Faktor-faktor yang mampu mempengaruhi besarnya suatu tekanan adalah …

Faktor-faktor yang mampu mempengaruhi besarnya suatu tekanan adalah …
a. Gaya pada tekan dan massa benda
b. Gaya dari tekan dan gaya gravitasi
c. Luas bidang tekan serta gaya tekan
d. Luas pada bidang tekan dan gaya

jawaban soal ini adalah c. Luas bidang tekan serta gaya tekan

Tekanan adalah perbandingan antara gaya tekana dengan luas bidang tekan. Tekanan dapat dirumuskan dalam bentuk :
P = F/A
dengan,
P = Tekanan (N/m^2)
F = gaya tekan (N)
A = luas bidang tekan (m^2)

Berdasarkan konsep di atas, faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya suatu tekanan adalah gaya tekan dan luas bidang tekan.

Jadi Faktor-faktor yang mampu mempengaruhi besarnya suatu tekanan adalah (c) Luas bidang tekan serta gaya tekan