Di suatu kelurahan pada tahun 2006 terdapat 180 orang siswa dengan rincian sebagi berikut:
90 orang siswa SD, 50 orang siswa SLTP, 30 orang siswa SMA, dan 10 orang siswa SMK.
Jika data siswa ini hendak disajikan dengan diagram lingkaran, maka besar sudut untuk siswa SD adalah…
a. 180
b. 120
c. 100
d. 60
e. 20
Jawaban : 180°
Yuk ingat kembali.
Besar sudut A = (Banyaknya A/jumlah seluruhnya) × 360°
Penyelesaian
Jika banyaknya siswa SD = 90
Jumlah seluruh siswa = 180
Maka, besar sudut untuk siswa SD dapat dihitung melalui cara berikut ini.
Besar sudut A
= (Banyaknya A/jumlah seluruhnya) × 360°
= 90/180 × 360°
= 90 × 360°/180
= 90 × 2
= 180°
Jadi besar sudut untuk siswa SD adalah 180°
Rekomendasi Lain :
- Diperoleh data berat badan (dalam kg) sekelompok… Diperoleh data berat badan (dalam kg) sekelompok siswa dari kelas 7F sebagai berikut : Bila Nilai rata-rata 53,5 maka tentukan nilai p dari data diatas ! Jawabannya adalah 4 Pembahasan:…
- Pelurus sudut 117° adalah.... pelurus sudut 117° adalah.... Jawaban : 63° Perhatikan penjelasan berikut. Ingat. Dua sudut dikatakan berpelurus jika jumlah besar kedua sudut sama dengan 180°. Sehingga diperoleh besar sudut pelurus dari 117°…
- Tuliskan kegiatan konsumsi yg dilakaukan siswa tuliskan kegiatan konsumsi yg dilakaukan siswa Jawabannya makan di kantin sekolah, menggunakan buku dan pensil, dan lainnya. Pembahasan: Kegiatan konsumsi adalah kegiatan mengurangi atau menghabiskan nilai manfaat barang dan jasa.…
- Aku mempunyai 789, ternyata 456 buah diberikan… aku mempunyai 789, ternyata 456 buah diberikan kepada siswa anak laki-laki , beberapa buah yang dimiliki aku? Jawaban: 333 Perhatikan perhitungan pada gambar berikut! Semoga membantu ya! :)
- Sepuluh orang siswa kelas XII IPA di suatu sekolah… Sepuluh orang siswa kelas XII IPA di suatu sekolah akan mengikuti seleksi untuk belajar di luar negeri dan diperkirakan peluang mereka untuk lolos seleksi adalah 0,7. Tentukan kemungkinan: a. paling…
- Di desa truno joyo terdata ada 420 orang yang… Di desa truno joyo terdata ada 420 orang yang bekerja aktif. 125 orang bekerja sebagai petani, 77 orang bekerja sebagai buruh pabrik, 45 orang menjadi guru non PNS, 69 orang…
- Jika jajargenjang . Panjang AB = (5× - 30) cm CD =… Jika jajargenjang . Panjang AB = (5× - 30) cm CD = (2× + 15) cm besar sudut A = 4y + 25 dan sudut D = 3y - 5…
- Suatu sudut sama dengan 4 kali pelurusnya.besar… suatu sudut sama dengan 4 kali pelurusnya.besar sudut itu adalah Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 36°. Ingat! Sudut berpelurus: dua sudut dikatakan berpelurus jika jumlah besar sudut keduanya…
- median dari tinggi badan (cm) bnyak siswa 135 5 136… median dari tinggi badan (cm) bnyak siswa 135 5 136 4 137 3 138 12 139 6 140 10 Jawaban yang tepat adalah 138 Yuk simak pembahasan berikut ini.
- Nila Frekuensi 6 2 7 2 8 3 9 2 10 1 Jika rata rata… Berikut tabel tentang nilai ulangan matematika siswa kelas VII Nila Frekuensi 6 2 7 2 8 3 9 2 10 1 Jika rata rata nilai ulangan matematika adalah 7, maka…
- Tim cerdas cermat beranggotakan 3 orang akan dipilih… tim cerdas cermat beranggotakan 3 orang akan dipilih secara acak dari 7 siswa kelas 10 dan 4 siswa kelas 11 peluang terbentuknya tim yang ketiga anggotanya dari kelas 10 adalah…
- Pada segitiga PQR diketahui sudut Q = 60o dan sudut… Pada segitiga PQR diketahui sudut Q = 60o dan sudut R = 30o. Jika panjang QR = 12 cm, maka tentukan panjang PR dan PQ! Jawaban: PQ = 6 cm…
- Siswa sd tugu ada 168 anak. sebanyak 28 anak… siswa sd tugu ada 168 anak. sebanyak 28 anak mempunyai hobi melukis, 30 anak hobi menyanyi, dan 32 anak hobi menari. siswa yang mempunyai hobi olahraga ada seperempat dari seluruh…
- Bacalah pernyataan berikut! Tampaknya argumen… 9.Bacalah pernyataan berikut! Tampaknya argumen -argumen yang ada di atas dapat kita terima kebenarannya akan tetapi kita harus bijak bersikap.artinya,sekolah memperbolehkan siswa membawa HP asal tidak diaktifkan ketika ketika kegiatan…
- Seorang siswa mau membuat denah sebuah gedung… seorang siswa mau membuat denah sebuah gedung berikut tanah pekarangannya pada kertas gambar yang berukuran 35 cm × 50 cm . panjang dan lebar tanah tempat gedung itu 49 m…
- Nilai rata-rata ulangan dari 18 siswa kelas 7A… nilai rata-rata ulangan dari 18 siswa kelas 7A adalah 72, dan nilai rata-rata dari 12 siswa kelas 7B adalah 70. rata-rata gabungan nilai ulangan kedua kelompok tersebut adalah Jawaban yang…
- Nilai rata-rata ulangan matematika siswa kelas 8H… Nilai rata-rata ulangan matematika siswa kelas 8H yang berjumlah 30 siswa adalah 59,5. Jika rata-rata nilai siswa perempuan 60 dan nilai rata-rata siswa laki-laki 59. Jumlah siswa laki-laki di kelas…
- Hasil penilaian harian mata pelajaran matematika… Hasil penilaian harian mata pelajaran matematika dari 28 siswa kelas VI adalah 4 siswa memperoleh nilai 10, 6 siswa memperoleh nilai 9, 9 siswa memperoleh nilai 8, 5 siswa memperoleh…
- Sudut berpelurus sudut berpelurus Sudut berpelurus adalah sudut-sudut yang jika dijumlahkan akan menghasilkan 180°. Misalkan, sudut A berpelurus dengan sudut B. Sudut A = 60° Berapakah sudut B? Sudut A + Sudut…
- Bansos Kapan Cair ? Januari 2024 Cair Lagi Masukkan panggilan sesuai KTP; Masukkan petunjuk yang tercetak dalam kotak boks captcha pada kolom; Bila isyarat huruf tidak jelas bisa klik ikon" reload" buat mendapatkan kode terkini; Klik cari informasi…
- Cara daftar BLT anak sekolah 2024 bagi siswa SD,… BLT anak sekolah 2024 yang disalurkan pemerintah kepada siswa SD, SMP, dan SMA ini merupakan kategori yang termasuk dalam Program Keluarga Harapan (PKH). Cara Dapatkan Bansos Pelajar BLT anak sekolah…
- Bantuan Anak Sekolah Rp 4,4 Juta Tahun 2024 Cair Okeforum.com - Bansos atau BLT (Bantuan Langsung Tunai) dari pemerintah untuk anak sekolah yang nominalnya hingga Rp4.4 juta tahun 2024 bagi siswa SD, SMP dan SMA kembali disalurkan. Pada tahun…
- Cara Siswa dan Guru Dapat Kuota Gratis sampai Desember okeforum.com - Cara Siswa dan Guru Dapat Kuota Gratis sampai Desember - Kabar gembira untuk para siswa, guru dan dosen, pemerintah akan menambah alokasi anggaran subsidi bantuan kuota internet gratis…
- They .... smart students. (be) They .... smart students. (be) Jawaban yang benar adalah "They are smart students." (Mereka adalah siswa yang pintar). Soal meminta untuk melengkapi kalimat rumpang dengan to be yang sesuai. Makna…
- Pada suatu kelas terdapat 32 siswa kelas 7A. 23… pada suatu kelas terdapat 32 siswa kelas 7A. 23 siswa menyukai matematika 20 siswa menyukai IPA dan 5 siswa tidak menyukai keduanya. jumlah siswa kelas 7 yang menyukai pelajaran IPA…
- Diketahui data berat badan sekelompok siswa adalah… diketahui data berat badan sekelompok siswa adalah (dalam kg) 40,51,38,45,47,40,42,48,50,40,43 Diberikan beberapa pernyataan sebagai berikut: 1.mean dari data berat badan siswa adalah 50 kg 2median dari data berat badan siswa…
- Dari 40 siswa kelas VII.A, 19 anak suka membaca… Dari 40 siswa kelas VII.A, 19 anak suka membaca majalah, 24 anak suka membaca koran. 15 anak suka membaca majalah dan koran. Banyak siswa yang tidak menyukai majalah dan koran…
- Berapa titik jauh seorang siswa yang mengenakan… Berapa titik jauh seorang siswa yang mengenakan kacamata berkekuatan -0.5 dioptri? Jawaban yang benar adalah 200 cm. Diketahui: P = -0,5 D Ditanya: PR = ... ? Pembahasan: Rabun jauh…
- Saya mengucapkan selamat dan terima kasih atas… Saya mengucapkan selamat dan terima kasih atas kehadiran teman-teman dalam kegiatan pameran seni dan kreativitas dalam rangka menyambut adik-adik siswa kelas tujuh yang baru…. Apabila dalam penyelenggaraan ini banyak kekurangan,…
- Berdasarkan diagram di samping dari total 120 siswa… Berdasarkan diagram di samping dari total 120 siswa kelas VI,tentukan banyak siswa yang menyukai permainan basket! (Voli)(Renang 30persen)(Basket 25persen)(Sepak bola 20persen) Jawabannya adalah 30 siswa Konsep : Banyak siswa suka…