Suku ke-8 dari barisan geometri 128/27,64/9,32/3,… adalah …
A. 243
B. 81
C. 54
D. 36
E. 27
Jawaban : B. 81
Perhatikan penjelasan berikut ya.
Ingat kembali rumus barisan geometri berikut :
Un = a · rⁿ¯¹
dengan:
Un = suku ke-n
a = suku pertama
r = rasio/perbandingan → r = Un / U(n-1)
n = banyaknya suku
Diketahui : barisan geometri 128/27,64/9,32/3,…
Ditanya : U₈ = … ?
Maka:
a = 128/27
r = Un / U(n-1) = U₂ / U₁ = (64/9) / (128/27) = 64/9 x 27/128 = 3/2
Sehingga:
Un = a · rⁿ¯¹
U₈ = a · r⁸¯¹
U₈ = a · r⁷
U₈ = (128/27) · (3/2)⁷
U₈ = (128/27) · (2.187/128)
U₈ = 2.187/27
U₈ = 81
Diperoleh suku ke-8 barisan tersebut adalah 81.
Jadi, jawaban yang benar adalah B.
Semoga membantu.
Rekomendasi Lain :
- Bagaimana cara menghargai dan menghormati teman di… Bagaimana cara menghargai dan menghormati teman di kelas yang berbeda suku denganmu ? Tuliskan contohnya! 1. Tidak mengunggul - unggul kan suku kita. 2. Tidak mengejek teman yang berbeda suku.…
- 15. Diketahui barisan aritmatika dengan suku ke-3 =… 15. Diketahui barisan aritmatika dengan suku ke-3 = 12 dan suku ke-10 = 47. Suku ke - 20 barisan aritmatika tersebut adalah.... A. 87 B. 88 C. 95 D. 97…
- Dalam sebuah ruangan pertunjukan terdapat 15 kursi… Dalam sebuah ruangan pertunjukan terdapat 15 kursi pada baris pertama.18 kursi pada baris kedua,dan seterusnya setiap baris berikutnya bertambah 3 kursi dari baris ke depannya.jika ruang pertunjukan tersebut memuat 12…
- Dari barisan aritmetika diketahui bahwa suku ke-9… dari barisan aritmetika diketahui bahwa suku ke-9 adalah 35 dan jumlah suku ke-4 dan ke-12 adalah 62. tentukan suku ke-n dan suku ke 50 Jawaban: Un = 3n dan U50…
- Suku sasak berasal dari daerah suku sasak berasal dari daerah Jadi, jawaban yang benar dari pertanyaan ini bahwa suku sasak berasal dari Provinsi Nusa Tenggara Barat. Berikut adalah penjelasannya. Indonesia adalah negara yang kaya akan…
- Suku ke -4 dan ke -9 suatu barisan aritmatika… suku ke -4 dan ke -9 suatu barisan aritmatika berturut-turut adalah 110 dan 150. suku ke-25 barisan aritmatika tersebut adalah jawaban dari pertanyaan di atas adalah 278. Perhatikan penjelasan berikut…
- Dalam suatu arimetika, suku ke-2 =8 dan suku ke-7… Dalam suatu arimetika, suku ke-2 =8 dan suku ke-7 =23. Jumlah 12 suku pertama adalah Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 258. Ingat! Rumus suku ke-n barisan aritmetika: Un…
- Suku ke-16 dari barisan 6, 8, 13, 21, 32, ... adalah ... Suku ke-16 dari barisan 6, 8, 13, 21, 32, ... adalah ... A. 351 B. 356 C. 361 D. 366 Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah A. 351. Ingat!…
- Suatu geometri diketahui u3 = 12, u6 = 96, berapakah u10? suatu geometri diketahui u3 = 12, u6 = 96, berapakah u10? Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 1.536. Ingat! Rumus suku ke-n pada barisan dan deret geometri. Un =…
- Hitunglah jumlah dari deret aritmatika berikut! 2+4+6+…+192 Hitunglah jumlah dari deret aritmatika berikut! 2+4+6+…+192 Jawaban yang benar adalah 9.312. Perhatikan konsep berikut. Ingat bahwa barisan aritmatika merupakan barisan yang memiliki beda atau selisih yang sama dari dua…
- Suku ke-n barisan 3,5,9,17... adalah... suku ke-n barisan 3,5,9,17... adalah... a.n²-1 b.n²+1 c.3n+1 d.n²+3 e.2^n+1 Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah e. 2ⁿ + 1. Ingat! Barisan aritmatika ini merupakan sebuah barisan yang memiliki…
- Jumlah bilangan asli yang habis dibagi 4, tetapi… Jumlah bilangan asli yang habis dibagi 4, tetapi tidak habis dibagi 5 dan terletak di antara 1 sampai 400 adalah ... a. 19.800 b. 16.000 c. 12.000 d. 15.800 e.…
- Jumlah bilangan genap antara 2 sampai dengan 22 adalah .... Jumlah bilangan genap antara 2 sampai dengan 22 adalah .... a. 98 b. 100 c. 108 d. 116 jawaban untuk soal ini adalah C. Soal tersebut merupakan materi barisan aritmatika.…
- Tentukan suku ke-20 dari barisan -2, 5, 12,... ! Tentukan suku ke-20 dari barisan -2, 5, 12,... ! Jawaban yang benar adalah 131. Pembahasan : Barisan aritmatika merupakan barisan bilangan yang memiliki beda yang tetap antar suku-sukunya. Rumus suku…
- Jelaskan pengertian sukuisme jelaskan pengertian sukuisme Jawabannya adalah : Sukuisme merupakan suatu paham yang memandang bahwa suku bangsanya lebih baik dibandingkan dengan suku bangsa yang lain. Yuk, simak pembahasan berikut ! Sukuisme merupakan…
- Pak Aziz meminjam uang di Bank sebesar Rp200.000,00.… Pak Aziz meminjam uang di Bank sebesar Rp200.000,00. Setelah 3 bulan jumlah tabungannya Rp205.000,00. Persentase bunga pertahunnya adalah Jawaban: 10% Ingat! Bunga = suku bunga per tahun x periode dalam…
- Diketahui rumus suku ke-n dari suatu barisan… Diketahui rumus suku ke-n dari suatu barisan bilangan adalah Un = n² - 5n + 4. Suku ke berapa dari barisan tersebut yang bernilai 648? Jawaban soal ini adalah suku…
- Jumlah n suku pertama pada barisan bilangan… Jumlah n suku pertama pada barisan bilangan dinyatakan dengan rumus Sn=n²−3n+9. Tentukan: besar suku ke-99! Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 194. Perhatikan konsep berikut. Un = Sn - S(n…
- Suatu barisan geometri diketahui suku keempat dan… suatu barisan geometri diketahui suku keempat dan keenam berturut-turut adalah -54 dan -486. rasio dari barisan geometri tersebut adalah Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 3. Ingat! Rumus suku…
- Di sebuah gedung terdapat 26 kursi pada baris ke… di sebuah gedung terdapat 26 kursi pada baris ke tiga dan 44 kursi pada baris kesembilan,apabila dalam gedung itu terdapat 12 baris, jumlah kursi dalam gedung tersebut adalah.... Jawaban yang…
- Suku ke 6 dari suatu barisan dengan rumus 2n – 1… Suku ke 6 dari suatu barisan dengan rumus 2n – 1 adalah ... * A. 5 B. 10 C. 11 D. 15 Diketahui : Un = 2n-1 maka, U6 =…
- Jika suku ke-n dari suatu barisan bilangan adalah… Jika suku ke-n dari suatu barisan bilangan adalah n/(2n−1), tiga suku pertamanya adalah .... a. 1,2/5,3/7 b. 1/3,2/3,5/3 c. 1,2/3,5/3 d. 1,2/3,3/5 Jawaban yang benar adalah (D) 1, 2/3, 3/5.…
- Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 2 + 6… Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 2 + 6 + 18 + 54 Jawaban yang benar adalah 80. Perhatikan konsep berikut. Deret dinotasikan dengan: Sn = U1 + U2 +…
- Sebuah deret aritmetika dengan rumus suku ke n,… Sebuah deret aritmetika dengan rumus suku ke n, Un=5n+2, tentukan: Pada suku ke berapa besarannya 167. Jawaban yang benar adalah 33. Perhatikan konsep berikut. Pola bilangan merupakan barisan atau deret…
- Tentukan jumlah setiap deret artimatika berikut!… Tentukan jumlah setiap deret artimatika berikut! 1+4+7+10+… sampai 30 suku Jawaban : 1.335 Ingat! Rumus mencari beda (b) b = Un - U(n-1) Rumus mencari Sn Sn = n/2 (2a…
- Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 1 + 2… Tentukan jumlah setiap deret geometri berikut. 1 + 2 + 4 + … hingga 10 suku pertama Jawaban yang benar adalah 1.023. Perhatikan konsep berikut. Barisan atau deret geometri merupakan…
- Diketahui barisan bilangan 4,2,1,1/2 tentukan suku… diketahui barisan bilangan 4,2,1,1/2 tentukan suku ke 10 dari barisan bilangan tersebut Barisan Geometri 4, 2, 1, 1/2, ... suku pertama = a =4 rasio = r = U2/U1 =…
- Pada barisan geometri diketahui U1=15 dan U2=45,… Pada barisan geometri diketahui U1=15 dan U2=45, suku ke berapa yang besarnya 729 ? Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 5. Perhatikan konsep berikut. Barisan atau deret geometri merupakan barisan…
- Diketahui suatu deret sebagai berikut: - 7 - 4 – 1 +… Diketahui suatu deret sebagai berikut: - 7 - 4 – 1 + 2 +..., Jumlah deret tersebut sampai 15 suku adalah .... jawaban: 210
- Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion… Endapan Cu(OH)2 larut dalam amonia membentuk ion kompleks. Tentukan : c. geometri ion kompleks yang terbentuk Jadi, geometri ion kompleks [Cu(NH3)4]2+ adalah segiempat planar. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut.…