Dari keadaan diam,benda tegar melakukan gerak rotasi dengan percepatan sudut 15 rad/s². Titik A berada pada benda tersebut,berjarak 10 cm dari sumbu putar .Tepat setelah benda berotasi selama 0,4 sekon, A mengalami percepatan total sebesar….(dalam m/s²)

Dari keadaan diam,benda tegar melakukan gerak rotasi dengan percepatan sudut 15 rad/s². Titik A berada pada benda tersebut,berjarak 10 cm dari sumbu putar .Tepat setelah benda berotasi selama 0,4 sekon, A mengalami percepatan total sebesar….(dalam m/s²)

Untuk soal ini jawaban yang benar adalah 3,9 m/s².

Konsep yang dipakai adalah gerak melingkar berubah beraturan. Pembahasannya dapat dilihat pada gambar berikut ya.

Dari keadaan diam,benda tegar melakukan gerak rotasi dengan percepatan sudut 15 rad/s². Titik A berada pada benda tersebut,berjarak 10 cm dari sumbu putar .Tepat setelah benda berotasi selama 0,4 sekon, A mengalami percepatan total sebesar....(dalam m/s²)