengan bilangan itu sendiri sebanyak tiga kali. --> a³ = a × a…
- Tutik akan membuat kue la ke pasar membeli 2 1/5 kg… Tutik akan membuat kue la ke pasar membeli 2 1/5 kg tepung terigu, 4 1/2 kg mentega, dan 2,5 kg gula. Hitunglah belanjaan Tutik seluruhnya? Jawaban : berat belanjaan seluruhnya…
- Bilangan notasi ilmiah 0,80447×10⁵ jika diubah… Bilangan notasi ilmiah 0,80447×10⁵ jika diubah kedalam nilai setandar adalah ... A. 80,447 B. 804,47 C. 8.044,7 D. 80.447 Jawaban yang benar adalah D. Perhatikan konsep berikut. Notasi ilmiah atau…
- Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar! 0,8:6=… Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar! 0,8:6=… Jawaban : 2/15 Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat kembali: → jika ada 1 angka dibelakang koma, maka pecahan berpenyebut 10 → a…
- 5:1000 5:1000 Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah 0,005. Ingat konsep berikut : a : b = a/b Pecahan biasa berpenyebut 1.000, dapat ditulis dalam bentuk pecahan desimal dengan 3 angka…
- Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar!… Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar! 16,4 : 4=… Jawaban : 4,1 Pembahasan : Pembagian merupakan operasi hitung matematika yang membagi bilangan ke dalam beberapa kelompok dengan jumlah yang…
- Hasil dari (3 1/2 × 0,75) + (3 1/8 : 5/4) adalah : hasil dari (3 1/2 × 0,75) + (3 1/8 : 5/4) adalah : A. -1/3 B. 3 C. 9 D. 18 Jawaban : 5 1/8 Ingat! Bilangan desimal dengan dua…
- jika 0,1818181818181.. dinyatakan ke dalam bentuk… jika 0,1818181818181.. dinyatakan ke dalam bentuk a/b dengan a dan b masing masing bilangan bulat positif maka nilai dari b - a adalah... A. 6 B. 7 C. 8 D.9…
- ⅗ + ⅚ = ⅗ + ⅚ = Jawaban : 1 13/30 Perhatikan penjelasan berikut. Ingat. • Konsep penjumlahan bilangan bulat dan pecahan: a + b/c = a b/c • Untuk penjumlahan pecahan, terlebih…
- Hasil dari 48−8×(−4)−5 adalah … Hasil dari 48−8×(−4)−5 adalah … A. 75 B. 165 C. −75 D. −165 jawaban untuk soal di atas adalah A. 75 Aturan pengerjaan operasi hitung campuran: 1. Apabila dalam operasi…
- Jika A* adalah bilangan pembulatan bilangan A ke… 1. jika A* adalah bilangan pembulatan bilangan A ke satuan terdekat maka nilai A-A*untuk A=8.922 adalah..... a. 0,078 d. -0,078 b. 0,922 e. -0,922 c. 0 Jawaban yang benar adalah…
- 42x21: 42x21: Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 882. Penyelesaian : Bilangan bulat positif dikali dengan bilangan bulat positif sama dengan bilangan bulat positif. Cara menyelesaikan operasi hitung perkalian dengan cara…
- Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar! 0,7:2=… Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar! 0,7:2=… Jawaban : 0,35 Pembahasan : Pembagian merupakan operasi hitung matematika yang membagi bilangan ke dalam beberapa kelompok dengan jumlah yang sama. Sifat…
- Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar!… Selesaikanlah pembagian di bawah ini dengan benar! 110,6 : 7=… Jawaban : 15,8 yuk ingat kembali >> Jika bilangan desimal memiliki satu angka di belakang koma (0,a), maka dalam bentuk…
- 3-6×6+8×8+20×0= 3-6×6+8×8+20×0= Jawabannya adalah 31. Yuk disimak penjelasannya. Aturan operasi hitung campuran bilangan cacah diantaranya adalah: - Jika terdapat operasi hitung di dalam kurung, maka bisa dikerjakan lebih dahulu. - Jika…
- Hasil dari 17² berapa ya hasil dari 17² berapa ya Jawabannya: 289 Topik: Bilangan Pangkat Dua Konsep: - Bilangan pangkat dua artinya perkalian berulang sebanyak dua kali dengan bilangan itu sendiri. Jadi: a² = a…
- Selesaikan pembagian berikut ini! 90% : 15=… Selesaikan pembagian berikut ini! 90% : 15=… Jawaban : 0,06 Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat kembali: → a% = a/100 → a : b = a/b → a = a/1…
- Urutkan pecahan dari yang terkecil 1/8, 20%, 2/6, 0,5. 0,25 urutkan pecahan dari yang terkecil 1/8, 20%, 2/6, 0,5. 0,25 jawaban dari pertanyaan di atas adalah 1/8, 20%, 0,25, 2/6, 0,5. Mari kita bahas! Mengurutkan bilangan pecahan dapat dilakukan dengan…
- 5÷5×2+1 5÷5×2+1 Jawabannya: 3 Topik: Operasi Hitung Konsep: - Pembagian dan perkalian lebih kuat daripada penjumlahan, maka kerjakan pembagian dan perkalian dahulu. - Pembagian dan perkalian sama kuatnya, maka kerjakan dari…
- 20 + 50 - 10 x 11 : 5 = 20 + 50 - 10 x 11 : 5 = Jawaban : 48 Pembahasan : Operasi hitung campuran merupakan perhitungan matematika yang melibatkan dua atau lebih operasi hitung baik penjumlahan,…
- Nilai akar pangkat dua 81 nilai akar pangkat dua 81 Jawabannya: 9 Konsep: - Bilangan pangkat dua merupakan operasi hitung perkalian berulang dengan bilangan itu sendiri sebanyak dua kali. --> a² = a × a…
- Hasil 4/15 : 5,4 adalah hasil 4/15 : 5,4 adalah Jawaban : 4/81 Ingat kembali : • Cara mengubah bilangan desimal menjadi pecahan biasa yaitu dengan mengubah penyebut pecahan menjadi 10, 100, 1.000 dst sesuai…
- Siska mempunyai tali pita sepanjang 8,2 meter. Tali… Siska mempunyai tali pita sepanjang 8,2 meter. Tali tersebut digunakan sepanjang 2(1/4) meter dan diberikan kepada adiknya sepanjang 0.78 meter. Sisa tali pita yang dimiliki oleh Siska sekarang adalah... Jawaban…
- 500 x2 500 x2 Jawabannya: 1.000 Topik: Operasi Hitung Untuk menentukan hasil dari operasi hitung perkalian pada bilangan bulat, bisa menggunakan perkalian bersusun. Caranya: - satuan dikali satuan ---------> 0 × 2…
- 445 × 554 = 445 × 554 = Jawaban: 246.530 Konsep: Perkalian Bersusun 1. semua angka dikalikan dengan satuan dari bilangan pengali 2. semua angka dikalikan dengan puluhan dari bilangan pengali (penulisan lebih menjorok…
- Hasil dari 90% 6/12 × 1,15 Hasil dari 90% 6/12 × 1,15 Jawaban untuk soal di atas adalah 9/20 (dalam pecahan) atau 45% (dalam persen) atau 0,45 (dalam desimal). Pada soal di atas terdiri dari beberapa…
- 2,5 : 0,75 = 2,5 : 0,75 = Jawabannya adalah 10/3. Yuk disimak penjelasannya. Ingat! - Mengubah bilangan desimal menjadi pecahan biasa a,b × 10/10 = ab/10 (ab bukan perkalian) a,bc × 100/100 =…